Anda di halaman 1dari 1

Penilaian Soal Kelompok 9

Penilai: Arini Cantika Dewi


Asal: Kelompok 5

No. Tingkat Nomor Soal Alasan


Kesulitan
1. Mudah 1,2,4 Hal ini dikarenakan soal-soal yang diberikan
berupa identifikasi sehingga siswa dapat
dengan mudah menjawab soal yang tertera

2. Sedang 3,5,6,8 Untuk No. 3 sendiri saya pribadi cukup


kebingungan dengan penjelasan 3 analisis
yang diberikan, tanpa analisis sepertinya
juga tidak apa karena dapat mudah
dimengerti, dan untuk No 5,6,8 tentu
termasuk kedalam soal dengan tingkat
sedang karena sudah memasuki soal analisis,
terlebih disini siswa perlu menganalisis studi
kasus yang diberikan.
3. Sukar 7,9,10 No. 7 menarik alur cerita namun ada kata-
kata yang berbelit dan sulit dipahami. Jika
no. 9 dan 10 tingkat kesulitannya dalam
menganalisis studi kasus yang lebih
kompleks.

Anda mungkin juga menyukai