Anda di halaman 1dari 19

Agoes Joesof Drs, M.

Si

Narasi Periklanan Branding


Semester Genap
Anggota Kelompok

Rahimah Fajria Indah Athifah Brilianty


122201024 122201001

2
3
SPESIFIKASI
PRODUK
Menantea adalah minuman teh buah dengan buah utuh
untuk kalangan menengah ke bawah.
• Untuk minuman mulai dari harga 15k - 28k
• Untuk Snack 25k
• Untuk topping 4k-7k

5
POSITIO
NING
4
SEGMENTASI
DEMOGRAFI
Segmentasi demografi dari menantea adalah
generasi milenial dari usia 15-24 tahun yang
kebanyakan pelajar dan mahasiswa dengan
ekonomi menengah ke atas.

7
SEGMENTASI
PSIKOGRAFIS
Konsumen menantea mayoritas bertujuan untuk
menikmati makanan dan minuman serta mengikuti
tren Menantea yang memang sedang ramai di media
sosial. Senang nongkrong, aktif bersosial media,
menyukai teh, dan minum sehat.

8
POSITIONING
Positioning dari produk ini adalah teh buah paling enak.
Menantea memiliki produk khas teh buah yang
ditambahkan potongan buah utuh seperti buah lemon,
leci, dan apel, namun produk ini dicap cukup mahal.
Sehingga, kami akan melakukan repositioning agar
menantea menargetkan kenyamanan saat nongkrong
dan kesegaran dalam teh nya dengan target pasar
menegah ke atas.
9
DIFERENSIASI
PRODUK
Yang membuat menantea ini berbeda dari produk
minuman lainnya adalah teh buah yang langsung
ditambahkan potongan buah utuh seperti apel, leci, dan
jeruk tidak hanya rasa dari serbuk bubuk rasa saja.
Penamaan produk yang unik seperti inteagral, dan
matemateaka dan juga setting tempat yang nyaman
untuk nongkrong serta beberapa game board yang
disediakan.
10
DIRECT
COMPATITOR
Dalam menganalisis menantea dengan direct competitor nya
berdasarkan pada kesamaan produk yaitu Yuba Tea milik Reza
Oktovian dan Wendy Walters sebagai kompetitor yang akan
dijadikan perbandingan alasannya karena Yuba Tea
merupakan suatu produk yang sama yaitu mencampurkan
buah buahan pada produk minumannya.

11
ANALISIS SWOT

Strength Weakness Threat


Opportunities (Peluang)
(Kekuatan) (Kelemahan) (Ancaman)
Youtuber dibalik bisnis Menantea

Menantea memiliki dengan personal branding yang

kualitas produk yang Menantea baik dikalangan masyarakat


Indonesia dan keaktifannya di
Munculnya bisnis
baik dan kualitas rasa menawarkan diskon
media sosial yang turut yang sama dengan
yang enak. Menantea yang tidak merata
mempromosikan bisnisnya diskon yang lebih
menerapkan strategi diseluruh cabangnya
tersebut. Selain itu produk ini menarik.
pemasaran untuk dan hanya berlaku berkembang begitu cepat dan
membangun relasi dibeberapa cabang sudah memiliki cabang di Indonesia
yang baik dengan saja. dan memberikan kesempatan
konsumen berupa lapangan pekerjaan kepada 11
12
masyarakat yang berada disekitar.
PROSES
KREA
TIF13
13
PETA JALAN
Tipografi, warna,
komposisi, estetik,
Mind Mapping ilustrasi
Konsep visual

Moodboard +
Konsep kreatif
Keyword

Keymessage, tema
Konsep verbal ide

Headline,
subheadline,
bodyteks 14
MIND
MAPPING

15
MOOD
BOARD
Keyword:
teh, segar, sehat, buah, makanan
ringan (snack), influencer, anak
muda, unik

16
12
KONSEP
VISUAL BRAND

menggambarkan keceriaan
dan energik
menggambarkan kesegaran
dan ketenangan

17
KONSEP
VISUAL VERBAL
Headline Body Text
"Butuh yang seger-seger buat redain amarah?" Perpaduan teh dan buah yang segar dan
menyehatkan ini benar-benar segar. Sekali teguk
Sub Headline dari mata sampai lambung langsung adem.
"Minum menantea solusinya.. Lihat mintea
langsung tersenyum lebar setelah minum
menantea"

18
KONSEP
VISUAL VERBAL

19
TERIMA
KASIH
4

Anda mungkin juga menyukai