Anda di halaman 1dari 30

PERENCANAAN ANGGARAN DAN KONSEP DASAR USAHA

KECIL MENENGAH

ES JENAS (JELLY NANAS)

Disusun oleh :
Elina Aviyanti (171011250303)
Mulyadi (171011250135)

PROGRAM STUDI SARJANA AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS PAMULANG

TANGERANG SELATAN

2021

1
KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas rahmat

dan penyertaan-Nya jugalah penulisan proposal ini dapat diselesaikan. Penulis menyadari

bahwa proposal ini sangat sederhana dan sungguh karena berkat limpahan rahmat -Nya tim

penulis dapat menyelesaikan penyusunan proposal ini demi memenuhi tugas mata kuliah

Kewirausahaan.

Dalam kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih yang mendalam kepada

Dosen Pengampu Mata Kewirausahaan yang turut membantu pembuatan proposal ini.

Penyusunan proposal ini juga dapat terselesaikan berkat bantuan dari berbagai pihak. Oleh

karena itu tim penulis mengucapkan banyak terimakasih.

Kami menyadari bahwa dalam proposal ini masih banyak terdapat kekurangan, sehingga

dengan segala kerendahan hati kami mengharapkan kritik dan saran yang bersifat

membangun demi lebih baiknya kinerja kami yang akan datang. Semoga proposal ini dapat

memberikan tambahan ilmu pengetahuan dan informasi yang bermanfaat bagi semua pihak.

Tangerang Selatan, Januari 2022

Penulis

2
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL
KATA PENGANTAR........................................................................................ 2
DAFTAR ISI.......................................................................................................3
BAB I PENDAHULUAN...................................................................................4
1.1 Latar Belakang.......................................................................................4
1.2 Rumusan Masalah..................................................................................4
1.3 Tujuan Program.....................................................................................5
1.4 Manfaat Program...................................................................................5
1.5 Luaran Yang Diharapkan .......................................................................6
BAB II GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA........................................7
2.1 Gambaran Umum Produk ......................................................................8
2.2 Sumber Produk ......................................................................................9
2.3 Peluang Pasar ........................................................................................10
2.4 Analisis Kelayakan Usaha......................................................................11
BAB III METODE PELAKSANAAN...............................................................12
3.1 Waktu dan Tempat Pelaksanaan.............................................................12
3.2 Tahapan Pelaksanaan.............................................................................13
BAB IV ANGGARAN BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ....................... 14
4.1 Anggaran Biaya ................................................................................... 14
4.2 Jadwal Kegiatan................................................................................... 15
BAB V PENUTUP ........................................................................................... 16
5.1 Kesimpulan.......................................................................................... 12
5.2 Saran ................................................................................................... 12
Daftar Pustaka ................................................................................................. 17
Lampiran 1 . Biodata Ketua dan Anggota, Biodata Dosen Pendamping
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

3
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Minuman es minuman yang selalu dicari oleh masyarakat dari berbagai kalangan usia

selain bertujuan menghilangkan haus, tujuan lainnya adalah membuat suasana hati menjadi

tenang. Minuman es ini juga berbagai nama merk dan berbagai variasi rasa.

Usaha kecil menengah (UKM) dari waktu ke waktu mengalami perkembangan bagus.

Para pelaku bisnisnya pun menghasilkan jenis produk yang beragam. Usaha kecil menengah

menjadi salah satu terobosan meningkatkan pertumbuhan ekonomi di tengah-tengah

masyarakat untuk mencapai kesejahteraan hidup yang memadai. Usaha kecil menengah

menjadi penopang perekonomian Indonesia, karena membantu pertumbuhan perekonomian

masyarakat.

Ketersediaan minuman yang dijual di pasaran sangat memprihatinkan karena minuman

yang dijual di pasaran rentan terhadap bahan pengawet, padahal masyarakat yang meminati

minuman seperti es misalnya sangat banyak. Melihat hal ini menjadikan kami terdorong

untuk membuat minuman yang sehat dan berkualitas tanpa bahan pengawet bagi masyarakat.

Biasanya masyarakat lebih suka membeli minuman seperti es dari pada membuatnya

sendiri, oleh karena itu dimanfaatkanlah usaha minuman untuk memenuhi kebutuhan

pelanggan, dari pemikiran inilah kami mempunyai ide untuk membuat bisnis minuman

dengan harga yang terjangkau dan memiliki minat yang banyak.

1.2 Rumusan Masalah

Adapun rumusan masalah dalam proposal kali ini, yaitu:

1. Apakah minuman dapat menjadi peluang usaha?

4
2. Apakah minuman ini akan terus diminati oleh masyarakat khususnya yang suka ?

3. Bagaimana cara untuk memasarkan minuman?

4. Siapa sasaran untuk memasarkan produk minuman?

1.3 Tujuan Program

Berdasarkan rumusan masalah diatas, dapat diketahui tujuan untuk membuat proposal ini,

yaitu:

1. Untuk mengetahui peluang usaha dibidang minuman.

2. Untuk mengetahui minat masyarakat tentang macam-macam minuman.

3. Untuk mengetahui bagaimana caranya memasarkan produk minuman.

4. Untuk mengetahui sasaran pasar untuk menggunakan produk minuman.

1.4 Manfaat Program

Melalui program ini dapat digunakan sebagai pendorong usaha untuk memanfaatkan sumber

daya yang terbatas secara maksimal dan lebih inovatif. Yang apabila dikembangkan lebih

besar, memiliki potensi untuk menjangkau pasar yang lebih luas secara nasional dan bias

dijadikan franchise serta dapat diharapkan dan ikut serta meningkatkan perekonomian

Indonesia. Kiranya program usulan dalam pekan kreatifitas ini memiliki manfaat:

1. Bagi Mahasiswa:

a. Meningkatkan kreatifitas mahasiswa.

b. Mengembangkan pola pikir mahasiswa dalam memanfaatkan peluang usaha secara

kelompok

c. Mendorong minat mahasiswa untuk berwirausaha.

5
d. Menjadikan mahasiswa lebih aktif berkontribusi pada kegiatan ekonomi.

2. Bagi Masyarakat

a. Mendapatakan produk minuman yang berkualitas.

b. Menciptakan lapangan kerja baru

c. Memberikan pilihan produk minuman yang lebih inovatif dengan harga yang terjangkau.

d. Menjadi inspirasi masyarakat untuk membuat usaha yang inovatif.

1.5 Luaran Yang Diharapkan

1. Luaran yang dihasilkan dari usaha ini adalah minuman yang beraneka ragam aang

bermacam rasa sesuai minat pembeli.

2. Minuman ini dapat menjadi solusi bagi orang-orang yang ingin menjadikan suasan hati

yang tenang keinginannya sendiri.

3. Meningkatkan inovasi dalam menemukan produk yang dapat digunakan sebagai peluang

usaha menjadi seorang usaha distributor.

6
BAB II

GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 Gambaran Umum Produk

Usaha yang bernama Es Jenas ini dibuat karena kami merasa sudah banyak masyarakat

yang bingung dengan produk minuman yang semakin banyak tetapi, jarang minuman dingin

yang sehat dengan harga yang terjangkau membuat kami merinisiatif untuk menjual

minuman produk kami yang pasti akan banyak diminta banyak orang dilakukan disekitar

rumah, dimana banyaknya semua kalangan umur yang menyukai minuman dingin yang sehat.

Peluang bisnis yang sangat menjanjikan khususnya minuman yang dapat dipesan sesuai

keinginan pembeli.

Nama produk yang kami buat dan kami jual adalah Es Jenas. Alasannya karena produk
yang kam produksi ini adalah es yang terbuat dari campuran jelly cocopandan dan duah
nanas.

1. Bahan dan Peralatan

BAHAN BAHAN TIDAK


PERALATAN
LANGSUNG LANGSUNG
Buah nanas Gelas pelastik Pisau
Jelly cocopandan Sedotan pelastik Talenan
Sirup nanas Minyak tanah Termos Es
Gula Sendok
Susu kental manis
Air
Es batu

2. Proses Produksi

 Kupas buah nanas, bersihkan dari kulit luarnya, kemudian potong kecil-kecil
berbentuk dadu.

7
 Rebus air, dan masukkan gula kedalam air rebusan yang telah mendidih, aduk
gula hingga mencair, kemudian dinginkan air rebusan gula.

 Campurkan sirup nanas ke dalam air rebusan gula yang telah dingin,
campurkan juga buah nanas dan jelly cocopandannya. Serta capurkan pula
susu kental manis, aduk sampai semuanya menyatu.

 Terakhir, masukan es batu sebagai penyejuk

3. Contoh Produk

2.2. Peluang Pasar

Tidak sukar untuk memulai berbisnis jual minuman, kami hanya perlu mencari pembeli

atau reseller untuk kami bisa menjual produk kami. Cara untuk mendapatkan minat pembeli

yaitu dengan membuat inovasi dari produk minuman kami dengan harga yang lebih murah

dari produk minuman lainnya tanpa mengurangi kualitas. Selain, menjual di lingkungan

8
rumah kami memperluas jangkauan promosi produk minuman jenas di berbagai media sosial

seperti ini:

Instagram

Facebook

WhatsApp

Dan kami juga menjualnya dengan memasukan produk kami di aplikasi jasa online seperti :

Gojek dan grab.

2.3 Analisis Kelayakan Usaha

Penentuan Harga Jual Produk Harga minuman ditentukan oleh beberapa hal, yaitu:

a. Harga minuman. Tidak semua minuman sama harga nya, pada umumnya, harga

menentukan kualitas. Dan Minuman mempunyai pengaruh terbesar dalam efek kualitas rasa

minuman serta kemasan yang baik.

b. Kemasan minumam. Ada berbagai macam model kemasan minuman, pilih dan tentukan

kemasan minuman yang cocok dengan produk minuman yang akan kami jual. Kemasan

berperan penting dalam tampilan, dan tampilan menentukan harga. sehingga produk

minuman yang kami jual mudah dikenali.

1. Harga pokok penjualan

Harga pokok = biaya bahan baku


jumlah produksi

= Rp 434.000
300

= Rp 1.447

9
2. Harga jual produk

Harga jual = harga pokok + ( % laba x harga pokok )

= Rp 1.447 + ( 300 % x Rp 1.447)

= Rp 1.447 + Rp 4.341

= Rp 5.788 / gelas

= (Rp 6.000 / gelas) terlaksana

3. Keuntungan yang Tercapai

Pendapatan sebulan (5x produksi)

= ( harga jual x jumlah produksi ) – bahan baku

= (Rp 6.000 x 300 ) – Rp 434.000

= Rp 1.366.000

4. Pembuktian BEP

Perhitungan BEP

BEP Unit = (Biaya Tetap)/ (Harga per unit – Biaya Variabel per unit)

= Rp 16.000,- / (Rp 6.000,- - Rp 1.447,-)

= 3,5 gelas

Dengan demikian, kami harus menjual 3,5 gelas untuk mencapai unit titik impas.
Berikut ini kami tampilkan perhitungan laporan laba/rugi BEP

Pembuktian BEP

Laporan laba/rugi BEP

Penjualan 300 unit

3,5 x 6000 Rp 21.000,-

10
Dikurangi: Beban variabel

3,5 x 1447 ( 5.065,-)

Margin Kontribusi Rp 16.000,-

Dikurangi: Beban Tetap ( 16.000,-)

11
BAB III

METODE PELAKSANAAN

3.1 Waktu dan Tempat Pelaksanaan

Pelaksanaan program ini akan kami laksanakan dalam waktu 5 bulan, terhitung mulai bulan

Agustus 2021 sampai dengan Desember 2021.Pelaksanaan kegiatan program dijalankan

secara offlind dan memanfaatkan rumah salah satu anggota sebagai tempat menjual produk

minuman jenas.

3.2 Tahapan Pelaksanaan

Metode Pelaksanaan

Tahap Kegiatan Indikator Keberhasilan

Perencanaan Penyusunan Rencana Kerja Susunan RencanaKerja

Pembagian Tugas Dalam Terbentuk Tugas Dalam

Tim Tanggung Jawab Tim

Persiapan Mempersiapkan Keperluan Mendapatkan jenis jenis

pengadaan produk produk secara lengkap dari

klien

Simulasi Pengecekan kualitas Produk Kualitas

Produk siap terjun ke

pasaran

Pelaksanaan Melakukan penawaran dan Menarik Orang untuk

promosi Membeli

Melakukan Penjualan Produk Menerima

12
Pembelian Dari Konsumen

Evaluasi Meninjau Perkembangan, Mengetahui Kelemahan Dan

Pemasaran Dan Penjualan Kelebihan Kinerja Bisnis

Produk

13
BAB IV

ANGGARAN BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Anggaran Biaya

Rencana anggaran biaya ( RAB )

Biaya bahan baku selama 5 kali produksi (1bulan)

No Keterangan Q P Q.P

1. Gula pasir 2 kg Rp 15.000 Rp 30.000

2. Buah nanas 5 bh Rp 15.000 Rp 75.000

3. Jelly cocopandan 5 bks Rp 10.000 Rp 50.000

4. Susu kental manis 5 klg Rp 8.800 Rp 44.000

5. Es batu 10 blk Rp 1.000 Rp 10.000

6. Sirup nanas 5 btl Rp 19.000 Rp 95.000

7. Minyak tanah 2 ltr Rp 5.000 Rp 10.000

8 Gelas minum pelastik 5 bks Rp 20.000 Rp 100.000

9. Sedotan pelastik 5 bks Rp 4.000 Rp 20.000

Jumlah Rp 434.000

4.2 Jadwal Kegiatan

BULAN KE JENIS KEGIATAN

01 Riset Tempat Produksi dan

Penyusunan Rencana Kerja

14
Survey dan Pengadaan

Bahan

02 Uji Kelayakan Peralatan dan

produk jual

Proses Pengemasan Produk

Pembentukan Alat

Pemasaran online

03 Proses Promosi, Pemasaran

dan Penjualan

Penyusunan Laporan

Realisasi Biaya Produksi

04 Evaluasi Seluruh Kegiatan

05 Penyusunan Laporan

Kemajuan

Penyusunan Laporan Akhir

15
BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Berwirausaha merupakan peluang mengembangkan usaha sesuai kemampuan pribadi


masing-masing, namun seorang wirausaha harus mempunyai kecakapan dalam melihat
analisis SWOT, sehingga dapat mengembangkan usaha dengan baik dan lancar, tidak
menimbulkan kegagalan produksi ditengah jalan, maka seorang wirausaha harus
merencanakan usaha semaksimal mungkin, agar usaha berkembang dengan cepat seorang
wirausaha harus menjalin partner usaha dengan pengusaha lain, tidak hanya mendirikan
usaha sendiri, tapi rintislah usaha bercabang agar kelangsungan usaha berpotensi meluas.

Laporan Akhir tugas kewirausahaan ini dibuat untuk ujian akhir semester Mata Kuliah
kewirausahaan. Penulisan laporan akhir tugas kewirausahaan juga bertujuan untuk penilaian
objektif mata kuliah kewirausahaan agar dapat memberikan nilai akhir yang akan diperoleh
oleh mahasiswa.

Penulis sudah menyelesaikan semua tugas-tugas yang diberikan dan sangat merasakan
manfaat dari tugas yang diberikan, yaitu penulis dapat mengetahui cara berwirausaha,
membuat artikel atau proposal dan dapat melakukan usaha. Kemudian manfaat yang lebih
penting adalah membuat penulis dan anggota kelompok lainnya menjadi lebih bertanggung
jawab terhadap tugas yang diberikan..

Oleh karena itu, penulis menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya kepada Dosen
pembimbing yang telah membimbing dan semua pihak yang turut membantu menyelesaikan
laporan akhir proyek wirausaha ini.

5.2 Saran

Usaha minuman jenas ini memerlukan kreativitas maupun keterampilan. Dalam

menjalankan usaha ,yang diperlukan adalah ketelitian dan kecermatan dalam membuat

minuman jenas dengan bahan lain.

16
Daftar Pustaka

https://wisnuhidayatullah4.wordpress.com/tag/proposal-minuman/

https://www.galeriproposal.com/2021/10/4-contoh-proposal-usaha-minuman-

kekinian.html?m=1

https://www.academia.edu/11734858/PROPOSAL_USAHA_ES_JENAS_JELLY_NANAS_

http://bimangrh.blogspot.com/2017/12/proposal-bisnis-minuman-dingin-es-sumpit.html?m=1

https://id.scribd.com/doc/231389160/Proposal-Usaha-Minuman-Sari-Buah

17
Lampiran 1 . Biodata Ketua dan Anggota, Biodata Dosen Pendamping

Biodata Ketua Pelaksana

A. Identitas Diri

Nama Lengkap Elina Aviyanti

Jenis Kelamin Perempuan

Program Studi Akuntansi S1

NIM 171011250303

Tempat Tanggal Lahir Wonogiri, 27 Juli 1997

Alamat Email elinaav29@gmail.com

No. Telepon/HP 082189456795

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima

No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Tahun

Penghargaan

18
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai

ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan

dalam pengajuan PKM-K.

Tangerang Selatan, Desember 2021

Ketua Pelaksana

(Elina Aviyanti)

19
Biodata Anggota Pelaksana

A. Identitas Diri

Nama Lengkap Mulyadi

Jenis Kelamin Laki-laki

Program Studi Akuntansi S1

NIM 171011250135

Tempat Tanggal Lahir Tanggerang, 27 Mei 1994

Alamat Email mulyadidavidieajah@gmail.com

No. Telepon/HP 089661393557

B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang sedang/Pernah Diikuti

No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat

C. Penghargaan Yang Pernah Diterima

No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Tahun

Penghargaan

20
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai

ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan

dalam pengajuan PKM-K.

Tangerang Selatan, Desember 2021

Anggota

(Mulyadi)

21
Biodata Dosen Pendamping

A. Identitas Diri

Nama Lengkap

Jenis Kelamin

Program Studi

NIP/NIDN

Tempat Tanggal Lahir

Alamat Email

No. Telepon/HP

B. Riwayat Pendidikan

Gelar Sarjana S2/Magister S3/Dokter

Akademik

Nama Institusi

Jurusan/Prodi

Tahun Masuk

Lulus

C. Rekam Jejak Tridarma PT

Pendidikan/Pengajaran

No Nama mata Wajib/pilihan SKS

22
1

Penelitian

No Judul penelitian Penyandang Dana Tahun

Pengabdian Kepada Masyarakat

No Judul pengabdian Penyandang Dana Tahun

kepada masyarakat

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat

dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai

ketidaksesuaian dengan kenyataan,saya sanggup menerima sanksi.

23
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan

dalam pengajuan PKM-K.

Tangerang Selatan, Desember 2021

Dosen Pendamping

(Nama Dosen Pendamping)

24
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan

No Keterangan Q P Q.P

1. Gula pasir 2 kg Rp 15.000 Rp 30.000

2. Buah nanas 5 bh Rp 15.000 Rp 75.000

3. Jelly cocopandan 5 bks Rp 10.000 Rp 50.000

4. Susu kental manis 5 klg Rp 8.800 Rp 44.000

5. Es batu 10 blk Rp 1.000 Rp 10.000

6. Sirup nanas 5 btl Rp 19.000 Rp 95.000

7. Minyak tanah 2 ltr Rp 5.000 Rp 10.000

8 Gelas minum pelastik 5 bks Rp 20.000 Rp 100.000

9. Sedotan pelastik 5 bks Rp 4.000 Rp 20.000

Jumlah Rp 434.000

25
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Peneliti dan Pembagian Tugas

No Nama/NIM Program Bidang Alokasi Uraian

Studi Ilmu Waktu Tugas

(jam/minggu)

Riset Tempat

Produksi dan

Penyusunan

1 Elina S1 AUDIT 36 Rencana

Aviyanti AKUNTANSI AKUNTANSI Kerja

Survey dan

Pengadaan

Bahan

Uji

Kelayakan

Peralatan dan

produk jual

Proses

26
2 Mulyadi S1 Pengemasan

AKUNTANSI Produk

AUDIT 36

AKUNTANSI Pembentukan

Alat

Pemasaran

online

Proses

Promosi,

Pemasaran

dan

Penjualan

Penyusunan

Laporan

Realisasi

3 Elina S1 AUDIT 36 Biaya

Aviyanti AKUNTANSI AKUNTANSI Produksi

Evaluasi

Seluruh

Kegiatan

Penyusunan

27
Laporan

Kemajuan

4 Semua S1 AUDIT 12 Penyusunan

anggota AKUNTANSI AKUNTANSI LaporanAkhir

28
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

SURAT PERNYATAAN KETUA TIM PELAKSANA

Yang bertandatangan dibawah ini:

Nama : Elina Aviyanti

NIM. : 171011250303

Program Studi : S1 Akuntansi

Fakultas : Ekonomi dan Bisnis

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-K saya dengan judul Jelly Nanas

sebagai produk modifikasi dari produk yang telah ada sebelumnya yang diusulkan untuk

tahun anggaran 2021 adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau

sumber dana lain. Bilamana dikemudian hari ditemukan ketidak sesuaian dalam pernyataan

ini, maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan

mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima kekas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya.

Tangerang Selatan, Desember 2021

Yang Menyatakan

Elina Aviyanti

29
30

Anda mungkin juga menyukai