Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM KEGIATAN TAHUNAN

PENYULUH AGAMA KATOLIK NON PNS


DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN AGAMA
KABUPATEN MALANG
TAHUN 2023

Nama :
Lingk/Wilayah :
Paroki :
Subyek Binaan :
Alamat :
PROGRAM KEGIATAN TAHUNAN
PENYULUH AGAMA KATOLIK NON PEGAWAI NEGERI SIPIL
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN MALANG
TAHUN : 2022

A. PENDAHULUAN

Gereja Katolik Kuasi Maria Tak Bernoda Kepanjen, terletak di wilayah Kecamatan Kepanjen, Kabupaten Malang. Paroki Kepanjen termasuk
dalam wilayah Dekenat Malang Selatan. Paroki Kepanjen terdiri dari 3 Wilayah dan 7 Stasi, mencakup dalam 7 Kecamatan (Dampit, Turen,
Gondanglegi, Pakisaji, Bumirejo, Kepanjen, Sumberpucung). Pelayanan perayaan Ekaristi sudah mulai terlayani ke masing-masing stasi.
Keterlibatan kaum muda dalam kehidupan menggereja dari dinamika masing-masing stasi sangatlah beragam. Hal tersebut terdapat pemicu
yang menjadi adanya keberagaman karakteristik kaum muda yang ada di Paroki Kepanjen.

1. Masalah
Beberapa permasalahan yang dijumpai dalam kelompok binaan dalam tugas menggereja antara lain:
- Keterlibatan dalam tugas-tugas menggereja sangatlah minim.
- Banyaknya situasi dan kondisi (pekerjaan) yang membuat kaum muda menjadi jarang menjadi pelayan di Gereja.
- Minimnya pembinaan akan pentingnya kaum muda sebagai penggerak Gereja dari pihak Keluarga.
- Jarak antar stasi ke Paroki sangatlah jauh, yang menyebabkan pelayanan dalam rangka kunjungan/anjangsana menjadi tidak efektif.
- Kurangnya pendampingan kaum muda dalam hal mengembangkan bakat menyanyi yang tujuannya agar berani tampil dalam kor
ataupu tugas liturgi lainnya.
- Kurangnya mendapat perhatian Iman bagi kaum muda yang bersekolah di bawah naungan sekolah negeri.

2. Kebutuhan
- Katekese bagi kaum muda (pelajaran agama bagi sekolah negeri ataupun PUAK bagi masing-masing OMK).
- Kegiatan pendalaman Iman dan kegiatan output yang bersifat refreshing.
- Pelatihan menjadi pemandu Pendalaman Iman bagi OMK dan Pelatihan menjadi petugas liturgi (Pelatih Kor, Organis).
Berdasarkan penggambaran situasi dan kebutuhan yang terjadi dilapangan, maka kegiatan yang akan diprioritaskan adalah mengadakan
pelatihan untuk melatih Kor dan Organis sekaligus membentuk kelompok Kor yang ada di OMK Regio Timur Paroki Kepanjen, sekaligus
pembinaan Kaum Muda yang kurang mendapat perhatian Iman yang bersekolah di sekolah Negeri.

B. IDENTITAS

Nama Tempat/Tgl. Lahir

Nomor Telp/HP Alamat Email

Alamat Tempat Tugas


PROGRAM KEGIATAN TAHUNAN
PENYULUH AGAMA KATOLIK NON PEGAWAI NEGERI SIPIL
KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN MALANG
TAHUN 2023

Nama : Albertus Iwan Setia Darmadi


Lingk/Wil :-
Paroki : Maria Tak Bernoda Kepanjen

SUBYEK BINAAN/ ALOKASI


NO TUJUAN SASARAN
BENTUK KEGIATAN WAKTU
(1) (2) (3) (4) (5)

Malang, 1 Januari 2023


Mengetahui: Penyuluh Non PNS
Pastor Paroki

....................... .......................................

Anda mungkin juga menyukai