Anda di halaman 1dari 3

Nama : Bima Sakti

NPM : 2310017311063

Mata Kuliah : Perencanaan & Pengendalian Produksi (PPC)

Tugas 5

Inventory Control

1. Perusahaan A penjualan 2,6 juta kg terigu, biaya pemesanan $ 5000, biaya penyimpanan
2% dari harga beli dan harga beli $ 5/kg dengan waktu pengiriman 2 minggu. Bagaimana
jumlah pemesanan yang ekonomis, total biaya persediaan, frekuensi pemesanan dalam satu
tahun, dan titik pemesanan Kembali!
Diketahui:
A = $ 5000, D = 2,6 jt kg, h = $0,1, P = $5
Penyelesaian:

Q 902 kg
TC0 = DP + hQ0 = 2.600.000 (5) + 0,1(509.902) = $13.050.990,2
𝐷 2.600.000
f = = = 5,1 order/tahun Q0
509.902

r = 100.000 kg

2. Dalam sebuah toko kamera Rancakbana, kebutuhan sesuatu produk pertahun sebesar 5000
unit/tahun. Untuk setiap pengadaan kamera, toko tersebut mengeluarkan biaya Rp
490.000/ pesanan. Biaya penyimpanan kamera/unit/tahun sebesar 20% dari nilai barang.
Tabel berikut menunjukkan harga barang/ unit dengan jumlah pembelian.

Kuantitas Pesanan Harga/ unit


< 500 50.000
500 - 999 49.000
1000 - 1999 48.500
2000 - 2999 48.000
≥ 3000 47.500
Tentukan jumlah pesanan yang paling optimal!
Penyelesaian:
a. Q* untuk harga P5 = Rp 47.500

Q
Q5* < Q5 berarti tidak termasuk pada rentang, maka:
Q* = Q5 = 3000 unit.
Ongkos Total adalah:

OT =
b. Q* untuk harga P4 = Rp 48.000

Q
Q4* < Q4 berarti tidak termasuk pada rentang, maka:
Q* = Q4 = 2000 unit.
Ongkos Total adalah:

OT = 00) = Rp 250.825.000
c. Q* untuk harga P3 = Rp 48.500

Q
Q3* < Q3 berarti tidak termasuk pada rentang, maka:
Q* = Q3 = 1000 unit.
Ongkos Total adalah:

OT = 00) = Rp 249.800.000
d. Q* untuk harga P2 = Rp 49.000

Q
Q2* < Q2 berarti termasuk pada rentang, maka:
Q* = Q2 = 707 unit.
Ongkos Total adalah:

OT = ) = Rp 251.929.647
e. Q* untuk harga P1 = Rp 50.000
Q
Q1* > Q1 berarti tidak termasuk pada rentang, maka:
Q* = Q1 = 500 unit.
Ongkos Total adalah:

OT = + + (5.000)(50.000) = Rp 257.400.000
Ongkos total yang paling minimum adalah Rp 249.800.000 yaitu untuk Q* = 711 Dengan
demikian ukuran jumlah pemesanan yang ekonomis untuk persoalan ini adalah 711 unit.
Rekapitulasi perhitungan EOQ Quantity Discount
No Harga (Rp) Q* Interval Keterangan Q* OT (Rp) Solusi
1 47.500 718 ≥ 3000 Tidak layak 3000 252.566.667

2 48.000 714 2000 - 2999 Tidak layak 2000 250.825.000

3 48.500 711 1000 - 1999 Tidak layak 1000 249.800.000 Optimum


4 49.000 707 500 - 999 Layak 707 251.929.647

5 50.000 700 < 500 Tidak layak 500 257.400.000

Anda mungkin juga menyukai