Anda di halaman 1dari 9

MATERI SIMPLE ROUTINE TASK BESERTA CONTOH

KALIMAT DAN SOAL LATIHAN

Seorang guru melaksanakan tugasnya sebagai guru, mengajar, mendidik dan


mengarahkan. Sedangkan seorang Pilot tugasnya adalah mengendarai pesawat terbang
dengan baik. Lalu kemudian, seorang Dokter tugasnya adalah memeriksa pasien,
memberikan obat dan mengontrol kesehatan pasien. banyak profesi lainnya seperti Polisi,
TNI, tukang cukur rambut, programmer, pengusaha, designer, dan lain sebagainya. Profesi
apa siy yang kalian suka?

Nah, segala macam profesi yang ada memiliki tugas dan kesehariannya masing-masing, ini
yang akan dibahas pada artikel ini yakni tentang segala seluk beluk ragam profesi yang
ada dalam materi simple routine task.

SIMPLE ROUTINE TASK adalah kegiatan atau pekerjaan yang dilakukan secara rutin dan
dilakukan berulang kali/regularly. Tenses yang digunakan pun seperti yang sudah dijelaskan
diartikel satu mengenai silabus simple routine task yakni Simple Present Tense untuk kalangan
SMK akan diberikan materi mengenai Job/Profession. Ingat bahwa simple routine task
(bukanlah suatu Tenses tapi hanyalah sebuah judul materi, ingat ini ya!) aturan kalimatnya
menggunakan Simple Present Tense (Ini baru Tenses, Okey!).

Simple routine task berhubungan dengan Daily activity. Daily activity is an activity done by
person everyday or regularly. Here are the example of daily activity.

Perhatikan tiap kalimatnya. Semua kalimat diatas menggunakan Simple Present Tense.
Kapan kita harus menggunakan simple present tense
Kuncinya adalah kebiasaan (kalau pakai istilahnya nana, habitual)

Jadi kalau kita punya suatu kebiasaan, membaca, mandi, makan, dsb, kita bisa
memakai simple present tense.

Bertanya untuk hal kebiasaan pun artinya harus memakai simple present
tense. Caranya, gampang. Tinggal tanya, "what do you do ...?" Isi titik-titiknya
dengan keterangan waktu. Keterangan waktu dalam hal ini bukan cuma jam dan
hari, tapi juga suatu keadaan. Ketika kita mau bertanya kebiasaan seseorang di
waktu senggang tinggal gunakan, "what do you do in your leasure time?",
dijawab, I read. Sama juga ketika kita mau bertanya apa yang dilakukan oleh
seseorang tersebut di kondisi tertentu kita bisa menggunakan, "what do you do
when you are bored?", dijawab, I watch a movie.

Intinya, arti present tense dalam hal ini bukan terbatas pada suatu saat
dimana si pembicara menerangkan suatu kegiatan (saat ketika sedang berbicara)
tapi lebih dalam rentang waktu yang luas, saat ini dalam suatu kehidupan.

Bukti dari rentang waktu luas dalam menggunakan simple present tense bisa
dilihat dari pola pertanyaan, what do you do? Ada yang ingat apa arti lain
dari "what do you do?" Kalimat tanya ini bisa digunakan untuk menanyakan
profesi atau pekerjaan seseorang. Jadi, jawaban I write books atas pertanyaan
seperti ini lebih mengacu kepada suatu profesi, penulis. Menghadapi pertanyaan
seperti ini, kita juga bisa menjawab, I am a writer.

Ini artinya, simple present tense memiliki dua pola:


1. Subject + do/does + verb + object
Contoh: I study Political Science.

2. Subject + to be + noun / adjective


Contoh: I am a graduate student.

Arti lain dari kalimat yang menggunakan simple present tense adalah
menggambarkan suatu kemampuan atau kegemaran. Kalimat I dance
waltz sebagai jawaban pertanyaan Do you dance? adalah salah satu contoh
dimana simple present tense digunakan untuk menggambarkan kemampuan
seseorang.

Lain halnya ketika simple present tense digunakan untuk menjawab


pertanyaan "what do you like?". Jawaban I like to swim, read and cook*,
adalah contoh dimana simple present tense digunakan untuk menggambarkan
kegemaran seseorang.

Jadi bagaimana membedakannya dong? Ya tinggal dilihat apakah kalimat


tersebut adalah jawaban dari suatu pertanyaan. Kalau iya, tinggal lihat kalimat
tanyanya, kita pun jadi mengerti fungsi kata kerja yang digunakan, apakah
sebagai kebiasaan, kemampuan, profesi, atau kegemaran. Yang paling penting,
dari uraian saya di atas, kita sekarang tahu, pertanyaan yang bagaimana yang
harus dijawab dengan simple present tense.

* Perhatian, attention, warning!


Penggunaan kata like harus dilakukan dengan sangat hati-hati, karena kata ini
memiliki dua arti yang sangat berbeda ketika digunakan dalam bentuk yang
berbeda pula. Tergantung pemakaiannya, kata like bisa berarti suka atau
seperti. Kerancuan kata ini sering jadi bahan olok-olok dan sudah menjadi salah
satu humor langganan.

Bagi mereka yang tidak mau kena ejek, ingat-ingat saja peraturan di bawah ini.
- Untuk menggambarkan kegemaran gunakan:
Subject + do + like + object (ingat, dalam kalimat positif, do tidak dicantumkan)
Contoh: I like big dogs.

- Untuk menggambarkan kemiripan gunakan:


Subject + to be + like + object
Contoh: She is like my sister.

SIMPLE PRESENT TENSE || English Grammar Lesson


Hi! What time do you wake up in the morning? Do you usually drink a glass of milk in the morning?
in this sentence, you have to say with wake up or woken up? In the second sentence, drink or drinks?
sometimes you confused with
Do you happy or are you happy?
Do you hungry or are you hungry?

In this English Grammar lesson, you are going to learn how and when to use the simple present tense.
Learn Simple Present tense to avoid common mistakes made using a sentence.
...

Mandi dua kali sehari, sholat atau beribadah disetiap waktu, sebelum berangkat sekolah pasti sarapan
dan mempersiapkan diri, matahari terbit disebelah timur dan daun berwarna hijau jika masih segar lalu
akan berubah coklat jika layu dan mati. Sadarkah kalian bahwa semua ini adalah hal yang selalu
dilakukan dan selalu terjadi. Ini merupakan contoh simple routine task yang akan berkaitan
dengan salah satu tenses yakni Simple Present Tense.

Penjelasan bisa dilihat melalui link video berikut:


https://youtu.be/r8xXp05hb5I
https://youtu.be/EOBk22eNbSs
PENJELASAN TERTULIS SEBAGAI BERIKUT:
Pada artikel ini kalian akan belajar mengenai 7 sub poin tentang Simple Present Tense:

1. Simple Present Tense Chart


2. What is Simple Present Tense?
3. How to use Simple Present Tense?
4. Time Expressions in Simple Present Tense
5. Grammar Structure (VERB)
6. Simak Penjelasan Secara Online
7. Grammar Structure (To Be)
8. Simak Penjelasan Secara Online
9. Quiz Time

SIMPLE PRESENT TENSE CHART

WHAT IS SIMPLE PRESENT TENSE? (PENGERTIAN)


Tenses yang digunakan untuk menunjukan kegiatan yang dilakukan berulang kali, rutin, pada
umumnya dan dilakukan setiap waktu.
HOW TO USE SIMPLE PRESENT TENSE (PENGGUNAANNYA)
*Regularly / Habits (kebiasaan yang biasa dilakukan), contohnya:

• Aku mandi dua kali sehari (I take a bath twice a day)


• Setiap lebaran banyak orang melakukan perjalanan ke kampung halaman mereka (Every year
at Lebaran Day, most of people travel to their hometown)

**General Truth (pada kenyataanya), contohnya :

• Matahari terbit disebelah timur (Sun rises in the east)


• Presiden Indonesia adalah Bapak Jokowi. (The President of Indonesia is Joko Widodo)

***Habits (selalu dilakukan secara rutin), contohnya :

• Aku bermain sepakbola setia Minggu (I play football every Sunday).


• Aku selalu mengendarai motor ke kantor (I usually taje the motorcycle to the office)

TIME EXPRESSIONS IN SIMPLE PRESENT TENSE (WAKTU)


• when
• this evening
• as soon as
• at 6 a.m
• every Sunday
• everyday
• twice a month
• after
• before
• often
• sometimes
• until

GRAMMAR STRUCTURE
SIMPLE PRESENT TENSE BENTUK VERB
Simak penjelasan secara online : https://youtu.be/EOBk22eNbSs
SIMPLE PRESENT TENSE BENTUK VERB
1. POSITIVE FORM

Perhatikan :

• Bentuk kalimat positive diatas, bahwa subjek I, you, they, we harus diikuti dengan kata kerja
(Verb) tanpa dibubuhi s/es. Misal : They read a book yesterday.
• Sedangkan subjek he, she, it harus diikuti dengan kata kerja (Verb) harus dibubuhi s/es pada
kata kerjanya. Misal: She reads a book yesterday.
• Penggunaan LIKE artinya ada dua yakni suka dan seperti. Tapi pada pola ini artinya adalah
suka ya. Jangan sampai I like an ice cream artinya adalah aku seperti es krim ya tapi aku suka
es krim.

2. NEGATIVE FORM

Perhatikan :

• Bentuk kalimat negative diatas, bahwa subjek I, you, they, we, Dono and I, Kasino and
Indro harus diikuti dengan (do not atau disingkat dengan don't) diikuti kata kerja bentuk dasar
(Verb) tanpa dibubuhi s/es. Misal : They do not read a book yesterday.
• Sedangkan subjek he, she, it, Dono, Kasino, Indro harus diikuti dengan (does not atau disingkat
dengan doesn't) diikuti kata kerja bentuk dasar (Verb) tanpa dibubuhi s/es. Misal : Dono does
not read a book yesterday.
• Penggunaan LIKE pada bentuk negative, aturannya sama dengan diatas. I, you, they, we
menggunakan don't. Sedangkan he, she, it menggunakan doesn't.

3. QUESTION FORM

Perhatikan:

• Dalam membuat kalimat pertanyaan diatas, bahwa subjek I, you, they, we, Dono and I, Kasino
and Indro harus diikuti kata kerja bentuk dasar (Verb) tanpa dibubuhi s/es dan DO dibagian
depan. Misal : Do they read a book yesterday?
• Sedangkan subjek he, she, it, Dono, Kasino, Indro harus diikuti kata kerja bentuk dasar (Verb)
tanpa dibubuhi s/es dan DOES dibagian paling depan. Misal : Does Dono read a book
yesterday?
• Penggunaan LIKE pada bentuk pertanyaan, juga memposisikan Do dan Does didepan. Menjadi
Do you like ice cream? (Apakah kamu suka es krim?)

GRAMMAR STRUCTURE
SIMPLE PRESENT TENSE BENTUK TO BE

SIMAK PENJELASAN SECARA ONLINE


https://youtu.be/r8xXp05hb5I
Perhatikan:

• Dalam membuat kalimat Simple Present Tense khusus bagian NON VERB. Artinya.. setelah is
am are diikuti SELAIN KATA KERJA.
• Apa aja sih SELAIN KATA KERJA? Jawabnya Kata Sifat (beautiful, pretty, happy, unique, etc)
atau Kata Benda (doctor, pilot, teacher, etc)
• Jadi nih kalo kamu menemukan sebuah Subject diikuti dengan is am are, yaa kamu harus
sambung dengan kata selain kata kerja.
• Contohnya nih, kalian mau bilang, kalimat pertama,"Aku adalah seorang dokter", kalimat kedua,
"Dia cantik". Kalimat ini diidentifikasi tidak ada kata kerjanya. Hanya memakai kata dokter dan
cantik. bahwa dokter dan cantik adalah kata selain kata kerja. Teridemtifikasi juga bahwa
kalimat ini, memiliki unsur kenyataan bahwa dia adalah dokter.
• Nah, pahamkan. Jadi translate ke Bahasa Inggris menjadi "I am a doctor", "She is beautiful"

EXERCISES (LATIHAN YUK!) buka link ini https://www.tantinium.com/2020/04/60-soal-


latihan-simple-present-tense.html

Simple routine task in Job/Profession

Setelah kalian latihan dan mempelajari Simple Present Tense pada artikel dua. Kini kita akan lebih
dalam mengkaji kegiatan simple routine task mengenai Job Profession. Beragam profesi dan apa saja
yang dikerjakan akan menjadi bahasan menarik dalam materi simple routine task ini.
Picture from Album Isyana Sarasvati

Answer the question based on the picture above!


1. What is her profession?
2. What does she do in his
Working place?
3. What are her working
Equipment?
4. What is her responsible for?
5. Who does she serve ?
6. Does she have uniform ?
7. How does she wear the
Uniform?

Next -----> How do you describe these professions?


a. Surgeon
b. Nutritionist
c. Mechanic
d. Pharmacist
e. Architect
f. Midwife
g. Graphic designer
h. Veterinarian
I. Teacher
j. Photographer
k. Comedian
l. Painter
m. Musician
n. Author
o. Fashion designer

Anda mungkin juga menyukai