Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 6 Darul Makmur


Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehtan
Kelas/Semester : X/1
Materi Pokok : Kebugaran Jasmani
Alokasi Waktu : 6 x 45menit (2 pertemuan)
Tahun Pelajaran : 2019/2020

A. Kompetensi Inti :
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebabfenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.7 Menganalisis konsep latihan dan 3.7.1 Memahami bentuk item tes TKJI
pengukuran komponen kebugaran (daya tahan, kekuatan,dan kecepatan)
jasmani terkait kesehatan (daya tahan, 3.7.2 Menentukan bentuk tes kebugaran
kekuatan, komposisi tubuh, dan jasmani Indonesia (daya tahan,
kelenturan) menggunakan instrumen kekuatan,dan kecepatan)
terstandar.

4.7 Mempraktikkan hasil analisis konsep 4.7.1 Mendemonstrasikan bentuk item TKJI
latihan dan pengukuran komponen (daya tahan, kekuatan,dan kecepatan)
4.7.2 Melakukan tes TKJI (daya tahan,
kebugaran jasmani terkait kesehatan
kekuatan,dan kecepatan)sesuai tingkat
(daya tahan, kekuatan, komposisi tubuh, usianya (SMA)
dan kelenturan) menggunakan
instrumen terstandar

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti pembelajaran kebugaran jasmani peserta didik dapat :
1. Memahami bentuk item tes TKJI (daya tahan, kekuatan,dan kecepatan)
2. Menentukan bentuk tes kebugaran jasmani Indonesia (daya tahan, kekuatan,dan kecepatan)

Setelah mengikuti pembelajaran kebugaran jasmani peserta didik dapat :


1. Mendemonstrasikan bentuk item TKJI (daya tahan, kekuatan,dan kecepatan)
.
2. Melakukan tes TKJI (daya tahan, kekuatan,dan kecepatan)sesuai tingkat usianya (SMA)
Dengan proses pembelajaran ini peserta didik bisa menerapkan sifat disiplin, kerja sama,
tangung jawab, dan toleransi

D. Materi Pembelajaran
1. Fakta :
 Item tes kebugan jasmanai
 Latihan kebugaran jasamani
 Tes dan pengukuran kebugaran jasmani

2. Konsep
 Item tes kebugaran jasmani merupakan aspek yang dilakukan untuk mengumpulkan data.
Item tersebut berdasarkan tes kebugaran jasmani Indonesia adalah lari cepat, angkat tubuh,
baring duduk, loncat tegak dan lari jarak jauh.
 Latihan kebugaran jasmani merupakan upaya untuk meningkatkan kebugaran
jasmani melalui aktivitas fisik yang teratur seperti latihan kecepatan, latihan
kekuatan, kelentukan dan daya tahan jantung paru.
 Tes dan pengukuran kebugaran jasmani adalah bentuk kegiatan untuk menentukan
tingkat kebugaran seseorang.

3. Prosedur
 Untuk menentukan item tes kebugaran jasmani dapat dilihat dari format tes kebugaran
jasmani untuk siswa SMA
 Latihan kebugaran jasmani dilakukan sesuai dengan item tes yang dilakukan
 seperti lari sprint, push up, sit up, angkat beban, pull up, laru 1000-1200 meter, naik turun
tangga, lompat kotak/ box dengan intensitas dari rendah sedanf dan tinggi.
 Tes dan pengukuran kebugaran jasamni dilakukan dengan melakukan tes lari 60 meter, tes
angkat tubuh 60 detik, tes sit up 60 detik, tes vertikat jump, dan tes lari 1000 dan 1200
meter

E. Pendekatan/Model/Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintifik
Model : Kooperatif learning
Metode : Ceramah, Diskusi, Simulasi

F. Media dan Alat


1. Media
- Gambar
- Formulir Tes
2. Alat
- Pluit
- Kone
- Meteran
- Stopwatch
- Tepung

G. Sumber belajar
Sumber : Buku Penjasorkes SMA Kelas X.

H. Langkah-langkah pembelajaran
1. Pertemuan pertama

Kegiatan Alokasi
No Deskripsi
pembelajaran Waktu
a. Menggatur kondisi kelas (lapangan)
- Mengatur letak peralatan
- Membariskan peserta didik (sesuai dengan gender)
b. Berdoa
c. Absensi
d. Menyanyikan salah satu lagu wajib (sabang smpai
meroke)
e. Apresepsi
- Menjelaskan KD yang akan dipelajari
Kegiatan 25
1 - Menjelaskan kebugaran jasmani secara umum
Pendahuluan menit
- Meminta peserta didik mengemukakan pendapat
tentang kebugaran jasmani
- Mengaitkan yang dikemukakan dengan aktivitas
sehari hari
- Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini
f. Pemanasan
- Menghitung denyut nadi sebelum pemanasan
- Peserta didik melakukan pemanasan statis dan
dinamis
a. Menggamati
Mengamati bentuk tes kesegaran jasmani Indonesia
melalui media gambar

b. Menanyakan
Peserta didik diberi kesempatan untuk bertanya 95
2 Kegiatan Inti kepada guru yang berkaitan dengan tes kesegaran
menit
jasamani
c. Mencoba
- Peserta didik mendiskusikan bentuk item TKJI
- Mencoba bentuk latihan kekuatan,kecepatan dan
daya ledak dalam kebugaran jasmani secara
pribadi, berpasangan dan berkelompok.

d. Mengasosiasi
- Guru meminta peserta didik untuk menalarkan
bentuk bentuk latihan kebugaran.

e. Mengkomunikasikan
- Guru dan peserta didik melakukan tanya jawab yang
berkaitan dengan materi ajar dengan peserta didik

a. Pendinginan
Cara melakukannya
- Peserta didik duduk berbaris bentuk 2 bersaf
- Peserta didik mengayun-ayunkan kaki
- Mengayunkan tangan

b. Evaluasi
- Setelah pemebalajaran di laksanakan guru
Kegiatan 15
3 mengumpulkan semua peserta didik semuanya, dan
Penutup menit
melakukan evaluasi secara keseluruhan terhadap
kegiatan pembelajaran yang sudah dilaksanakan.
- Memberikan tugas mandiri untuk pertemuan
selanjutnya

c. Bersyukur
- Berdo’a
- Ganti pakaian dan kembali kekelas

2. Pertemuan kedua

Kegiatan Alokasi
No Deskripsi
pembelajaran Waktu
a. Menggatur kondisi kelas (lapangan)
- Mengatur letak peralatan
- Membariskan peserta didik (sesuai dengan gender)
b. Berdoa
c. Absensi
Kegiatan d. Menyanyikan salah satu lagu wajib (sabang smpai 30
1
Pendahuluan meroke) menit
e. Apresepsi
- Menjelaskan KD yang akan dipelajari
- Menjelaskan tentang tes kesegaran jasamni
- Meminta peserta didik mengemukakan pendapat
sesuai dengan materi
- Mengaitkan yang dikemukakan dengan kehidupan
sehari hari
- Menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini
f. Pemanasan
- Menghitung denyut nadi sebelum pemanasan
- Peserta didik melakukan pemanasan statis dan
dinamis

c. Mencoba
- Peserta didik membuat format TKJI
- Peserta didik melakukan tes dan pengukuran
kesegaran jasmani sesuai tingkat usianya (SMA)

d. Mengasosiasi
- Guru memintak peserta didik mengkoreksi
kesalahan-kesalahan pada saat melakukan tes TKJI
Kegiatan Inti
90
2 e. Mengkomunikasikan menit
- Guru dan peserta didik Melakukan Tanya jawab
yang berkaitan dengan materi ajar dengan peserta
didik

a. Pendinginan
Cara melakukannya
- Peserta didik duduk berbaris bentuk lingkaran
- Peserta didik mengayun-ayunkan kaki
Kegiatan - Mengayunkan tangan 15
3
Penutup menit
b. Evaluasi
Setelah pemebalajaran di laksanakan guru
mengumpulkan semua peserta didik semuanya, dan
melakukan evaluasi secara keseluruhan terhadap
kegiatan pembelajaran yang sudah dilaksanakan.
c. Bersyukur
- Berdo’a
- Ganti pakaian dan kembali kekelas
I. Penilaian Proses dan Hasil Pembelajaran a.
Teknik Penilaian
1. Sikap : Jurnal
2. Pengetahuan : Tes tertulis
3. Keterampilan : Unjuk kerja
b. Bentuk Penilaian
1. Sikap : Bentuk jurnal sikap
2. Pengetahuan : Pilihan ganda, lisan
3. Keterampilan :Mempraktekan, merancang dan mendapatkan hasil tes c.
Remedial
1. Pemebelajaran remedial dilakukan kepada peserta didik yang capaian KD nya
belum tuntas.
2. Tahap pemebalajaaraan remedial dilaksanakan melalui remedial teaching
(klasikal), atau tutor sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan tes d.
Pengayaan
 Bagi peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberi pembelajaran
pengayaan sebagai berikut :
 Peserta didik yang mencapai nilai n(ketuntasan)< n < n(maksimum) diberi
materi masih dalam cakupan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan
tambahan
 Peserta didik yang mencapai nilai n > n(maksimum) diberi materi melebihi
cakapan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.

Mengetahui Darul Makmur, 13 juli 2022


Kepala Sekolah Guru Penjasorkes

Yulisman, S.Pd Muammar Khadafi, S.Pd., Gr.


NIP. 197406142000121002 NIP.199204292022211001
Lampiran

RUBIK PENILAIAN

PENILAIAN DAN EVALUASI PEMBELAJARAN


1. Sikap
Penskoran aspek sikap dilakukan dengan pengamatan selama mengikuti kegiatan belajar
mengajar. Pengamatan dalam proses penskoran dilakukan saat peserta didik melakukan
pembelajaran kebugaran jasmani Penskoran sikap dapat dilakukan terhadap diri sendiri dan dapat
juga menskor antarteman. Aspek-aspek yang di Skor meliputi: disiplin, kerja sama, tangung jawab,
dan toleransi.
No Indikator Kriteria
1 Kerja sama 1. Menghargai teman
2. Saling membantu teman dalam kesusahan
3. Aktif dalam diskusi
2 Disiplin 1. Mencari informasi yang diperlukan
2. Terlibat aktif dalam diskusi
3. Terlibat aktif dalam melakukan gerakan
4. Masuk pembelajaran tepat waktu
3 Tangung jawab 1. Bertangung jawab atas perintah yang
diberikan guru
2. Tangung jawab dengan sarana dan
prasarana yang di pakai
3. Tangung jawab atas hal yang dilakukan
siswa
4 Toleransi 1. Menghargai pendapat teman
2. Sabar menunggu giliran melakukan
gerakan
3. Tidak menyalahakan teman atau tidak
menertawakan teman yang salah
melakukan gerakan

 Jurnal Sikap

Aspek Tindak
No Waktu Nama Kejadian/Prilaku Pos/Neg
sikap Lanjut
1
2
Dst

2. Pengetahuan
Rubrik Penilaian Pengetahuan

Kriteria
Butir Pertanyaan Persekoran Nilai Akhir
1 2 3 4 5
1. Sebutkan bentuk item tes kebugaran jasmani?
2. Jelaskan cara menentukan bentuk tes dan
pengukuran kebugaran jasmani?
3. Jelaskan cara melakukan tes kecepatan?
4. Jelaskan cara melakukan tes kekuatan?
5. Jelaskan cara melakukan tes daya ledak ?.
Kriteria Penilaian (Pengetahuan/Pemahaman)
Skor 4 : jika peserta didik mampu menjelaskan semua dari tiap soal yang diberikan
Skor 3 : jika peserta didik mampu menjelaskan dua jawaban dari tiap soal yang diberikan.
Skor 2 : jika peserta didik mampu menjelaskan salah satu jawaban dari tiap soal yang
diberikan.
Skor 1 : jika peserta didik tidak satupun jawaban dari tiap soal yang diberikan.

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = X 100
Jumlah skor maksimal

a. Remedial dan Pengayaan

Kesimpulan
Indikator Pencapaian
Kemampuan
No Nama Total Angka Huruf Ket
Yang Yang
1 2 3 4 5 6 Sudah Belum
Dikuasi Dikuasai
1
2
3
4
5
Dst

3. Tes Unjuk Kerja (Keterampilan)


Penilaian aspek keterampilan diperoleh melalui penilaian proses, yaitu: sikap awal, sikap
pelaksanaan, dan sikap akhir melakukan suatu proses gerak dasar kebugaran jasmani.
Rubrik
Keteria Skor Indikator
Awal 4 Berdiri dengan dua kaki, melakukan penghormatan
3 Berdiri dengan dua kaki,
2 Berdiri dengan cara duduk, melakukan penghormatan
1 Berdiri dengan cara duduk
Inti 4 Melakukan gerakan dengan mulus dan baik
3 Melakukan gerakan dengan baik
2 Melakukan gerakan dengan ragu-ragu
1 Melakukan gerakan dengan ragu-ragu dan tidak teratur
Penutup 4 Menyelesaikan gerakan langsung berdiri
3 Menyelesaikan gerakan dengan cara jongkok
2 Menyelesaikan gerakan dengan cara duduk
1 Tidak mampu menyeselsaikan gerakan
Tabel
Aspek Penilaian
Sikap Sikap Sikap Nilai
No Nama
awal inti penutup keterampilan(*)
(1-3) (1-3) (1-3)
1
2
Dst
(*) nilai keterampilan diperoleh dari penghitungan :
Jumlah Skor yang diperoleh
Nilai = x 100
Jumlah skor maksimal

Remedial dan Pengayaan


Kesimpulan
Indikator Pencapaian
Keterampilan
No Nama Total Angka Huruf Ket
Yang Yang
1 2 3 4 5 6 Sudah Belum
Dikuasi Dikuasai
1
2
Dst

Anda mungkin juga menyukai