Anda di halaman 1dari 1

UJI PEMAHAMAN BAB 3

UNIT 1

a. Bagaimana proses sebuah identitas terbentuk?


Jawab: Ada dua pendapat besar bagaimana identitas terbentuk, pertama identitas yang
terberi, artinya telah terbentuk secara alamiah, misalnya warna kulit seseorang, bentuk
mata, rambut, dan struktur fisik lainnya. Yang kedua, adalah identitas yang terbentuk
karena bersinggungan dengan aspek budaya, sosial, ekonomi, dan lainnya.

b. Sebutkan jenis identitas individu dan identitas kelompok selain sudah di contohkan dalam
materi pembelajaran?
Jawab:
Identitas Individu :
Fisik yaitu berupa bentuk bagian tubuh.
 Fisik alami yaitu ciptaan sedari lahir
 Fisik buatan, misalnya adalah hasil operasi buatan
Psikis yaitu berasal dari karakter seseorang, misalnya gender. Seorang laki-laki akan
bersikap gentle dan seorang perempuan akan bersikap feminim

Identitas kelompok :
Alami yaitu terbentuk secara lahir, misalnya dimana dia lahir akan menentukkan
identitasnya juga seperti ras.
Buatan yaitu identitas dari perjuangannya, misalnya cita-cita menjadi seorang guru.

c. Berikan analisis atas jenis dalam pembentukan identitas dalam pernyataan berikut ini:
Jawab :
1) Masyarakat Eopa mayoritas berkulit putih
Masyarakat Eropa yag berkulit putih termasuk identitas kelompok yang alami.
Maksudnya berdasarkan letak geografis yaitu di eropa, orang-orang yang lahir di sana
akan memiliki gen berkulit putih.

2) Brazil dikenal sebagai negara penghasil pemain sepak bola berbakat


Hal in termasuk identitas kelompok yang terbentuk secara sosial. Karena brazil bisa
debut pencetak pemain sepak bola hebat setelah beradu tanding atau melakukan
interaksi dengan pihak-pihak lawannya.

3) Indonesia merupakan negara Maritim


Indonesia merupakan negara maritim berarti termasuk identitas pribadi yag terbentuk
secara alami, karena hal ini berdasarkan letak geografisnya.

Anda mungkin juga menyukai