Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

SEKOLAH : SDN SUMURWELUT III/440


KELAS / SEMESTER : III / 2
TEMA : 7. PERKEMBANGAN TEKNOLOGI
SUBTEMA : 1. PERKEMBANGAN TEKNOLOGI PRODUKSI PANGAN
HARI/TANGGAL : Senin / 1 Maret 2021
ALOKASI WAKTU : 2 Jam Pembelajaran

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Ditunjukkan gambar toko produk makanan, siswa dapat emnyebutkan bahan baku
dari makanan olahan tersebut dengan benar.
 Dengan menyanyi, siswa dapat menentukan pola irama lagu dengan benar.
 Disajikan gambar luas bangun, siswa dapat menentukan luas bangun tersebut dengan
tepat.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN DESKRIPSI KEGIATAN ALOKASI
WAKTU
AWAL  Guru menyapa siswa di Teams. 5 Menit
 Guru membagikan jadwal pelajaran hari ini di
Teams.
 Guru mengatakan bahwa meet akan dilaksanakan
pukul 10.00.
INTI  Guru membagikan link meet pada Teams. 40 Menit
https://teams.microsoft.com/l/meetup-join/
19%3aa84315e547b5440492df603737797883%40threa
d.tacv2/1614568265152?context=%7b%22Tid%22%3a
%2270e5b93d-1c2f-4f30-a815-9486eb2c94d8%22%2c
%22Oid%22%3a%22fdaec066-f18f-4e88-9144-
c5de5e6f7ef9%22%7d
 Siswa masuk ke meet.
 Guru menyapa siswa dengan mengucapkan salam
dan memimpin doa.
 Siswa mempersiapkan buku tema.
 Guru membagikan slide yang berisi materi hari ini.
 Guru menyajikan gambar keadaan wilayan di
pegunungan.
 Siswa menyebutkan apa saja yang dapat dihasilkan
dari tumbuhan dan hewan yang ada dalam gambar.
 Guru menyajikan gambar maam-macam toko yang
ada.
 Siswa mengamati setiap toko.
 Guru bertanya apa bahan baku untuk toko tersebut ?
 Siswa menyebutkan bahan baku yang digunakan
untuk toko tersebut. Misalnya Kedai Tempe, bahan
bakunya adalah kedelai.
 Kegiatan ini diulang untuk smeua toko yang ada
dalam gambar.
 Salah satu toko adalah toko roti, siswa
menyebutkan bahan baku roti.
 Guru menunjukkan sebuah lagu yang berjudul
Rotiku.
 Guru memutarkan video menyanyikan lagu Rotiku.
 Siswa bersama guru menyanyi bersama.
 Guru menjelaskan tentang pola irama lagu.
 Guru membagikan gambar luas bangun.
 Siswa menghitung luas bangun tersbut.
 Siswa menuliskan jawabannya pada buku tema.
 Siswa membandingkan luas bangus dalam gambar.
 Siswa menentukan bangun terluas dan tersempit.
 Siswa menuliskan jawabannya pada buku tema.
AKHIR  Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk 5 Menit
bertanya.
 Siswa menyimpulkan pembelajaran hari ini.
 Guru menutup pembelajaran dengan do’a.
 Guru membagikan assignment pada Teams.

C. SUMBER DAN MEDIA


1. Buku Guru Tema 7
2. Buku Siswa Tema 7
3. Gambar keadaan wilayah
4. Gambar toko
5. Gambar luas persegi satuan
6. Video lagu Rotiku

D. PENILAIAN
Penilaian sikap didasarkan pada keaktifan siswa dalam menjawab setiap pertanyaan
ketika pembelajaran melalui meet. Penilaian pengetahuan didasarkan pada hasil siswa
dalam mengerjakan tugas assignment. Penilaian keterampilan didasarkan pada kegiatan
siswa dalam menyenyikan lagu Rotiku.

Mengetahui, Surabaya, 1 Maret 2021


Kepala SDN SUMURWELUT III/440 Wali Kelas III

Ratnawati, S.Pd., M.M Dian Sri Anggardini Panunggul, S.Pd


NIP : 1968112119930420001 NIP. 199610012020122004

Anda mungkin juga menyukai