Peran Identitas Dasar Untuk Membuktikan Beberapa Identitas Trigonometri

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 3

Modul Ajar | CHISKA DWI SANTI, S.

Pd

LEMBAR KERJA KELAS :


KELOMPOK :
IDENTITAS TRIGONOMETRI 1.
2.
3.
4.

TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Menjelaskan peran identitas dasar untuk membuktikan beberapa identitas trigonometri
lainnya.
2. Menggunakan identitas dasar untuk membuktikan identitas trigonometri lainnya.

PETUNJUK

1. Bacalah lembar kerja ini dengan cermat.


2. Diskusikan dan bahas Bersama anggota kelompokmu.
3. Jika dalam kelompokmu mengalai kesulitan dalam mempelajari dan mengerjakan lembar
kerja ini, tanyakanlah kepada guru. Namun, berusahalah semaksimal mungkin terlebih
dahulu.
4. Tuliskan jawaban penyelesaian soal pada tempat yang sudah disediakan dengan tepat dan
lengkap.
5. Setelah selesai mengerjakan lembar kerja, setiap kelompok akan mempresentasikan hasil
diskusi kelompoknya.

Mengingat :
Modul Ajar | CHISKA DWI SANTI, S.Pd

1. Bagaimana mengetahui rumus identitas sudut rangkap?

Maka terlebih dahulu peran identitas dasar untuk mencari


pembuktian identitas trigonometri

1. cos 2𝛼 = 𝑐𝑜𝑠 2 𝛼 − 𝑠𝑖𝑛2 𝑥

Pembuktian :

Cos 2𝛼 = cos (𝛼 + 𝛼)
Cos 2𝛼 = …………………………………………….. (penjumlahan cos)
Cos 2𝛼 = ……………………………………………. (pers ke-1)

2. cos 2𝛼 = 1 − 𝑠𝑖𝑛2 𝑥

Pembuktian :

cos 2𝛼 = 𝑐𝑜𝑠 2 𝛼 − 𝑠𝑖𝑛2 𝑥 (pakai pers ke-1)


cos 2𝛼 = (1 − ⋯ ) − 𝑠𝑖𝑛2 𝑥
Cos 2𝛼 = ……………………….
Cos 2𝛼 = ………………………..

3. cos 2𝛼 = 2𝑐𝑜𝑠 2 𝛼 − 1

Pembuktian :

cos 2𝛼 = 𝑐𝑜𝑠 2 𝛼 − 𝑠𝑖𝑛2 𝑥


Modul Ajar | CHISKA DWI SANTI, S.Pd

cos 2𝛼 = 𝑐𝑜𝑠 2 𝛼 − (… … … … . . )
Cos 2𝛼 = …………………………
Cos 2𝛼 = ………………………….
Cos 2𝛼 = ………………………….

2. Buktikan identitas trigonometri berikut

1 1
2
( 2 − 1) = 1
𝑡𝑎𝑛 𝑥 𝑐𝑜𝑠 𝑥

3. Carilah identitas dasar yang membuktikan identitas trigonometri lain?

Anda mungkin juga menyukai