Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

KEGIATAN 1. PENYAJIAN RELASI

Hari ini Alma sedang bergembira karena telah memenangkan


olimpiade matematika sehingga Alma mentraktir teman-temannya
yaitu Mita, Redo, Andi, Kevin dan Joni makan di sebuah Caffe.
Adapun menu yang disediakan oleh caffe tersebut dan daftar
pesanan makanan Alma dan teman-temannya adalah sebagai
berikut.

Nama Daftar pesanan


Alma Nasi Goreng dan Ayam bakar
Mita Ayam crispy
Redo Rendang daging
Andi Ikan bakar
Kevin Rendang daging dan nasi goreng
Joni Ikan bakar dan nasi goreng

Berdasar ilustrasi di atas dimisalkan A adalah himpunan Alma dan teman-temannya, B adalah
himpunan makanan di caffe. Maka nyatakanlah himpunan A dan B dengan menyebut
anggotanya:
Jawab:

Aturan apakah yang menghubungkan kedua himpunan tersebut?

Jawab:

Ada tiga cara menyajikan relasi antar himpunan, yaitu diagram panah, koordinat kartesius
dan pasangan berurutan yaitu sebagai berikut:
Berikut adalah contoh relasi Untuk selanjutnya nyatakan relasi pada kegiatan 1, dalam
dalam bentuk diagram panah: bentuk diagram panah…
Jawab:

Untuk selanjutnya nyatakan relasi pada


Berikut adalah contoh relasi dalam kegiatan 1, dalam bentuk koordinat kartesius…
bentuk koordina kaertesius:
Jawab:

Berikut adalah contoh relasi dalam bentuk himpunan pasangan berurutan


P = {(Abdul,Matematika), (Abdul, IPA), (Budi, IPA), ( Budi, IPS), ( Budi, Kesenian), (Candra,
Keterampilan), (Candra,Olahraga), ( Dini, Bahasa Inggris), ( Dini, Kesenian), (Elok, Matematika),
(Elok,IPA), (Elok, Keterampilan)}
Untuk selanjutnya nyatakan relasi pada kegiatan 1, dalam bentuk himpunan pasangan berurutan…
Jawab:

Tentukanlah domain, kodomain dan range dari kegiatan 1!


Jawab:

Anda mungkin juga menyukai