Anda di halaman 1dari 1

Latihan Soal

1. Perhatikan tabel di bawah berikut ini.


Nilai Frekuensi
62-70 5
71-79 14
80-88 18
89-97 25
98-106 12
107-115 6
a. Tentukanlah simpangan rata-rata, dan ragam nya.
b. Gambarkan histogram dan ogive nya.

2. Tabel di bawah ini merupakan presentase siswa sekolah dasar kelas 2 yang
mempunyai kemampuan baca di atas batas yang sudah ditentukan di 50 kota besar di
Indonesia.
a. Tentukan simpangan baku dari distribusi frekuensi berikut.
b. Tentukan kuartil ketiga (Q3).
Frekuensi
Presentase
Kemampuan Baca
17-23 7
24-30 6
31-37 14
38-44 19
45-51 3
52-58 1

Anda mungkin juga menyukai