Anda di halaman 1dari 5

KEMENTERIAN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL

REPUBLIK INDONESIA
DIREKTORAT JENDERAL MINERAL DAN BATUBARA
JALAN PROF. DR. SOEPOMO, S.H. NO. 10 JAKARTA 12870

TELEPON : (021) 8295608 FAKSIMILE : (021) 8297642 e-mail : djmb@esdm.go.id www.minerba.esdm.go.id

B-61/MB.05/DJB.B/2024 10 Januari 2024


Nomor :
Sifat : Segera
Lampiran : Satu berkas
Hal : Penghentian Sementara Kegiatan Pertambangan

Yang terhormat,
Direksi/Pimpinan Perusahaan (Daftar Terlampir)
di
Tempat

Menindaklanjuti surat kami Nomor B-2447/MB.05/DJB.B/2023 tanggal


29 Desember 2023 hal Peringatan atas Keterlambatan Penyampaian RKAB
Tahun 2024-2025 (95 Perusahaan), dengan ini disampaikan bahwa sampai
dengan tanggal 5 Januari 2024, Saudara belum menyampaikan RKAB Tahun
2023.

Berdasarkan hal tersebut di atas, dengan ini pemegang PKP2B dan IUP
Operasi Produksi sebagaimana terlampir dikenakan sanksi administratif berupa
penghentian sementara. Pemegang IUP Operasi Produksi dilarang melakukan
kegiatan konstruksi, penambangan, pengolahan dan/atau pemurnian,
pengembangan dan/atau pemanfaatan serta pengangkutan dan penjualan,
termasuk kegiatan eksplorasi lanjutan dan perubahan studi kelayakan sebelum
RKAB disetujui, sesuai ketentuan pada pasal 7 ayat (2) huruf b Peraturan Menteri
ESDM Nomor 10 Tahun 2023

Selanjutnya diminta kepada Saudara untuk segera menyampaikan


dokumen RKAB Tahun 2024-2026 paling lambat 60 (enam puluh) hari kalender
setelah tanggal surat ini melalui aplikasi e-Rencana Kerja dan Anggaran Biaya
(e-RKAB) pada laman erkab.esdm.go.id.

Apabila Saudara tidak menyampaikan RKAB Tahun 2024-2026 sampai


batas waktu yang ditentukan, maka IUP, IUPK atau IUPK sebagai kelanjutan
Operasi Kontrak/Perjanjian akan dicabut sesuai dengan ketentuan Pasal 26 dan
Pasal 27 Peraturan Menteri ESDM Nomor 10 Tahun 2023 dan PKP2B akan
dilakukan pengakhiran.

Selama jangka waktu penghentian sementara, Saudara diminta tetap


melakukan pengelolaan keselamatan pertambangan serta pengelolaan dan
pemantauan lingkungan hidup sesuai dengan dokumen lingkungan hidup yang
telah disetujui dan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE
Demikian disampaikan, agar dapat dilaksanakan sebaik – baiknya. Atas
perhatian Saudara, diucapkan terima kasih.

Plt. Direktur Jenderal Mineral dan Batubara,

Ditandatangani secara elektronik


Bambang Suswantono

Tembusan :
1. Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral
2. Inspektur Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral
3. Sekretaris Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara
4. Direktur Pembinaan Pengusahaan Batubara
5. Direktur Teknik dan Lingkungan Mineral dan Batubara

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE
Lampiran Surat
No : B-61/MB.05/DJB.B/2024
Tanggal : 10 Januari 2024

Daftar Tujuan Surat :

No Nama Perusahaan Provinsi


1. PT Inmas Abadi Bengkulu

No Nama Perusahaan Provinsi


2. PT Subaru Duta Makmur Jambi
3. PT Sinar Bumi Baratama Jambi
4. PT Anugrah Mining Persada Jambi

No Nama Perusahaan Provinsi


5. CV Baratama Kalimantan Selatan
6. PT Tabalong Prima Resources Kalimantan Selatan
7. PT Bumi Reksa Pajajaran Kalimantan Selatan
8. PT Borneo Tala Utama Kalimantan Selatan
9. PT Bumi Nusantara Resources Kalimantan Selatan
10. PT Dua Sahabat Jaya Kalimantan Selatan
11. CV Sinar Jaya Nusantara Kalimantan Selatan
CV Selagai Jaya (Sk:
12. 188.45/285/Distamben/2014) Kalimantan Selatan
CV Selagai Jaya (Sk:
13. 188.45/13/Distamben/2015) Kalimantan Selatan
CV Selagai Jaya (Sk:
14. 188.45/19.A/Distamben/2015) Kalimantan Selatan
15. PT Tabalong Makmur Kalimantan Selatan

No Nama Perusahaan Provinsi


16. PT Sapta Persona Dinamika Kalimantan Tengah
17. PT Batubara Kalimantan Kalimantan Tengah
18. PT Royal Prima Coal Kalimantan Tengah
19. PT Satriati Jaya Sukses Kalimantan Tengah
20. PT Daya Bumindo Karunia Kalimantan Tengah
21. PT Pinang Bara Adipratama Kalimantan Tengah
22. PT Ar Coal Mining 1 Kalimantan Tengah
23. PT Huma Amaz Indonesia Kalimantan Tengah
24. PT Kuda Perdana Pertiwi Kalimantan Tengah

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE
No Nama Perusahaan Provinsi
25. CV Altha Moda Sendawar Kalimantan Timur
26. CV Arimbi Prima Coal Kalimantan Timur
27. CV Atap Tri Utama Kalimantan Timur
28. PT Senyiur Sukses Pratama Kalimantan Timur
29. PT Tekno Orbit Persada Kalimantan Timur
30. PT Cahaya Energi Mandiri Kalimantan Timur
31. CV Dharma Putra Nusantara Kalimantan Timur
32. KSU Cipta Karya Tani Kalimantan Timur
33. KSU Putra Mahakam Mandiri Kalimantan Timur
34. PT Adelin Penajam Borneo Kalimantan Timur
35. PT Ayus Putra Perkasa Kalimantan Timur
36. PT Interex Sacra Raya Kalimantan Timur
37. PT Bumi Petangis Kalimantan Timur
38. PT Mitramega Ocean Global Indonesia Kalimantan Timur
39. PT Borneo Mitra Sejahtera Kalimantan Timur
40. PT Mentari Bhakti Jaya Utama Kalimantan Timur
41. CV Dimori Jaya Kalimantan Timur
42. PT Mandiri Alam Sejahtera Kalimantan Timur
43. PT Bangun Olah Sarana Sukses Kalimantan Timur
44. PT Bara Energi Kaltim Kalimantan Timur
45. CV Berkat Nanda Kalimantan Timur
46. CV Permata Hitam Indah Kalimantan Timur
47. Koperasi Banua Bersama Kalimantan Timur

No Nama Perusahaan Provinsi


48. PT Multi Jaya Energi Kalimantan Utara
49. PT Baradinamika Mudasukses Kalimantan Utara

No Nama Perusahaan Provinsi


50. PT Summitama Intinusa Sulawesi Tenggara

No Nama Perusahaan Provinsi


51. PT Ranah Tigo Luhak Sumatera Barat
52. PT Dasacita Pusaka Prima Sumatera Barat
53. PT Thomas Jaya Trecimplant Abadi Sumatera Barat
54. PT Tripabara Sumatera Barat

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE
No Nama Perusahaan Provinsi
55. PT Gumay Prima Energi Sumatera Selatan
56. PT Energi Inti Bara Pratama Sumatera Selatan
57. PT Sriwijaya Utama Energi Sumatera Selatan
58. PT Mura Reka Batubara Sumatera Selatan
59. PT Sriwijaya Prima Energi Sumatera Selatan
60. PT Madhucon Indonesia Sumatera Selatan
61. Koperasi Batubara Bukit Kendi Sumatera Selatan
62. PT Tubindo (SK 345 Tahun 2011) Sumatera Selatan
PT Adimas Puspita Serasi (SK 220/K/IUP-
63. II.B/XXVII/2012) Sumatera Selatan

No Nama Perusahaan Provinsi


64. PT Jalahan Batubara Prima Sumatera Utara

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan oleh BSrE

Anda mungkin juga menyukai