Anda di halaman 1dari 7

PENERAPAN EKONOMI DALAM INTEGRAL TERTENTU

MATEMATIKA BISNIS
Dosen Pengampu : Nurhalimah Fitriani, M.Pd

Kelompok 2

Awaludin Jamil : 1201323038


Rika Melisa : 1201323216
Rina Atikah : 1201323218
Rizka Nurul Hamzah : 1201323219
Sandi : 1201523019
Silvi Nurhasanah : 1201523026

PRODI MANAJEMEN
STIE WIBAWA KARTA RAHARJA
Jl. Jendral A. Yani No. 21 Purwakarta 41114

2023
1. Fungsi Biaya

Fungsi biaya total adalah ( total cost ) yang dikeluarkan oleh produsen dalam
mengoperasikan bisnisnya yang terdiri dari biaya tetap ( fixs cost) dan biaya (variabel variabel
cost) .Produk marginal adalah produk tambahan yang dihasilkan dari satu unit tambahan
faktor produksi ( input )
Biaya rata-rata (Average cost )adalah biaya yang dikeluarkan oleh seorang produsen
untuk menghasilkan tiap unit produk yang diperoleh (output) dari hasil bagi biaya total hasil
produk yang diperoleh ( input ).

Biaya Total : C = f (Q)


dC
Biaya Marjinal : MC = C’ = = f’(Q)
dQ
Biaya total tak lain adalah integral dari biaya marjinal
C = ∫ MC dQ = ∫ f ' (Q) dQ
Contoh Kasus
Biaya Marjinal suatu perusahaan ditunjukkan olehMC = 3Q 2 – 6Q + 4. Carilah persamaan
biaya rata – ratanya.
Penyelesaian :
Biaya Total : C = ∫ MC dQ
= ∫ (3 Q −6 Q+ 4) dQ
2

= Q3 – 3Q2 + 4Q + k

C
Biaya rata – rata : AC = = Q2 – 3Q + 4 + k/Q
Q
Kasus 1
Biaya marginal dari suatu perusahaan yaitu MC = 6Q2 + 4Q + 5. Nilai konstanta sebesar
6, Tentukanlah persamaan biaya total dan biaya rata-ratanya ! Lakukan anaisis nya juga!
Penyelesaian :
2. Fungsi Penerimaan

Untuk fungsi penerimaan dibagi menjadi fungsi penerimaan total, dan fungsi penerimaan
marjinal. Adapun rumus dalam fungsi penerimaan adalah sebagaiberikut :
Fungsi penerimaan total dengan rumus R = f(Q)
Fungsi penerimaan marjinal dengan rumus
MR = R’ = dR/dQ = f(Q)
Fungsi penerimaan total merupakan bagian dari integral dengan berdasarkanfungsi
penerimaan marjinal.

Fungsi Penerimaan : R = f (Q)


dR
Penerimaan Marjinal : MR = R’ = = f’(Q)
dQ
Penerimaan total tak lain adalah integral dari penerimaan marjinal
R = ∫ MR dQ = ∫ f ' (Q) dQ
Contoh Kasus
Carilah persamaan penerimaan total dan penerimaan rata – rata dari suatu perusahaan jika
penerimaan marjinalnya MR = 16 – 4Q.
Penyelesaian :
Penerimaan Total : R = ∫ MR dQ
= ∫ (16−4 Q) dQ
= 16Q – 2Q2
R
Penerimaan rata – rata : AR = = = 16 – 2Q
Q
3. Fungsi Utilitas

Fungsi Utilitas merupakan ukuran kepuasan atau kegunaan yang di peroleh konsumen setelah
mengkonsumsi suatu produk barang atau jasa.

Utilitas marginal adalah utilitas tambahan yang diperoleh konsumen dengan satu unit tambahan
barang atau jasa yang dikonsumsi.

Utilitas Total : U = f’(Q)


dU
Utilitas Marjinal : MU = U’ = = f’(Q)
dQ
Utilitas total tak lain adalah integral dari utilitas marjinal
U = ∫ MU dQ = ∫ f ' (Q) dQ

Contoh Kasus
Carilah persamaan utilitas total dari seorang konsumen jika utilitas marjinalnya MU = 90 –
10Q
Penyelesaian :
Utilitas Total : U = ∫ MU dQ
= ∫ (90−10Q) dQ
= 90Q -5Q2
Contoh soal :

Jika seseorang akan membeli buah apel memiliki utilitas marginal MU : 40Q+21²+30Q⁴. Carilah
persamaan utilitas total dari konsumen tersebut dan Q = 2 dan k = 0 maka berapakah nilai utilitas total?
Lakukanlah analisis perhitungan anda!
Penyelesaian :

MU = 40Q +21²+30Q⁴

Q. = 2

K =0

4. Fungsi Produksi

Fungsi produksi
- produk total merupakan besaran hasil produksi (output) yang di peroleh setelah
memanfaatkan berapa faktor produksi atau masukan (input)
- produksi marginal adalah produk tambahan yang di hasilkan dari satu unit tambahan
faktor produksi
- rata rata produksi adalah jumlah keluaran atau produk yang di hasilkan dari setiap unit
masukan (input) yang di gunakan.
Fungsi produksi: P=F(X)
Dimana P sebagai autput produksi
X sebagai input faktor produksi

Produk Total : P = f(X) dimana P = keluaran, X = masukan


dP
Produk Marjinal : MP = P’ = = f’(X)
dX
Produk total tak lain adalah integral dari produk marjinal
P = ∫ MP dX = ∫ f ' (X) dX
Contoh Kasus
Produk marjinal sebuah perusahaan dicerminkan oleh MP = 18X – 3X 2. Carilah persamaan
produk total dan produk rata – ratanya.
Penyelesaian :
Produk Total : P = ∫ MP dX
= ∫ (18 X−3 X ) dX
2

= 9X2 – X3
P
Produk rata – rata : AP = = 9X – X2
X

5. Fungsi Konsumsi dan Fungsi Tabungan


Dalam ekonomi makro, konsumsi © dan tabungan (S) dinyatakan fungsional terhadap
pendapatan nasional (Y).
C = f(Y)
dC
MPC = C’ = = f’(Y) = b
dY
Karena Y = C + S , maka
S = g(Y) = -a + (1 – b) Y
dS
MPS = S’ = = g’(Y) = (1 – b)
dY
Berdasarkan hal tersebut :
C = ∫ MPC dY = F(Y) + k k≡a
S = ∫ MPS dY = G(Y) + k k≡-a
Konstanta k pada fungsi konsumsi dan fungsi tabungan masing – masing adalah autonomous
consumption dan autonomous saving.
Contoh Kasus
Carilah fungsi konsumsi dan fungsi tabungan masyarakat sebuah negara jika diketahui
autonomous consumption nya sebesar 30 milyar dan MPC = 0,8

Penyelesaian :
C = ∫ MPC dY = ∫ 0 ,8 dY = 0,8 Y + 30 milyar
S = ∫ MPS dY = ∫ 0 ,2 dY = 0,2 Y - 30 milyar
Atau S = Y – C = Y – (0,8 Y – 30 milyar) = 0,2 Y – 30 milyar

Anda mungkin juga menyukai