Anda di halaman 1dari 3

APLIKASI INTEGRAL

WEEK : 10
Thread : 1. Aplikasi Integral Tidak Tentu.
=====================================================================
Materi minggu ini adalah aplikasi integral : intergral tak tentu yaitu
menetukan suatu fungsi dari fungsi derivative. Integral adalah kebalian dari
derivative. Fungsi Marginal Cost adalah turunan pertama dari fungsi total
Cost.
dTC
MC=  dTC=MC . dQ ∫ dTC=∫ MC . dQ TC=∫ MC . dQ
dQ
A. Fungsi Biaya ;
Biaya Total : C = f(Q)
dC
Biaya Marginal : MC=C ' = = f’(Q)
dQ
C=∫ MC . d (Q)=∫ f '(Q). dQ
Biaya rata-rata : AC = Q/C

B. Fungsi Penerimaan:
Penrimaan Total : R = f(Q)
dR
Penerimaan marginal : MR=R '= =f '(Q)
dQ
Sehingga penriaman Total : R=∫ MR . dQ=∫ f ' (Q). dQ
Penrimaan Rata-rata: AR = R/Q

C. Fungsi Produksi:
Produksi Total : P = f(X), dimana P = keluaran dan X = masukan
Fungsi Marginal ; MP = dP/dX = f’(X)
Maka produl total adalah integral dari produk Marginal
P = ∫ MP . dX =∫ f ' ( X ). dX
Produk rata-rata : AP = P/X

D. Fungsi Utilitas
Utilitas Total : U = f(Q)
Utilitas Marginal : MU = U’ = dU/dQ = f’(Q)
Maka utilitas Total : ∫ MU . dQ=∫ f ' (Q) . dQ

Thread 1
1. Carilah persamaan fungsi biaya total dan biaya rata-rata suatu perusahaan, jika biaya
marginalnya adalah MC = 1,5 Q2 – 4 Q +12, sedangkan biaya tetap totalnya sebesar 20

2. Biaya Marginal suatu perusahaan ditunjukkan oleh : MC=3 Q 2−6 Q+ 4 . Tentukan


persamaan biaya Total dan biaya rata-ratanya.

3. Carilah Persamaan Penerimaan total; dan penerimaan rata-rata dari suatu perusahaan jika
penerimaan Marginalnya MR = 16 – 4Q

4. Carilah Persamaan Utilitas Total dari seorang konsumen jika utilitas marginalnya MU=
90-10Q

5. Produk Marginal suatu perushaan dicerminkan oleh MP=18 X−3 x 2. Tentukan produk
total dan produk rata-rata.

Anda mungkin juga menyukai