Anda di halaman 1dari 4

KUISIONER PRETEST

Nama :

Usia :

1. Peristiwa di jalan yang terjadi secara tidak sengaja yang melibatkan kendaraan dengan
atau tanpa pemakai jalannya yang mengakibatkan korban manusia maupun korban harta
benda merupakan pengertian dari?
a. Kecelakan Transportasi
b. Kecelakaan Kerja
c. Kecelakaan Lalu Lintas
d. Kecelakaan Kerja Ringan
2. Peristiwa atau kejadian pengoperasian sarana transportasi yang mengakibatkan
kerusakan sarana transportasi, korban jiwa, dan/atau kerugian harta benda merupakan
pengertian dari?
a. Kecelakaan Transportasi
b. Kecelakaan Kerja
c. Kecelakaan Lalu Lintas
d. Kecelakaan Kerja Ringan
3. Ada berapa komponen yang mencakup biaya ekonomi kecelakaan?
a. 6
b. 7
c. 8
d. 9
4. Faktor penyebab terjadinya kecelakaan lalu lintas diantara ada factor manusia, factor
manusia dibagi menjadi berapa golongan?
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
5. 1. Amati dan Waspadai Kondisi Lingkungan

2. Cek Tingkat Kesadaran Korban


3. Periksa Pernapasan dan Kondisi Luka Korban
4. Lakukan Kompresi Dada untuk Memberikan Bantuan Pernapasan
5. Periksa Kondisi Luka
Dari data diatas yang termasuk langkah pertolongan pertama pada kecelakan adalah?
a. 1,2,3
b. 1,2,3,4,5
c. 1,3,4
d. 2,4,5
6. Bertujuan untuk mengetahui penyebab kecelakaan, sehingga bisa tahu langkah apa yang
perlu dilakukan sebagai pertolongan pertama, merupakan langkah pertolongan pertama
yang mana?
a. Amati dan Waspadai Kondisi Lingkungan
b. Cek Tingkat Kesadaran Korban
c. Periksa Pernapasan dan Kondisi Luka Korban
d. Lakukan Kompresi Dada untuk Memberikan Bantuan Pernapasan
7. 1. Kendaraan
2. Jalan
3. Lingkungan
Kesalahan yang menyebabkan terjadinya kecelakaan adalah nomor?
a. 1 saja
b. 1,2
c. 2,3
d. 1,2,3
8. Jika pertolongan pertama pada kecelakaan tidak berhasil dan kondisi korban sangat
parah, sebaiknya?
a. Memberikan pertolongan napas bantuan
b. Cek tingkat kesadaran
c. Segera bawa korban ke instalasi gawat darurat rumah sakit terdekat.
d. Mengecek luka.
9. Ada berapa pencegahan lalu lintas yang dapat dilakukan?
a. 2
b. 3
c. 4
d. 5
10. Rutin cek kendaraan, jaga kecepatan, menggunakn sabuk pengaman, hindari
menggunakn telepon genggam saat berkendara, menggunakan kendaraan berteknologi
tinggi merupakan tindakan?
a. Penaganan
b. Pencegahan
c. Faktor Penyebab
d. Pengobatan

11. Ada berapa pengendalian faktor risiko?


a. 1
b. 2
c. 3
d. 4

12. Pemeliharaan kendaraan secara rutin, seperti melakukan pemeliharaan secara berkala,
Pemakaian kendaraan sesuai dengan peruntukannya, seperti melakukan pembatasan
kapasitas angkut dan melakukan kesesuaian merupakan pengendalian factor risiko apa?
a. Faktor risiko lingkungan
b. Faktor risiko kendaraan
c. Faktor risiko manusia
d. Faktor risiko individu

13. Mendesain jalan dan jembatan sesuai dengan peruntukannya, Pemeriksaan dan
pemeliharaan jalan dan jembatan yang aman untuk berkendara sesuai dengan standar
keselamatan
a. Faktor risiko lingkungan
b. Faktor risiko kendaraan
c. Faktor risiko manusia
d. Faktor risiko individu

14. Ada berapa Hal Yang Perlu Diperhatikan Ketika Menolong Korban Kecelakaan?
a. 7
b. 8
c. 9
d. 10
15. Apabila korban pingsan ketika mukanya merah maka hal apa yang harus kita lakukan?
a. Baringkan tanpa bantalan
b. Memberikan bantalan yang tinggi
c. Memindahkan korrban ke tempat yang aman
d. Kepala di tinggikan

Anda mungkin juga menyukai