Anda di halaman 1dari 2

ANGKET KEMANDIRIAN PESERTA DIDIK

I. Identitas Peserta Didik


Nama : ..............................
Kelas : ..............................
Jenis Kelamin : ..............................
No. Absen : ..............................
II. Petunjuk Pengisian Angket
1. Pilihlah salah satu dari 4 pilihan jawaban yang tersedia sesuai dengan
keadaan diri yang sebenarnya.
2. Jawablah dengan memberi tanda check list (√) pada salah satu pilihan
yang sesuai dengan jawaban.
Keterangan:
STS (Sangat Tidak Setuju) : 1
TS (Tidak Setuju) :2
S (Setuju) :3
SS (Sangat Setuju) :4
3. Pada pernyataan ini tidak ada jawaban yang baik atau buruk, benar atau
salah. Isilah sesuai dengan penghayatan terhadap diri sendiri.

No. Pernyataan SS S TS STS


1. Saya memandang orang tua bukan
sosok yang sempurna dalam
menentukan keputusan.
2. Saya menganggap orang tua sama
seperti orang lain dalam memberikan
penyelesaian masalah dalam belajar.
3. Saya memilih sendiri strategi belajar
tanpa pengaruh orang lain.
4. Saya selalu bertanggungjawab atas
keputusan yang saya ambil dalam
belajar.
5. Saya berani menyatakan pendapat
meski berbeda dengan orang tua.
6. Saya ingin agar orang tua saya tidak
perlu mencampuri urusan saya.
No. Pernyataan SS S TS STS
7. Saya mencoba menghilangkan rasa
malas untuk melaksanakan belajar
mandiri.
8. Apabila ada materi sejarah yang
belum dimengerti, maka saya
berusaha belajar lebih giat sehingga
menjadi mengerti.
9. Saya mempertimbangkan pendapat
teman dalam menyelesaikan tugas
dari pendidik.
10. Saya memacu diri sendiri untuk
melaksanakan belajar mandiri agar
memperoleh prestasi belajar yang
optimal.
11. Saya tidak mudah terpengaruh
pendapat orang lain.
12. Saya berani menolak ajakan teman
yang mengganggu kegiatan belajar
saya.
13. Apabila soal yang saya kerjakan
masih salah, maka saya berusaha
mencari kebenarannya.
14. Saya mampu membedakan pendapat
yang benar dan salah di dalam kelas.
15. Saya mengerjakan ibadah sesuai
dengan keyakinan saya.
16. Saya berusaha melaksanakan rencana
kegiatan belajar sebaik mungkin.
17. Saya mencari sendiri tambahan
materi pelajaran untuk menunjang
kegiatan belajar mandiri sehari-hari.
18. Saya mengerjakan soal latihan
meskipun bukan sebagai tugas
rumah.

Anda mungkin juga menyukai