Anda di halaman 1dari 6

KISI–KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER (PAS)

BADAN KOORDINASI MADRASAH ALIYAH (BKMA)


KABUPATEN JOMBANG
TAHUN PELAJARAN 2023/2024
Satuan Pendidikan : Madrasah Aliyah Darul Falah Penyususun : Faliqul Isbah, S.Pd.
Mata Pelajaran : Matematika Wajib
Kelas/Program : XI/IPA-IPS-UMUM Alokasi Waktu : 120 Menit
Kurikulum : 2013 Jumlah Soal : 35 Soal
=========================================================================================================================

NOMOR PENILAIAN
NO KOMPETENSI DASAR RUANG LINGKUP MATERI INDIKATOR
SOAL JENIS BENTUK
TAGIHAN INSTRUMEN
3.1 Menjelaskan metode pembuktian Notasi sigma  Siswa dapat mengubah notasi 1 Tes Tulis PG tunggal
Pernyataan matematis berupa sigma dari bentuk yang satu ke 17 Tes Tulis PG Kompleks
barisan, ketidaksamaan, bentuk yang lain dengan
keterbagiaan dengan induksi menggunakan sifat – sifat notasi
matematika sigma
 Siswa dapat menentukan nilai 2 Tes Tulis PG tunggal
dari pengurangan pada bentuk
notasi sigma dengan
menggunakan sifat – sifat notasi
sigma
 Siswa dapat menentukan nilai 26 Tes Tulis Menjodohkan
variabel x dari perkalian pada
1 bentuk notasi sigma dengan
4.1 Menggunakan metode pembuktian menggunakan sifat – sifat notasi
induksi matematika untuk menguji sigma yang diketahui hasilnya
pernyataan matematis berupa Prinsip Induksi matematika  Siswa dapat memahami langkah - 3, 4 Tes Tulis PG tunggal
barisan, ketidaksamaan, langkah prinsip pembuktian 16 Tes Tulis PG Kompleks
keterbagiaan dengan menggunakan induksi
matematika
Prinsip Induksi matematika  Siswa dapat menggunakan metode 11, 12 Tes Tulis Benar/Salah
pembuktian induksi matematika 26 Tes Tulis Menjodohkan
untuk menguji pernyataan
matematis berupa ketidaksamaan.
 Siswa dapat menggunakan metode 31,32 Tes Tulis Uraian/Essay
pembuktian induksi matematika
untuk menguji pernyataan
matematis berupa rumus
pythagoras.
 Siswa dapat menggunakan metode
pembuktian induksi matematika
untuk mengetahui tentang ciri –
ciri rumus yang dapat
dibuktikan kebenarannya
menggunakan induksi
matematika

3.2 Menjelaskan program linear dua Konsep program linier  Siswa dapat memahami konsep 5 Tes Tulis PG tunggal
variabel dan metode program linier
penyelesaiannya dengan
menggunakan masalah kontekstual.
Pertidaksamaan linier dua  Siswa dapat menentukan model 6 Tes Tulis PG tunggal
4.2 Menyelesaikan masalah kontekstual variabel matematika dari masalah
yang berkaitan dengan program kontekstual yang berkaitan
linear dua variabel
dengan program linear dua
variabel
 Siswa dapat menentukan daerah 7 Tes Tulis PG tunggal
himpunan penyelesaian dari
sistem pertidaksamaan linier
2 yang diketahui.
 Siswa dapat menentukan sistem 8 Tes Tulis PG tunggal
pertidaksamaan linier dari daerah
penyelesaian yang yang diketahui.
 Siswa dapat menentukan nilai 13 Tes Tulis Benar/Salah
optimum dari sistem 18 Tes Tulis PG Kompleks
pertidaksamaan linier yang
diketahui daerah himpunan
penyelesaiannya
 Siswa dapat menentukan nilai 27 Tes Tulis Menjodohkan
optimum dan minimum dari 33 Tes Tulis Uraian/Essay
sistem pertidaksamaan linier
dalam bentuk soal cerita.
3.3 Menjelaskan matriks dan kesamaan Konsep matriks  Siswa dapat menyelesaikan 9 Tes Tulis PG tunggal
matriks dengan menggunakan masalah dengan menggunakan
masalah kontekstual dan melakukan konsep kesamaan matriks yang
operasi pada matriks yang meliputi
melibatkan invers matrik dan
penjumlahan, pengurangan,
perkalian skalar, dan perkalian, tranpose matrik berordo 2x2
serta transpose  Siswa dapat menyelesaikan 19 Tes Tulis PG Kompleks
masalah dengan menggunakan
konsep kesamaan matriks yang
meliputi, perkalian matrik berordo
2x2
 Siswa dapat menyelesaikan 21 Tes Tulis PG Kompleks
masalah dengan menggunakan
konsep kesamaan matriks yang
melibatkan trigometri, dan
identitas matrik
3  Siswa dapat menyelesaikan 24 Tes Tulis PG Kompleks
masalah dengan menggunakan
konsep kesamaan matriks yang
melibatkan pengurangan matrik ,
dan perkalian skalar dengan
identitas matrik
 Siswa dapat menyelesaikan 28 Tes Tulis Menjodohkan
masalah dengan menggunakan
konsep kesamaan matriks yang
melibatkan perkalian matrik ordo
2x2 untuk mencari elemen matrik
yang dinyatakan dalam variabel a
dan b
 Siswa dapat menyelesaikan 14 Tes Tulis Benar/Salah
4.3 Menyelesaikan masalah kontekstual masalah kontekstual dan
Operasi pada matrik
yang berkaitan dengan matriks dan melakukan operasi pada matriks
operasinya
meliputi perkalian
3.4 Menganalisis sifat-sifat determinan Determinan matriks  Siswa dapat menganalisis sifat- 22 Tes Tulis PG Kompleks
dan invers matriks berordo 2×2 dan sifat determinan matriks berordo
3×3 2×2
 Siswa dapat menganalisis sifat- 23 Tes Tulis PG Kompleks
sifat determinan matriks berordo
3×3 meliputi minor matrik,
kofaktor matrik, Adjoin matrik,
determinan matriks, Invers
matrik
4.4 Menyelesaikan masalah yang Determinan matriks  Siswa dapat menyelesaikan 20 Tes Tulis PG Kompleks
berkaitan dengan determinan dan masalah kontekstual dan
invers matriks berordo 2×2 dan 3×3 melakukan operasi pada matriks
meliputi perkalian dan determinan
matrik berordo 2×2 untuk
4 menentukan nilai variabel x dan y
 Siswa dapat menyelesaikan 29 Tes Tulis Menjodohkan
masalah kontekstual dan
melakukan operasi pada matriks
meliputi perkalian dan determinan
matrik berordo 2×2 untuk
menentukan nilai variabel x dan y
pada soal cerita
 Siswa dapat menyelesaikan 34 Tes Tulis Uraian/Essay
masalah kontekstual dan
melakukan operasi pada matriks
meliputi perkalian dan determinan
matrik berordo 3×3 untuk
menentukan nilai variabel x, y dan
z pada soal cerita
5 3.5 Menganalisis dan membandingkan Menentukan konsep rotasi  Siswa dapat menentukan 10 Tes Tulis PG tunggal
transformasi dan komposisi koordinat suatu titik yang
transformasi dengan menggunakan
matriks diketahui koordinat titik
4.5 Menyelesaikan masalah yang bayangannya yang diputar
berkaitan dengan matriks sebesar 450 dengan arah
transformasi geometri (translasi, berlawanan dengan arah
refleksi, dilatasi dan rotasi)
putaran jarum jam dan dengan
pusat O(0,0)
Menentukan konsep translasi  Siswa dapat menentukan 15 Tes Tulis Benar/Salah
koordinat titik – titik sudut
segitiga ABC yang di
translasikan oleh

 Siswa dapat menentukan nilai 30 Tes Tulis Menjodohkan

Yang di ketahui titik Koordinat


P(x, y) dan bayangan P”(x, y)

 Siswa dapat menentukan


bayangan dari jajar genjang
ABCD yang di translasikan oleh

Menentukan konsep refleksi  Siswa dapat menentukan 25 Tes Tulis PG Kompleks


bayangan suatu titik yang
direfleksikan terhadap garis
dan dilanjutkan dengan

direfleksikan terhadap sumbu


 Siswa dapat menentukan
bayangan suatu titik yang
direfleksikan terhadap sumbu
dan dilanjutkan dengan
direfleksikan terhadap garis
Menentukan konsep Dilatasi
35 Tes Tulis Uraian/ Essay

 Siswa dapat menentukan faktor


skala perkalian pembesaran
foto

Mengetahui, Jombang, 31 Oktober 2023


Kepala Madrasah, Guru Mata Pelajaran,

Mohammad Arif, S.Pd.I., M.HI.


Faliqul Isbah, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai