Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN KUNJUNGAN INDUSTRI

PT. YAKULT INDONESIA PERSADA

Disusun oleh:
Kelompok 2
X AKL 3

PROGRAM KEAHLIAN AKUNTANSI DAN KEUANGAN LEMBAGA


SMK NEGERI 1 PANJI SITUBONDO
SITUBONDO
2024

LEMBAR PENGESAHAN

Laporan Kegiatan Kunjungan Industri

Di PT. Yakult Indonesia Persada

Tanggal : 09 Februari 2024

Ketua Program Keahlian, Penulis,

Dra. Hj. Lusi Endang S. S.Pd,M.Pd. Kelompok 2

Mengetahui,
Kepala SMK Negeri 1 Panji Situbondo

P A I M I N, M.Pd.
Pembina Tk. I
NIP. 19700701 199401 1 003
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami ucapkan kepada Allah SWT. yang telah melimpahkan rahmat
serta hidayah-Nya, sehingga penyusunan Laporan Kunjungan Industri yang diadakan pada
tanggal 09 Februari 2024 di PT. Yakult Indonesia Persada ini dapat terselesaikan dengan baik.
Laporan ini disusun bersama rekan-rekan kami. Seluruh isi laporan ini disusun
berdasarkan observasi kegiatan di tempat industri dan sosial media internet.
Kami menyadari bahwa dalam penyusunan laporan kunjungan industri ini masih
banyak kekurangan. Oleh karena itu, kami mengharap kritik dan saran yang dapat membangun
motivasi kami agar dapat menjadi lebih baik dan lebih maju untuk masa yang akan datang.
Karena keterbatasan pengetahuan dan kemampuan, Oleh karena itu, kami mengharap
kritik dan saran yang dapat membangun motivasi kami agar dapat menjadi lebih baik dan lebih
maju untuk masa yang akan datang.
Harapan kami semoga laporan yang kami buat ini dapat bermanfaat bagi kami dan para
pembaca pada umumnya.

Situbondo, 10 Februari 20234

Penyusun
DAFTAR ISI

Halaman Judul ...................................................................................................................... i


Lembar Pengesahan ............................................................................................................ ii
Kata Pengantar .................................................................................................................. iii
Daftar Isi ............................................................................................................................. iv
BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Kunjungan Industri .................................... 1
1.2. Tujuan Kunjungan Industri ......................................................................................................... I
1.3. Manfaat Kunjungan Industri ....................................................................................................... I
1.4. Waktu Pelaksanaan Kunjungan Industri ................................................................................... II
1.5. Lokasi Kunjungan Industri ......................................................................................................... II

BAB II PEMBAHASAN
2.1. Profil Perusahaan …………………………………… ................................. 6
2.2. Hasil Kunjungan Industri……………………………………………… . .... 8
2.3 Tinjauan Mata Pelajaran .. ......................................................................... 10
BAB III PENUTUP
3.1. Kesimpulan ............................................................................................... 11
3.2. Saran......................................................................................................... 11

Daftar Pustaka.................................................................................................................... 12
Lampiran ........................................................................................................................... 13
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Kunjungan Industri

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang pesat membawa


pengaruh besar terhadap konsep, teknik, serta metode pembelajaran di sekolah.
Akibatnya, materi pembelajaran yang diperoleh siswa pun juga semakin beragam.
Pembelajaran tidak dilaksanakan di dalam lingkungan sekolah, tetapi juga dapat
dilaksanakan di luar lingkungan sekolah. Tugas pendidikan sekolah semakin
kompleks. Pembelajaran bukan hanya sekadar mengajarkan bagaimana cara belajar
dan menanamkan motivasi yang kuat dalam diri siswa ataupun siswi, namun perlu
memberi keterampilan atau kecakapan hidup agar memiliki daya adaptasi yang besar
supaya dapat berpikir kritis, toleransi, dan mandiri.
Kunjungan industri dipilih untuk menambah wawasan siswa tentang ilmu
pengetahuan serta tentang dunia kerja. Siswa dituntut untuk aktif menggali informasi
tentang kunjungan industri untuk memperoleh pengetahuan tentang proses pembuatan
Yakult dan kandungannya.

1.2 Tujuan Kunjungan Industri


1. Untuk memperluas pengetahuan siswa/siswi dalam lingkungan dunia kerja.
2. Untuk memperluas pengetahuan siswa/siswi dalam ilmu pengetahuan alam.
3. Untuk mendorong siswa/siswi agar dapat berwirausaha.

1.3 Manfaat Kunjungan Industri


1.3.1 Manfaat Bagi Siswa
• Siswa/Siswi dapat mengetahui bagaimana suatu wirausaha dijalankan
mulai dari pemilihan jenis usaha, produksi, distribusi, hingga
pemasaran dilakukan.
1.3.2 Manfaat Bagi Sekolah
• Memperluas pengetahuan siswa dalam lingkungan dunia kerja.
• Mendorong siswa agar mempunyai minat bekerja di perusahaan.
• Memberi informasi tentang cara kerja.
• Mendorong siswa agar mempunyai rasa kedisiplinan.
1.3.3 Manfaat Bagi Perusahaan
• Perusahaan dapat menjalin hubungan kerjasama dengan lembaga
pendidikan sebagai perusahaan yang mendukung kemajuan
pendidikan di Indonesia serta memperluas jaringan untuk menyaring
lulusan berkompeten yang mampu diajak bekerjasama di perusahaan.
BAB II

1.4 Waktu Pelaksanaan Kunjungan Industri


Kunjungan Industri SMK Negeri 1 Panji Situbondo dilaksanakan pada:
Hari : Tanggal
:

1.5 Lokasi Kunjungan Industri


Kunjungan Industri berlokasi di ....., dengan alamat ......

PEMBAHASAN

2.1 Profil Perusahaan


Berisi tentang seluk beluk perusahaan meliputi sejarah, bidang usaha, hasil
produk dan lain sebagainya.

2.2 Hasil Kunjungan Industri


Berupa rincian kegiatan yang dilakukan diperusahaan yang dikunjungi beserta detail
dokumentasi

2.3 Tinjauan Keilmuan


2.3.1. Mata Pelajaran Dasar Produktif Akuntansi dan Keuangan Lembaga
BAB III
Meliputi pemanfaatan, kesesuaian dan peranan materi mata pelajaran pada perusahaan
atau sesuai dengan arahan guru produktif yang diikuti.

PENUTUP

3.1 Kesimpulan
Kesimpulan yang dapat diperoleh dari kunjungan industri yang laksanakan.

3.2 Saran
Adapun saran yang dapat penulis sampaikan adalah
BAB IV
DAFTAR PUSTAKA

Di isi sumber informasi yang diperoleh baik melalui buku ataupun internet
LAMPIRAN

Berisi Foto kegiatan selama kegiatan kunjungan industri

Anda mungkin juga menyukai