Anda di halaman 1dari 1

Tugas 1

1. Suatu massa 0,453 kg di gantungkan pada suatu pegas dan menyebabkan perpanjangan 7,87mm. tentukan
frekuensi natural system tersebut.
2. Perhatikan gambar di bawah ini :

Sebuah massa m besarnya X(2 angka terakhir NIM) kg


di gantung pada pegas dengan konstanta 3 kN/m. Pada
saat t=0 kecepatannya 0,5 m/s melewati posisi
kesetimbangannya. Tentukan :

a. Defleksi statis pegas δst


b. Frekuensi natural system Ꙍn dan fn
c. Periode system τ
d. Simpangan x sebagai fungsi waktu t yg diukur
dari posisi kesetimbangannya.
e. Kecepatan maksimum vmax
f. Percepatan maksimum amax

3. Sebuah beam cantilever Panjang X ( dua angka terakhir NIM) in dengan penampang 0,25 x 0,25 in yang di beri
beban terkonsentrasi di ujung beam seberat 10 lb sepaerti pada gambar. Jika massa beam diabaikan, tentukan
frekuensi natural ketika massa di beri simpangan dan di lepas

Anda mungkin juga menyukai