Anda di halaman 1dari 2

Klinik Pratama Rawat Jalan

PT. Glostar Indonesia Sukalarang


Jl. Sukabumi– Cianjur Km.13 Ds.Titisan Kec.Sukalarang Kab.Sukabumi

KEPUTUSAN PENANGGUNG JAWAB KLINIK PT. GLOSTAR INDONESIA


SUKALARANG
NOMOR : 033/SK/IGD-GSI2/VII/2023
TENTANG
KEHARUSAN MELAKUKAN IDENTIFIKASI, DOKUMENTASI DAN PELAPORAN
KASUS KEJADIAN TIDAK DIHARAPKAN, KEJADIAN POTENSIAL CEDERA,
KEJADIAN NYARIS CEDERA DI KLINIK PT. GLOSTAR INDONESIA SUKALARANG

PENANGGUNG JAWAB KLINIK PT. GLOSTAR INDONESIA SUKALARANG,

Menimbang : a. bahwa dalam upaya meningkatkan mutu klinis dan


keselamatan pasien di Klinik PT. Glostar Indonesia
Sukalarang, perlu ditetapkan keharusan melakukan
identifikasi, dokumentasi dan pelaporan Kejadian Tidak
Diharapkan, Kejadian Potensial Cedera, Kejadian Nyaris
Cedera;
b. bahwa sehubungan dengan butir a tersebut diatas maka perlu
menetapkan Keputusan Penanggung Jawab Klinik PT. Glostar
Indonesia Sukalarang tentang Keharusan Melakukan
Identifikasi, Dokumentasi dan Pelaporan Kasus Kejadian
Tidak Diharapkan, Kejadian Potensial Cedera, Kejadian
Nyaris Cedera di Klinik PT. Glostar Indonesia Sukalarang.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan;


2. Undang-undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktik
Kedokteran;
3. Undang- Undang Nomor 36 tahun 2014 Tentang tenaga
kesehatan;
4. Undang-Undang Nomor 38 tahun 2014 Tentang Keperawatan;
5. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 9 Tahun 2014 Tentang
Klinik
6. Peraturan Menteri Kesehatan No. 11 Tahun 2017 Tentang
Keselamatan Pasien;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor Tahun 34 Tahun 2023
Tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik,Laboratorium
Kesehatan, Unit Transfusi Darah Tempat Praktik Mandiri
Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
8. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor
HK.01.07/MENKES/1983/2023 Tentang Standar Akreditasi
Klinik;
9. Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Nomor
HK.2.02/I/105/2023 Tentang Instrumen Survei Akreditasi
Klinik;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN PENANGGUNG JAWAB KLINIK PT. GLOSTAR


INDONESIA SUKALARANG TENTANG KEHARUSAN
MELAKUKAN IDENTIFIKASI, DOKUMENTASI DAN
PELAPORAN KASUS KEJADIAN TIDAK DIHARAPKAN,
KEJADIAN POTENSIAL CEDERA, KEJADIAN NYARIS CEDERA
DI KLINIK PT. GLOSTAR INDONESIA SUKALARANG
KESATU : Seluruh karyawan klinik apabila menemukan kasus KTD, KPC,
dan KNC diharuskan melakukan identifikasi, dokumentasi dan
membuat laporan;
KEDUA : Laporan yang dimaksud pada diktum kesatu dilakukan secara
lisan kepada dokter penanggung jawab layanan pada saat
kejadian dengan maksud untuk pencegahan cedera atau
pemberian pertolongan segera mungkin;
KETIGA : Laporan yang dimaksud pada diktum kesatu harus dibuat tertulis
dengan menggunakan formulir yang telah tersedia di administrasi
paling lambat 2 x 24 jam;
KEEMPAT : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapannya, maka
akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Sukabumi

Pada tanggal : 01 Juli 2023

PENANGGUNG JAWAB KLINIK PT. GLOSTAR


INDONESIA SUKALARANG

dr. Christine Natalia

Anda mungkin juga menyukai