Anda di halaman 1dari 2

FORMAT KISI-KISI SOAL ASPEK PENGETAHUAN

Konsentrasi Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan


Paket :2

No Elemen Kompetensi Indikator Soal Jenis Dimensi Kompetensi Soal


Soal TS TMS CMS JRES TRS
CONTOH
1 Menyiapkan prosedur Prosedur Keselamatan Essai v Jelaskan mengapa penting memiliki prosedur
Keselamatan dan dan Kesehatan Kerja Keselamatan dan Kesehatan Kerja yang baik
Kesehatan Kerja dalam bengkel teknik kendaraan ringan. Sebutkan
dampak negatif jika tidak mematuhi K3
Studi kasus PG v Bagaimana pengelolaan limbah berbahaya seperti
keselamatan dan oli bekas atau bahan kimia diatur dalam K3
kesehatan kerja bengkel kendaraan ringan?
a. Dibuang ke saluran pembuangan umum
b. Dihancurkan di tempat pembuangan sampah
biasa
c. Dikelola sesuai peraturan yang berlaku
d. Disimpan di dalam bengkel
e. Dibiarkan didalam bengkel
2 peralatan dan Essai v Jelaskan mengapa pemilihan peralatan dan
Memilih peralatan
perlengkapan tempat perlengkapan tempat kerja yang tepat sangat
dan perlengkapan
kerja secara aman penting dalam bengkel kendaraan ringan.
tempat kerja secara
Sebutkan dampak negatif jika peralatan yang tidak
aman
tepat digunakan.
Studi kasus peralatan PG v Apa yang harus dilakukan jika sebuah peralatan di
dan perlengkapan bengkel kendaraan ringan ditemukan rusak atau
tempat kerja secara cacat?
aman a. Dibiarkan saja, tidak perlu perbaikan
b. Segera digunakan kembali
c. Diperbaiki oleh pekerja tanpa pelatihan
No Elemen Kompetensi Indikator Soal Jenis Dimensi Kompetensi Soal
Soal TS TMS CMS JRES TRS
d. Diperbaiki atau diganti sebelum digunakan
kembali
e.Acuh dan diabaikan saja

Anda mungkin juga menyukai