Anda di halaman 1dari 2

MAKALAH TEKNOLOGI SEDIAAN STERIL

OBAT TETES MATA

Disusun Oleh:
Indah Prayesti (10060321169)
Angelica Khusuma Wardani (10060321171)
Muhammad Fauzan. M (10060321172)
Irham Maulanarrasyid (10060321173)
Fahre Wicaksono Riyanto (10060321174)
Nency Oktavia Sri Mulyani (10060321176)
Venny Safitriani (10060321177)
Dosen pengampu : Apt. Sani Ega Priani, S.SI., M.SI.

LABORATORIUM FARMASI TERPADU UNIT


B PROGRAM STUDI FARMASI
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN
ALAM UNIVERSITAS ISLAM BANDUNG
1445 H/2023 M
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kepada kehadirat Allah SWT Tuhan Yang Maha
Esa, karena atas limpahan rahmatnya penyusun dapat menyelesaikan makalah ini
dengan berjudul “Obat tetes mata” ini dapat tersusun dengan baik dan tepat waktu.

Penyusunan makalah ini bertujuan untuk memenuhi nilai tugas pada mata
kuliah Teknologi Sediaan Steril. Selain itu, pembuatan makalah ini juga bertujuan
agar menambah pengetahuan wawasan bagi penulis maupun para pembaca.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa masih banyak kekurangan dalam


penulisan makalah ini, baik dari segi tata bahasa, susunan kalimat maupun isi.
Oleh sebab itu, dengan segala kerendahan hati, kami selaku penyusun menerima
segala kritik dan saran yang dapat membangun dari pembaca.

Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak khususnya


kepada Ibu Sani sebagai dosen pengampu mata kuliah ini,rekan-rekan kelompok
yang bekerja sama dan berkontribusi dalam makalah ini dan teman teman sekalian
yang telah memberikan semangat. Demikian, semoga makalah ini dapat
bermanfaat. Terima kasih.

Bandung, 12 Desember 2023

Penulis

Anda mungkin juga menyukai