Anda di halaman 1dari 5

FORMULIR MODEL.

A
LAPORAN HASIL PENGAWASAN PEMILU
NOMOR: 001/LHP/PM.01.02/SB-10-02-001-018/02/2024

I. DATA PENGAWAS PEMILU


a. Tahapan yang diawasi : Sesuai dengan Pasal 7 huruf a angka 3
Peraturan Badan Pengawas Pemilu No. 5
tahun 2022
Pendistribusian Logistik Pemilu
b. Nama Pelaksana Tugas : Muhammad Iqbal - TPS 018
Pengawasan
c. Jabatan : Pengawas Tempat Pemungutan Suara
(PTPS) 018 Nagari Alahan Panjang
d. Nomor Surat Perintah : 001PM.01.01/K.KS-02-001/02/2024
Tugas Tanggal 07 Februari 2024
e. Alamat : Jalan Imam Bonjol, Alahan Panjang, Kec.
Lembah Gumanti, Kab. Solok

II. KEGIATAN PENGAWASAN


a. Bentuk : a. Langsung b. Tidak Langsung (Analisis,
Investigasi)
b. Tujuan : Pasal 11 ayat 1 huruf a, b, c dan d Peraturan
Badan Pengawas Pemilihan Umum RI Nomor 1
Tahun 2024 tentang Pengawasan Pemungutan
dan Penghitungan Suara dalam Pemilihan Umum
a. Memastikan surat pemberitahuan
pemungutan suara disampaikan kepada
Pemilih sesuai dengan ketentuan
peraturan perundang-undangan
b. Memastikan surat pemberitahuan
pemungutan suara disampaikan kepada
Pemilih sesuai nama yang tercantum
didalam DPT
c. Mencatat jumlah surat pemberitahuan
pemungutan suara yang tidak
terdistribusikan kepada Pemilih; dan
d. Membuat rekapitulasi jumlah surat
pemberitahuan pemungutan suara yang
tidak terdistribusikan kepada Pemilih

1
berbasis TPS.

c. Sasaran : - Penyelenggara Pemilu


- Pemilih
d. Waktu dan Tempat : Hari : Kamis
Tanggal : 08
Bulan : Februari
Tahun : 2024
Tempat/Lokasi : Jorong penggalian kayu Nagari
Alahan Panjang

III. URAIAN SINGKAT HASIL PENGAWASAN


Pada hari Kamis, tanggal 08 Februari 2024, Pengawas Tempat
Pemungutan Suara (PTPS) 018 Nagari Alahan Panjang a/n Muhammad Iqbal
melaksanakan Pengawasan Pendistribusian C. Pemberitahuan oleh KPPS ke
Pemilih yang terdaftar didalam DPT. Tim Pengawasan berangkat dari tempat
kedudukan Sekretariat Panwaslu Kecamatan Lembah Gumanti di Alahan
Panjang pada pukul 14:38 dengan dibekali Surat Tugas.

Pada hari sebelumnya Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) 018


Nagari Salimpek a/n Muhammad Iqbal sudah berkoordinasi dengan Kelompok
Panitia Pemungutan Suara (KPPS) TPS 018 a/n Rohim Padrianto bahwasanya
pendistribusian C. Pemberitahuan-KPU akan dimulai pada hari Kamis, 08
Februari 2024 pukul 14:38 wib.

Pada pengawasan kali ini perjalanan menuju Jorong pangalian kayu menghabiskan waktu
mulai dari jam 14:38 , karena Tim anggota kpps dan Pengawas Tahapan penyebaran model C
Pemilihan Umum Tahun 2024 Pengawas dan anggota kpps kesulitan dalam menemukan lokasi
nama-nama pemilih karena nama yang sering dipakai dalam sehari hari berbeda dengan nama
yang ada di DPT, didalam perjalanan menuju rumah pemilih Tim Fasilitasi Pengawasan
Tahapan penyebaran model C pemberitahuan untuk Pemilihan Umum Tahun 2024 Bawaslu
Kecamatan Lembah Gumanti sempat menuju ke lokasi yang salah dan melewati jalanan yang
rusak dan berlubang dan jalan yang kami lalui belum bisa dilalui oleh kendaraan bermotor.

Rumah pertama yang kami masuki jam 14:52 yaitu rumah bapak Sahrul dan cara anggota
kpps menjelaskan undangan C pemberitahuan di jelaskan dengan baik dan sambutan dari
bapak Sahrul memberi sambutan baik kepada kami dan tanggapan yang beliau berikan juga
baik dapat dilihat dari beliau yang menyimak dengan seksama apa yang di jelaskan oleh
anggota kpps.
Dan setelah dari rumah pertama kami lanjutkan perjalan ke rumah berikutnya yaitu rumah
buk Mardianis di rumah buk Mardianis hal serupa juga dilakukan oleh anggota kpps dan

2
sambutan yang diberikan ibuk Mardianis sangat baik dilihat dari beliau yang menawarkan
minuman ke kami.
Setelah dari rumah buk Mardianis kami melakukan perjalanan kerumah berikutnya tetapi
diperjalanan kerumah berikutnya kami mengalami kendala yaitu hujan deras tetapi dengan
semangat anggota kpps langsung mencari payung supaya bisa menyelesaikan pembagian
undangan C pemberitahuan sampai-sampai ketika kami pergi ke rumah-rumah yang ada
didalam perkebunan ada salah seorang dari anggota kpps tergelincir dan bajunya kotor karena
insiden tersebut dan harus mengganti baju kerumahnya terlebih dahulu.
Dan setelah perjalanan yang kami lalui sampai dirumah terakhir yaitu rumah bapak
Musliadi dan hal yang dilakukan anggota kpps dalam menjelaskan undangan C pemberitahuan
dilakukan dengan baik dan dirumah bapak Musliadi kami disambut baik dan kami juga disuguhi
minuman dan beliau juga mendengarkan arahan dari salah satu anggota kpps dengan baik
Kami menyelesaikan pembagian undangan C pemberitahuan pada jam 21:27 dikarenakan
anggota kpps membagi tugas dalam pembagian undangan C pemberitahuan menjadi 2
kelompok jadi pengawas a/n Muhammad Iqbal mengikuti salah satu dari anggota tersebut dan
kelompok yang diikuti pengawas menjalankan undangan C pemberitahuan sebanyak 147
undangan dari 262 DPT.

Pengawasan Pendistribusian C. Pemberitahuan oleh KPPS ke Pemilih yang


terdaftar di dalam DPT berakhir pada pukul 18.00 Wib. Selama Pengawasan
yang di laksanakan tidak di temukan Pelanggaran, semua sudah sesuai
dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku (Undang-undang Nomor 7
Tahun 2017),

IV. INFORMASI DUGAAN PELANGGARAN


1. Peristiwa:
a. Peristiwa : -
b. Tempat Kejadian : -
c. Waktu Kejadian : -
d. Pelaku : -
e. Alamat : -
2. Saksi-Saksi
a. Nama : -
Alamat : -
b. Nama : -
Alamat : -
3. Alat Bukti
a. -
b. -
c. -

3
d. -
4. Barang Bukti
a. -
b. -
c. -
d. -
5. Uraian Singkat Dugaan Pelanggaran

6. Fakta dan Keterangan

7. Analisa
-

V. INFORMASI POTENSI SENGKETA


1. Peristiwa:
a. Peserta Pemilu : -
b. Tempat Kejadian : -
c. Waktu Kejadian : -
2. Objek Sengketa:
a. Bentuk Objek Sengketa : -
b. Identitas Objek Sengketa : -
c. Hari/Tanggal dikeluarkan : -
d. Kerugian Langsung : -
3. Uraian Singkat Potensi Sengketa
...

Alahan Panjang, 08 Februari 2024


Pengawas Tempat Pemungutan Suara
(PTPS) 018
Nagari Alahan Panjang
Kecamatan Lembah Gumanti
Pengawas Pemilu,

Muhammad Iqbal TTd.

4
DOKUMENTASI HASIL PENGAWASAN
Jorong panggilan kayu Nagari Alahan Panjang.
Kamis, 08 Februari 2024

Anda mungkin juga menyukai