Anda di halaman 1dari 1

Nama : Zulfikri Hakim

NIM: C1M022028
Dosen : Dr. Ir. Lestari Ujianto, M.Sc
A. Berdasarkan analisis saya Rancangan percobaan yang tepat digunakan pada kondisi
tersebut yaitu RAK atau Rancangan Acak Kelompok Lengkap. Alasan yang mendasari
saya adalah dalam percobaan tersebut kondisi lingkungannya tidak homogen yaitu pada
bagian timur lahan tersebut terdapat bangunan tinggi yang dapat menaungi tanaman
sehingga menyebabkan beberapa tanaman akan terkena pengaruh penyinaran yang tidak
sama sehingga menyebabkan hasil penelitian akan nampak bias apabila dilakukan dengan
rancangan acak lengkap.Tetapi,dengan rancangan acak kelompok lengkap maka setiap
tanaman yang terkena penyinaran yang berbeda akan dikelompokkan dalam suatu blok
sehingga dalam blok tersebuT sebisa mungkin kondisi lingkungan diseragamkan.Selain itu
alasan lainnya adalah sumber keragaman yang mempengaruhi hanya satu sehingga
Rancangan percobaan yang paling tepat digunakan adalah Rancangan Acak Kelompok
Lengkap.
B. Susunan tata letak percobaan

Blok 1 Blok 2 Blok 3 Blok 4


P13 P14 P32 P41
P14 P13 P35 P45
P15 P12 P33 P41
P16 P11 P34 P42
P12 P16 P37 P43 SUMBER KERAGAMAN
P11 P17 P36 P47
P17 P15 P31 P46

ARAH KERAGAMAN KE BARAT

Anda mungkin juga menyukai