Anda di halaman 1dari 1

RENUNGAN HARIAN, 13 MARET 2024

IA, YANG MEMULAI PEKERJAAN YANG


BAIK DI ANTARA KAMU, AKAN
MENERUSKAN SAMPAI PADA AKHIRNYA
PADA HARI KRISTUS YESUS.
FILIPI 1:6
Tuhan Yesus berkarya di dalam kita Thomas Manton (1620-1677)
hingga detik terakhir. Setelah
Jika Allah mengaruniakan kepada kita semua
pertobatan kita, Ia melanjutkan
berkat rohani-Nya secara sekaligus, dengan
anugerah-Nya demi menolong kita
segera kita akan lupa mengakui-Nya sebagai sang
melaksanakan kehendak-Nya. Semua
Pemberi. Ia mengikis kebobrokan-kebobrokan kita
yang kita miliki adalah pemberian-Nya
tahap demi tahap, dan juga melalui pengaruh
yang penuh kemurahan. Apakah yang
anugerah-Nya yang memperbaharui. Allah
dapat kita banggakan? Semua
meninggalkan Hizkiah, “untuk mencobainya,
keunggulan yang kita miliki, sayangnya,
supaya diketahui segala isi hatinya” (2Taw.
adalah hasil pinjaman! Orang yang
32:31). Allah mengatur sedemikian rupa agar Dia
paling berhasil adalah juga orang yang
datang dan pergi sehingga nyata pengaruh-Nya
paling banyak dibantu, karena semua
atas kita. Kadang kala Ia akan meninggalkan kita
berasal dari Allah. Kita akan
supaya kelemahan-kelemahan di dalam hati kita
menertawakan kacung kandang kuda
dapat tersingkap. Sekalipun kita memiliki
yang bangga akan kuda milik
anugerah di dalam hati kita, jika Allah
majikannya; apakah kita juga merampas
meninggalkan kita, akan nyata betapa lemah dan
kemuliaan yang sepatutnya bagi Allah
bodohnya kita! Meskipun sudah diperbaharui, kita
belaka? “Apakah yang engkau punyai
belumlah sepenuhnya pulih dari cedera akibat
yang tidak engkau terima?” (1Kor. 4:7).
kejatuhan Adam. Jika Allah menahan kekuatan-
Kita menerima anugerah dari tangan
Nya yang mengaruniakan hidup, maka kerusakan
hingga ke mulut. Apa yang telah kita
kita yang tersembunyi akan tersingkap dan minat
terima tidak dapat terus memelihara kita
kita terhadap hal-hal yang kudus akan segera
kecuali Allah mengaruniakan manfaat-
lenyap. Oh, betapa mulia-Nya anugerah Allah!
manfaat baru dari anugerah-Nya. Jika
Dari awal sampai akhir, kita berutang kepada-Nya
kita bekerja keras benar-benar dengan
(lihat Gal. 2:20). Tanpa Dia kita tidak mampu
kekuatan sendiri, segera kita akan
melakukan apa pun. Tatkala kita tiba di surga,
menjadi besar kepala. Kita harus
betapa jiwa kita akan takjub terhadap kekayaan
memperbaharui bukti-bukti anugerah-
anugerah-Nya yang mulia.
Nya hari lepas hari.

Anda mungkin juga menyukai