Anda di halaman 1dari 12

VERSI 1

JENIS-JENIS SHALAT
1. Apa tujuan kita mendirikan shalat?

Jawaban yang bener


Memberikan ketenangan dalam diri baik lahir maupun batin. Mendapatkan kecintaan kepada
Allah SWT. Mencegah perbuatan keji dan mungkar. Serta dapat menyucikan dan
membersihkan jiwa.

2. Apa hukum shalat?


Jawaban:
Wajib dilaksanakan oleh setiap Muslim atau muslimah yang telah menginjak usia dewasa
(pubertas), kecuali berhalangan karena sebab tertentu.

3. Apa akibatnya bagi orang yang meninggalkan shalat?


Jawaban:
Akan mendapat hukuman dan kemurkaan Allah SWT serta mendapatkan kehinaan di dunia
dan di akhirat.

4. Apakah pengertian śalat sunnah mu’akkad


Jawaban:
Shalat sunnah yang sangat dianjurkan untuk dikerjakan.

5. Apakah pengertian śalat gairu mu’akkad?


Jawaban
Shalat sunnah yang cukup dianjurkan untuk dikerjakan

6. Apakah pengertian śalat rawatib?


jawaban
Shalat yang dilaksanakan menyertai atau mengiringi śalat fardhu, baik sebelum maupun
sesudahnya.

7. Salam yang pertama dan kedua didalam shalat hukumnya….


Jawaban benar
yang pertama Wajib yang kedua sunnah

jawaban salah
yang pertama Sunnah yang kedua wajib

8. Menggunakan kaos tangan ketika sujud, hukumnya...


Jawaban benar
Sah

Jawaban salah
Sunnah
9. Shalat Jum'at dilaksanakan setelah khutbah Jum’at. Hal ini merupakan .....
Jawaban bener
syarat sah shalat Jum’at

jawaban salah
rukun shalat jumat

10. Jelaskan pengertian shalat qashar!


Jawaban bener
shalat fardhu yang diringkas dari 4 rakaat menjadi 2 rakaat.
Jawab salah
shalat sunnah yang diringkas dari 4 rakaat menjadi 2 rakaat

11. Dalam keseharian sholat sunnah yang dipercaya membawa rezeki adalah …
Jawaban yang bener
Shalat dhuha

Jawaban yang salah


Shalat tahajud

12. Hukum membayar hutang puasa ramadhan bagi wanita adalah…


jawaban yang benar
Wajib
Jawaban yang salah
Sunah

13. Rukyatul hilal yaitu metode menentukan awal puasa ramadhan dengan cara…
jawaban yang benar
Mengamati penampakan hilal atau bulan baru

jawaban yang salah


Melihat kalender hijriah

14. Dika sudah berniat berpuasa di bulan Ramadhan. Karena harinya cukup panas, Dika
hanya tidur seharian sejak pagi hingga jelang berbuka puasa. Hukum puasa Dika adalah…
Jawaban yang benar
Tetap sah namun pahala puasa berkurang

jawaban yang salah


Tetap sah dan pahala puasa dilipat-gandakan

15. Bila seseorang sedang melakukan perjalanan atau sedang sakit, maka wajib baginya untuk
mengganti puasa Ramadhan di hari yang lain sebanyak hari yang ia tinggalkan. Hal tersebut
Allah tegaskan dalam Al-Qur’an Surah…

jawaban yang benar


Al-Baqarah ayat 184

jawaban yang salah

16. Di antara sarat sah puasa adalah mumayis, yaitu seseorang itu mampu membedakan
antara ....
Jawaban yang benar
Sesuatu yang baik dan buruk

Jawaban yang salah


Makanan dan minuman

Pengetahuan bunyi surah dalam alquran

17. Ayat yang paling terakhir turun adalah….

Jawaban yang benar


Almaidah ayat 3

Jawaban yang salah


Taha ayat 10

18. Keberadaan Asmaul Husna, dijelaskan dalam Surat Al-Qur’an …


Jawaban yang benar
Taha ayat 8

Jawaban yang salah


Taha ayat 6

19. Firman Allah yang menyatakan untuk mendahulukan keluarga dekat dalam berinfaq adalah
surat Al Isra’ ayat .…
Jawaban yang benar
26

Jawaban yang salah


29

20. Larangan berkata “Ah” kepada orang tua terdapat di dalam alquran surah dan ayat
berapakah…..
Jawaban yang benar
Surah al-isra’ ayat 23

Jawaban yang salah


Surah Al-imran ayat 76

21. Disekolah yang dianggap orangtua kedua kita adalah guru, karena
Jawaban yang benar
Telah mendidik kita selayaknya orang tua kita dirumah

Jawaban yang salah


Setiap orang yang lebih tua harus dianggap sebagai orang tua kita

22. Pak abdul mengerjakan sawah pak Risyad dengan perjanjian bagi hasil 50 % 50%. Pak
abdul sudah berusaha semaksimal mungkin untuk menjaga sawah tersebut, tetapi sawah
tersebut diserang oleh hama wareng sehingga sama sekali tidak panen, maka kerugian
tersebut ditanggung oleh…..
Jawaban yang benar
Pak abdul dan pak Risyad

Jawaban yang salah


Pak Abdul

VERSI 2
1. Tidak semua shalat fardhu diperbolehkan untuk dijama', shalat fardhu yang dibenarkan untuk
dijama' yaitu...
Jawaban yang benar
Maghrib dengan Isya'

Jawaban yang salah


Ashar denga Maghrib

2. Kiblat bagi seseorang yang hendak melaksanakan shalat di dalam kendaraan yang sedang
berjalan adalah...
Jawaban yang benar
mengikuti arah kendaraan

jawaban yang salah


setelah kendaraan berhenti baru mencari kiblat

3. Shalat yang dianjurkan untuk dilaksanakan, tetapi tidak diwajibkan sehingga tidak berdosa
apabila ditinggalkan merupakan pengertian dari….
Jawaban yang benar
Shalat sunnah
Jawaban yang salah
Shalat wajib

4. Yusuf bersama teman-temannya pergi study tour ke Yogyakarta. Mereka berangkat dari
Indramayu pukul 11.00 pagi. Setelah melakukan perjalanan dua jam mereka berhenti di
masjid untuk istirahat dan melakukan shalat. Yusuf dan teman-temannya melakukan shalat
dzuhur 2 raka’at dan shalat Asar 2 raka’at dilakukan pada waktu Dhuhur. Shalat Asar yang
dilakukan oleh Yusuf dan temen-temannya adalah shalat….
Jawaban yang benar
jamak taqdim qashar

jawaban yang salah


jamak takhir qashar

5. Zulaikhah adalah siswi yang rajin sekali pergi ke masjid untuk sholat 5 waktu dengan
berjamaah. Hal ini ia lakukan dengan istiqomah. Adiknya yang bernama Aluna ingin sekali
seperti kakaknya bisa istiqomah dalam beribadah. Maka yang harus dilakukan Aluna adalah,
kecuali ........
Jawaban yang benar
Berserah diri dan beribadah apabila ingin saja

Jawaban yang salah


Meningkatkan kualitas ibadah sedikit demi sedikit

6. Ketika Rifki memasuki masjid melaksanakan shalat berjama’ah, imam dan para ma’mum
sedang sujud. Tindakan Rifki yang paling tepat adalah….
Jawaban yang benar
takbiratul ihram, kemudian langsung sujud bersama imam dan para ma’mum yang lain

jawaban yang salah


langsung sujud tanpa melakukan takbiratul ihram agar tidak banyak tertinggal dengan jama’ah
lain

7. Nabil anak yang malas. Ia sering tidak masuk sekolah. Alasannya sakit, padahal ia tidak sakit.
Ia telah berbohong pada orang tua dan gurunya. Sikap Nabil tersebut merupakan salah satu
ciri orang munafik, yaitu….
Jawaban yang benar
Dusta
Jawaban yang salah
Khianat

8. Pak Ridwan taat beribadah dan rajin bekerja, ia selalu mensyukuri hasil yang didapatnya. Pak
Ridwan memiliki sifat…..
Jawaban yang benar
Qana’ah

Jawaban yang salah


Tawakal

9. Ketika kita melakukan kesalahan, maka kalimat thayyibah yang diucapkan adalah….
Jawaban yang benar
Astaghfirullahal ‘Azhim

Jawaban yang salah


Inna Lillahi Wainna Ilaihi Raji’un

10. Berikut adalah orang yang diperbolehkan mengganti puasa ramadhan dengan membayar
fidyah, kecuali…
jawaban yang benar
Remaja yang menstruasi

jawaban yang salah


Orang yang sedang sakit dan butuh waktu lama untuk sembuh

11. Puasa sunnah yang dilaksanakan enam hari setelah hari raya Idul Fithri adalah puasa ....
Jawaban yang benar
Syawal

Jawaban yang salah


Sya’ban

12. Bila seseorang bernadzar bahwa ia akan berpuasa tiga hari apabila lulus ujian sekolah atau
lulus tes kerja, maka hukum puasa yang akan dilaksanakan menjadi ....
Jawaban yang benar
wajib

jawaban yang salah


Sunnah

13. Seseorang boleh meninggalkan puasa karena ia tidak kuat lagi berpuasa disebabkan lanjut
usia yang sudah tua atau sakit yang berkepanjangan, namun ia wajib membayar ....
Jawaban yang benar
Fidyah

Jawaban yang salah


Zakat

14. Surat Al Baqarah termasuk surat madaniyah, Al Baqarah artinya ….


Jawaban yang benar
sapi betina
jawaban yang salah
nyamuk

15. Seorang mukmin yang ingin menundukkan amarah perlu melakukan...


Jawaban yang benar
Memperbanyak dzikir

Jawaban yang salah


Memperbanyak basmalah

16. Iman menurut istilah adalah ..


jawaban yang benar
Mengucapkan dengan lesan , membenarkan dalam hati dan mengerjakan dengan segenap
anggota badan

Jawaban yang salah


Mengucapkan dalam hati , membenarkan dengan ucapan dan mengerjakan dengan segenap
anggota badan

17. Allah memerintahkan manusia untuk memiliki sifat-sifat sabar. Sehingga Allah sangat
mencintai kepada manusia yang sabar sebagaimana firman Allah dalam surat……
Jawaban yang benar
Al-Baqarah ayat : 253

Jawaban yang salah


Ar-Rahman ayat : 251

18. Suatu peralatan rohaniah manusia yang berfungsi untuk membedakan perkara yang haq dan
yang batil merupakan pengertian...
Jawaban yang benar
Akal

Jawaban yang salah


Nafsu

19. Beribadah kepada Allah Swt seolah-olah kita melihatNya , maka apabila kita tidak bisa
( beribadah seolah-olah ) melihatNya , maka sesungguhnya Dia melihat kita . adalah
merupakan ajaran tentang ...

Jawaban yang benar


Ihsan

Jawaban yang salah


Iman

20. Pokok-pokok kepercayaan yang harus di yakini kebenarannya oleh setiap muslim ,
berdasarkan dalil-dalil naqli dan aqli adalah pengertian...
Jawaban yang benar
Akidah Islam

Jawaban yang salah


Ibadah

21. Seseorang yang telah memahami Islam dengan benar, kemudian mendapat hidayah menjadi
mualaf/masuk Islam. Tindakan orang tersebut dikategorikan ....
Jawaban yang benar
Taubat

Jawaban yang salah


Istiqamah

VERSI 3

1. Yang termasuk syarat wajib dan syarat shahnya shalat fardlu adalah…
Jawaban yang benar
Islam
Jawaban yang salah
Suci dari hadis

2. Salah satu cara menggantikan rukun shalat yang tertinggal adalah.....


Jawaban yang benar
Menambah jumlah rekaat.

Jawaban yang salah


Sujud sahwi

3. Hukum shalat jum’at adalah fardu ‘ain bagi setiap muslim laki-laki yang memenuhi
persyaratannya, yang di maksud fardu ‘ain adalah:
Jawaban yang benar
Kewajiban individual yang harus dilaksanakan setiap orang
Jawaban yang salah
Kewajiban yang harus dilaksanakan karena sudah di depan mata

4. Apa hukum shalat berjamaah....


Jawaban yang benar
Sunnah Muakkad

Jawaban yang salah


Sunnah Ghairu Muakkad

5. Tidak akan masuk surga orang yang dalam hatinya terdapat sifat takabur, walaupun hanya
seberat biji sawi. Arti dari sifat takabur adalah ... .
Jawaban yang benar
Sombong

Jawaban yag salah


Buruk sangka

6. Aqidah membimbing umatnya bertujuan agar......


Jawaban yang bener
Mengetahui petunjuk hidup

Jawaban yang salah


Hidupnya menjadi baik

7. Memiliki akhlak terpuji merupakan faktor penting dalam pergaulan remaja, karena ....

Jawaban yang benar


supaya disenangi oleh teman-teman dan disukai banyak orang

jawaban yang salah


agar memiliki toleransi dan sosial yang tinggi dalam bergaul

8. Sikap rela menerima kenyataan atau merasa cukup dengan apa yang di dapat serta menjauhkan
diri dari sifat tidak puas dan merasa kekurangan, merupakaj pengertian dari…..
Jawaban yang benar
Tawakal

Jawaban yang salah


Sabar

9. Sifat yang diawali dengan rasa iri karena seseorang mendapat keberhasilan, kesenangan dan
keberuntungan, kemudian menceritakan sikap atau perbuatan seseorang yang belum tentu
kebenarannya kepada orang lain dengan tujuan agar terjadi perselisihan antara keduanya,
pernyatan tersebut dalam islam adalah akhlak tercela…..
Jawaban yang benar
Fitnah

Jawaban yang salah


Hasad

10. Secara bahasa, puasa berasal dari kata Shaum atau Shiyam yang artinya…
Jawaban yang benar
Menahan diri

Jawaban yang salah


Menyegerakan

11. Allah memerintahkan manusia untuk memiliki sifat-sifat sabar. Sehingga Allah sangat
mencintai kepada manusia yang sabar sebagaimana firman Allah dalam surat……
Jawaban yang benar
Al-Baqarah ayat : 253

Jawaban yang salah


Ar-Rahman ayat : 251

12. Disekolah yang dianggap orangtua kedua kita adalah guru, karena
Jawaban yang benar
Telah mendidik kita selayaknya orang tua kita dirumah

Jawaban yang salah


Setiap orang yang lebih tua harus dianggap sebagai orang tua kita

13. Sikap orang munafik terhadap kaum muslimin yang tertimpa musibah adalah ….
Jawaban yang bener
Senang dan puas
Jawaban yang salah
Membantu sekuat tenaga

14. Manfaat ucapan Assalamu’alaikum bagi kita adalah …..


Jawaban yang benar
Mempererat tali silaturahmi

Jawaban yang salah


Menjauhkan dari perbuatan tercela

15. Seseorang yang memiliki sifat siddiq tidak pernah berkata …


Jawaban yang benar
Dusta

Jawaban yang salah


Fitnah

16. Amal baik dan amal buruk manusia kelak akan ditimbang di neraca keadilan. Inilah yang
disebut dengan...
Jawaban yang benar
Yaumul Mizan

Jawaban yang salah


Yaumul Hisab

17. Mudah memahami segala peraturan adalah ciri dari sikap orang yang…
Jawaban yang benar
Berilmu

Jawaban yang salah


Kreatif

18. Sebelum kiamat terjadi, manusia yang telah mati terlebih dahulu menunggu di alam…
Jawaban yang bener
Barzakh

Jawaban yang salah


Padang Mahsyar

19. Hal yang dapat menyelamatkan manusia kelak pada hari pengadilan Allah SWT adalah…
Jawaban yang bener
iman dan amal shaleh

jawaban yang salah


keluarga dan iman
20. Keberadaan malaikat bersifat ghaib, maksudnya adalah...
Jawaban yang benar
Tidak dapat dilihat oleh panca indra

Jawaban yang salah


Tercipta dari nur atau cahaya

21. Orang yang memiliki sifat riya’ akan rajin berbuat baik, apabila perbuatannya adalah...
Jawan yang bener
Diulang lagi jika ada yang memujinya

Jawaban yang salah


Ada pahala yang cukup besar

Anda mungkin juga menyukai