Anda di halaman 1dari 8

PENGUAPAN DAN PERESAPAN

Titiek Widyasari - Teknik Sipil Univesitas Janabadra

MATERI #3
PENGUAPAN

▪ Penguapan merupakan konversi air ke


dalam uap air.

▪ Faktor yang mempengaruhi proses


penguapan adalah faktor panas (radiasi
matahari) yang akan kenaikan suhu akan
menaikkan tekanan uap air dan angin
untuk memindahkan lapisan udara dan
menggantikan dgn massa udara lain
yang lebih mampu menampung uap air.

MATERI #3
PENGUAPAN
▪ EVAPORASI (evaporation) : perubahan dari zat
cair menjadi gas, atau proses transfer air
(moisture) dari permukaan ke atmosfir.
▪ TRANSPIRASI (transpiration) : penguapan air
yang terserap tanaman yang dilepaskan melalui
daun ke atmosfir, tidak termasuk penguapan dari
permukaan tanah.
▪ Evapotranspirasi (evapotranspiration) :
penguapan yang terjadi dari permukaan
bertanaman dan merupakan kombinasi antara
evaporasi dan transpirasi.

MATERI #3
KONFIGURASI WADUK

Tampungan Maksimum
+ EM

+ ESP Tampungan Spill (Sspill) Qspill


E(t)
Tampungan Awal S(t) H1

E(t+1)
Volume Akhir S(t+1)

+ EDS H2

Tampungan Mati (Dead Storage)

R(t)
TWL

MATERI #3
NERACA AIR
Outflow – Inflow =  Volume – Evaporasi
O(t) - I(t) = S(t) - S(t+1) - E(t)
S(t+1) = S(t) + I(t) - O(t) - E(t)

• O(t) : Outflow (MCM) = R(t) : Release


• I(t) : Inflow (MCM)
• S(t) : Volume awal (MCM)
• S(t+1) : Volume akhir (MCM)
• E(t) : Evaporasi permukaan (MCM)

Volume Evaporasi
• Pada bulan pertama area (A) dihitung berdasarkan tampungan awal (S(1))

E(t) = Eo(t) * A pada S(t)

• Untuk perhitungan pada bulan selanjutnya dengan Arerata

E(t) = Eo (t) * 0.5(A pada S(t+1) + A pada S(t))

MATERI #3
PERESAPAN (INFILTRASI)
▪ Definisi dari infiltrasi adalah perpindahan air dari atas ke
dalam permukaan tanah.

▪ Dalam siklus hidrologi, infiltrasi berfungsi sebagai pengatur


keseimbangan antara limpasan permukaan (surface runoff)
dan aliran dasar (baseflow).

▪ Proses infiltrasi mencakup tiga proses secara berurutan dan


tidak dapat dipisahkan satu dengan yang lain, yang meliputi
proses masuknya air di permukaan tanah, proses aliran air
dalam tanah (water movement/water flow), dan perubahan
tampungan dalam tanah (change of storage)

▪ Daya infiltrasi (f) adalah laju infiltrasi maksimum yang


dimungkinkan dan ditentukan oleh kondisi permukaan tanah
dan lapisan atas tanah.

MATERI #3
HUJAN EFEKTIF

Cara 1 Cara 2

Cara 3 Cara 4

MATERI #3
Semangat & maturnuwun

See u next week

MATERI #3

Anda mungkin juga menyukai