Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SD/MI

Kelas / Semester : 3/2

Tema : Energi dan Perubahannya (Tema 6)

Muatan Terpadu : Bahasa Indonesia (3.2 , 4.2) Matematika


(3.6 , 4.6) SBdP (3.2 , 4.2)

Pembelajaran ke : 1

Alokasi Waktu : 1 hari

A. TUJUAN

1. Dengan membaca teks siswa dapat mengidentifikasi dan


menceritakan kembali informasi terkait sumber energi dengan
tepat.

2. Dengan menyimak penjelasan dan menyanyikan lagu, siswa


dapat mengidentifikasi variasi pola irama pada sebuah lagu.

3.Dengan mengamati peristiwa sehari-hari siswa mampu


mengidentifikasi mana kegiatan yang lebih lama dan mana yang
lebih singkat.
B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Kegiatan 1. Kelas dimulai dengan 15 menit


Pendahuluan dibuka dengan salam
dilanjutkan dengan do’a.
(Religius dan Integritas)
2. Menyanyikan salah satu
lagu wajib dan atau nasional.
(Nasionalisme).
3. Diskusi kegiatan literasi

Kegiatan Ayo Mengamati 140 menit


Inti Guru menunjukkan dan
siswa mengamati gambar
beberapa jenis sumber
energi. (Communication,
Critical Thinking)

Ayo Membaca, Ayo Bercerita


Siswa diminta membaca
dan menceritakan kembali
wacana berjudul
“Matahari Sumber Energi
Terbesar”. (Mandiri,
Creativity and Innovation,
Communication)
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Ayo Bernyanyi 140 menit


Siswa menyanyikan lagu
Matahari sebagai salah
satu ungkapan syukur
terhadap adanya sumber
energi dengan variasi pola
irama (Communication,
Creativity, Collaboration)

Ayo Mengamati
Siswa mengamati lamanya
waktu suatu kejadian
waktu untuk menunggu
sampai kapas terbakar
berbeda-beda ada yang
lebih lama ada yang lebih
singkat. (Communication,
Critical Thinking

Kegiatan 1. Siswa mampu 15 menit


Penutup mengemukakan hasil belajar
hari ini.
2. Guru menyampaikan
tugas kerja sama dengan
Orang Tua dan Siswa
menyelesaikan tugas rumah
sendiri dengan bimbingan
orang tua. (Mandiri)
3. Menyanyikan salah satu
lagu daerah untuk
menumbuhkan Nasionalisme,
Persatuan, dan Toleransi
4. Salam dan do’a penutup
di pimpin oleh salah satu
siswa. (Religius)
C. PENILAIAN

1. Pengamatan Sikap (pengamatan dan rekaman sikap)


2. Penilaian Pengetahuan : (tes tulis, presentasi)
3. Penilaian Keterampilan: (praktek, unjuk kerja)

Anda mungkin juga menyukai