Anda di halaman 1dari 9

PPG PRAJABATAN 2022

TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

Grafik dan Kesimpulan untuk soal 1 s/d 3

1. Berikut adalah pernyataan yang salah berdasarkan paragraf kedua...

A. Indonesia masuk dalam bursa lima besar pertumbuhan alokasi upah tertinggi di Asia
Pasifik 2017

B. Indonesia diperkirakan akan mengalami kenaikan alokasi upah lebih dari 9 persen dari
tahun sebelumnya

C. Hongkong adalah salah satu dari beberapa negara besar di Asia Pasifik yang
mengalami penurunan dalam alokasi upah tahun 2017

D. Survei tentang alokasi upah tahun 2017 dilakukan pada bulan Juli 2016 terhadap tidak
kurang dari 4.000 perusahaan

E. Singapura diprediksi masih menghadapi masa sulit di tahun 2017

29
PPG PRAJABATAN 2022
TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

2. Berdasarkan paragraf kedua, jika Indonesia tidak berada di posisi lima besar dalam
pertumbuhan alokasi upah tahun 2017, maka pernyataan yang mungkin benar…

A. Indonesia sedang mengalami masa sulit di tahun 2015

B. Indonesia akan berada di bawah Hongkong dan Australia

C. Indonesia diprediksi mengalami masa sulit tahun 2017

D. Iklim ekonomi tahun 2016 sangat berpengaruh pada negara-negara di Asia Pasifik

E. Indonesia tidak masuk dalam survei yang dilakukan pada Juli 2016

3. Pernyataan yang kurang tepat untuk paragraf terakhir adalah...

A. Seluruh negara kawasan Asia Pasifik diprediksi mengalami kenaikan lebih dari 5%
pada 2017

B. Terjadi kesalahan antara prediksi dan realita yang terjadi di tahun 2016

C. Inflasi di wilayah Asia Pasifik memiliki rata-rata 2,9 secara riil

D. Pakistan dan Bangladesh diperkirakan mengalami kenaikan alokasi upah di tahun 2017

E. India dan Bangladesh memiliki nilai yang sama untuk prediksi kenaikan alokasi upah di
tahun 2017

30
PPG PRAJABATAN 2022
TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

Grafik dan Kesimpulan untuk soal 4 s/d 7

4. Berikut adalah pernyataan yang benar berdasarkan paragraf pertama ...

A. Cadangan devisa bank sentral Indonesia (BI) menyusut hingga lebih dari 10 miliar dolar
Amerika

B. Lebih dari Rp133 triliun rupiah, cadangan devisa Bank Indonesia menyusut pada tahun
2018

C. Kebutuhan dolar Amerika meninggi berbanding terbalik dengan rendahnya kebutuhan


impor

D. Salah satu penyebab meningginya kebutuhan dolar Amerika adalah rendahnya


pasokan dolar AS dari hasil ekspor

E. Campur tangan bank sentral dalam menjaga rupiah tidak bersifat fluktuatif

31
PPG PRAJABATAN 2022
TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

5. Berdasarkan paragraf pertama, jika kebutuhan impor dibarengi dengan tingginya pasokan
dolar AS, maka...

A. Kebutuhan dolar AS menurun

B. Kebutuhan dolar AS menanjak

C. Cadangan devisa BI menyusut

D. Cadangan devisa BI meningkat

E. Intervensi bank sentral bersifat fluktuatif

6. Berdasarkan paragraf kedua, berikut adalah pernyataan yang benar jika cadangan devisa
Indonesia berada di peringkat kedua ASEAN...

A. Indonesia sedang mengalami krisis moneter

B. Keuangan Indonesia sedang fluktuatif

C. Perkembangan ekonomi Indonesia dua kali lipat

D. Thailand sedang mengalami krisis moneter

E. Singapura sedang mengalami krisis moneter

7. Berdasarkan paragraf kedua, berikut adalah simpulan yang benar...

A. Indonesia sedang berada dalam krisis ekonomi sejak 1981

B. Laos adalah negara dengan cadangan devisa terendah hingga akhir September 2018

C. Thailand adalah negara dengan devisa tertinggi di ASEAN

D. Singapura adalah negara paling maju di ASEAN

E. Perkembangan ekonomi Indonesia tidak signifikan

32
PPG PRAJABATAN 2022
TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

Grafik dan Kesimpulan untuk soal 8 s/d 10

Per April 2020, Utang Pemerintah Capai Rp5.172 Triliun. Posisi utang pemerintah
per April 2020 sebesar Rp5.172,48 triliun. Angka ini setara dengan 31,78% terhadap
produk domestik bruto (PDB) dan terhitung naik dari periode sebelumnya. Komposisinya,
sebesar Rp4.338,44 triliun surat berharga negara (SBN) dengan SBN domestik sebesar
Rp3.112,15 triliun dan SBN valutas asing Rp1.226,29 triliun.

Sementara pinjaman sebesar Rp834,04 triliun dengan pinjaman luar negeri sebesar
Rp824,12 triliun dan pinjaman dalam negeri Rp9,92 triliun. Dalam laporan APBN KiTa Mei
2020 disebutkan pandemi Covid-19 merupakan tantangan, tetapi pemerintah tetap
berupaya mengelola utang dengan pruden dan akuntabel. Hal ini untuk mendukung APBN
yang semakin kredibel.

Dengan masalah pandemi yang semakin hari semakin tidak menemukan titik kunci,
pemerintah seakan dipaksa untuk terus melakukan kegiatan utang karena banyak sekali
terbentur dengan melemahnya faktor ekonomi Indonesia. Prediksi menyatakan bahwa
angka utang akan semakin naik jika pandemi tidak semakin menurun.

33
PPG PRAJABATAN 2022
TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

8. Simpulan yang tepat berdasarkan paragraf pertama adalah...

A. Terjadi kenaikan utang pemerintah per April 2020

B. Terjadi penurunan utang pemerintah per April 2020

C. Utang pemerintah terhitung stabil per April 2020

D. Utang pemerintah setara dengan PDB per April 2020

E. Utang pemerintah terdiri dari dua komposisi, SBN domestik dan asing

9. Simpulan yang dapat ditarik dari paragraf kedua adalah...


A. Pandemi Covid-19 adala tantangan terbesar pemerintah
B. Pemerintah diharap bijak mengolah utang dengan maksimal
C. Pandemi Covid-19 memaksa pemerintah untuk berutang
D. APBN Indonesia makin kredibel karena Covid-19
E. Utang pemerintah mencapai Rp834,04 triliun akibat Covid-19

10. Berikut adalah pernyataan yang tepat berdasarkan teks...


A. Selama ini, pemerintah mengolah piutang negara dengan tidak kredibel
B. Korban pandemi semakin hari semakin tinggi dan pemerintah semakin
kualahan
C. Angka utang pemerintah semakin naik di setiap tahunnya akibat banyak hal
D. Pandemi Covid-19 adalah bencana terbesar Indonesia dalam sejarah
E. Pemerintah dinilai tidak siap secara finansial terhadap pandemi Covid- 19

11. Berikut adalah pernyataan yang paling mungkin berdasarkan paragraf kedua
adalah...
A. APBN yang kredibel menjadi jaminan pemerintah dalam membayar utang
B. Pemerintah diketahui kurang cukup kredibel dalam mengelola utang negara
C. Pandemi Covid-19 dinilai akan enyah dari Indonesia dalam waktu yanglama
D. Pandemi Covid-19 dinilai sebagai bencana besar di Indonesia saat ini
34
PPG PRAJABATAN 2022
TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

E. Pinjaman besar pemerintah akibat Covid-19 diprediksi akan selalu menanjak


12. Berikut adalah selisih yang benar berdasarkan data grafik...
A. SBN Valas dan Domestik mencapai Rp2 triliun
B. SBN Valas dan Pinjaman Dalam Negeri mencapai Rp1,2 triliun
C. Pinjaman Dalam dan Luar Negeri tidak mencapai Rp800 triliun
D. Pinjaman Dalam Negeri dan SBN Domestik tidak mencapai Rp2 ributriliun
E. SBN Valas dan Pinjaman Luar Negeri mencapai Rp400 triliun

13. Berikut adalah pernyataan yang tidak mungkin berdasarkan paragraf ketiga…
A. Masalah pandemi Covid-19 semakin hari semakin tidak menemukan titik
kunci
B. Pemerintah berutang karena adanya Covid-19
C. Pemerintah akan kesulitan membayar utang jika pandemi tidak segera
berakhir
D. Pemerintah akan kesulitan berutang jika pandemi tidak segera berakhir
E. Ekonomi Indonesia melemah karena adanya Covid-19

14. Berikut adalah pernyataan yang kurang tepat terhadap pemerintahan


Indonesia...
A. Pemerintah Indonesia dinilai kurang kredibel dalam mengolah piutang
B. Pemerintah Indonesia berutang akibat pandemi Covid-19
C. Pemerintah Indonesia berutang terhadap SBN Valas
D. Pemerintah Indonesia berutang terhadap SBN Domestik
E. Pemerintah Indonesia berutang lebih dari Rp800 triliun untuk bencana Covid-
19

35
PPG PRAJABATAN 2022
TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

Grafik dan Kesimpulan untuk soal 15

Durasi Iklan Podcast Terbanyak

Podcast atau rekaman audio yang dapat didengarkan melalui internet biasanya
diselingi dengan iklan. Iklan juga menjadi sumber pendapatan podcast, serupa dengan
media lainnya. Durasi yang ditawarkan pun berbeda-beda, mulai dari 15 detik hingga
lebih dari 90 detik.
Selama 2018, iklan podcast yang paling banyak disiarkan atau 30% dari total
menghabiskan waktu 60 detik. Tepat di bawahnya, iklan berdurasi 90 detik menyusul
dengan 27%. Sementara iklan yang paling sedikit ditayangkan berdurasi lebih dari 90
detik atau hanya 1% dari total.
Genre podcast terpopuler adalah berita, politik, dan kejadian yang tengah hangat
dibicarakan (18,4%). Selain itu, komedi (13,9%), bisnis (12,8%), pendidikan (10,6%),
dan seni-hiburan (10%) masuk dalam daftar lima genre teratas. Kelima genre tersebut
menghasilkan 65,7% dari total pendapatan iklan podcast pada 2018 yang mencapai
US$ 479,1 juta atau Rp7 triliun (kurs Rp14.700/USD)

Sumber: http://databoks.katadata.com

36
PPG PRAJABATAN 2022
TES KEMAMPUAN SUBSTANTIF

15. Berikut adalah pernyataan yang tepat berdasarkan paragraf pertama...


A. Podcast dinilai sebagai media internet yang cukup menguntungkan
B. Iklan di podcast terkesan monoton dan berulang-ulang
C. Rekaman audio di Indonesia dinilai kurang menguntungkan
D. Iklan menjadi salah satu sumber pendapatan podcast
E. Durasi iklan podcast maksimal 90 detik

37

Anda mungkin juga menyukai