Anda di halaman 1dari 1

PENYUSUNAN JADWAL DINAS

No. Dokumen No. Revisi Halaman

Jl. Yos Sudarso No. 36 SPO/LAB/035 ……… 1 halaman


Taba Koji Lubuklinggau
Timur I
Ditetapkan
Direktur,
STANDAR PROSEDUR
Tanggal Terbit
OPERASIONAL
01 November 2021
(SPO)
Desi Lindayani, A.Md.Ak

Penyusunan jadwal dinas adalah suatu kegiatan yang mengatur


PENGERTIAN siklus jaga petugas dalam memberikan pelayanan di
Laboratorium Mitra Prima.
Sebagai acuan petugas dalam melaksanakan pelayanan secara
TUJUAN teratur dan efisien.

SK Direktur PT. Mitra Prima Diagnostika Nomor :


KEBIJAKAN 01/SK-DIR/PT.MPD/X/2021
Alat tulis menulis dan Absensi finger print
ALAT DAN BAHAN
KEBIJAKAN SK PT. Mitra Prima Diagnostika 01/ SK-DIR/PT.MPD/XI
/2021Tentang Pelayanan Pasien
PROSEDUR / LANGKAH 1. Setiap akhir bulan Kepala Laboratorium membuat
– LANGKAH perencanaan dengan menyusun jadwal dinas.
2. Susunan shift dibagi menjadi 2 shift yaitu :
a. Shift pagi : jam 07.30 – 14.30
b. Shift sore : jam 14.00 – 21.00
3. Waktu dinas
a. Senin – Jumaat : jam 07.30 – 21.00
b. Minggu : jam 08.00 – 14.00
4. Petugas Jaga diharapkan melakukan absensi finger print yg
telah disediakan.
5. Libur Minggu diatur secara bergantian sesuai dengan keadaan
ruangan.
6. Cuti tahunan direncanakan bergantian dan terjadwal, untuk
menghindari cuti yang bersamaan dan menghindari
kekurangan tenaga.
7. Jadwal dinas dan absensi diarsipkan oleh Kepala
Laboratorium setiap tahun.
UNIT TERKAIT Laboratorium

Anda mungkin juga menyukai