Anda di halaman 1dari 6

KOMITE KESELAMATAN,

KESEHATAN KERJA, LINGKUNGAN HIDUP

Hari/Tanggal : Senin, 25 Maret 2024 Jam : 16.00 WITA


Tempat : Corner TIA Mining
Anggota yang hadir : Terlampir
Anggota yang tidak hadir :-
Agenda Pertemuan :
1. Presentasi tindakan perbaikan atas insiden SSB Bulan Februari 2024
2. Presentasi progress tindaklanjut perbaikan temuain internal Audit PT SSB

1. Pembukaan:

a. Hutomo H
• Reminder kejadian fatality di SDJ dan kejadian ban DT GBR terbakar
• Peningkatan pengelolaan Keselamatan Pertambangan sehubung dengan H-2 Minggu Hari
Raya
• Konsen untuk PJO dan tim Safety PT CK terkait dengan beberapa temuan overspeed di jalan
haulung menjelang berbuka.

b. Budi Patria
• Peningkatan kewaspadaan dan pengelolaan KP menjelang hari raya sesuai dengan Surat
Edaran KaIT
• Peningkatan kewaspadaan keselamatan di area tambang dan jalan hauling pada masa akhir
umur tambang

c. Jatmi Puspita
• Penyampaian laporan berkala Periode Triwulan I 2024 disampaikan maksimal pada tanggal 5
April 2024 mengingat periode laporan bersamaan dengan libur laporan hari raya

2. Paparan Materi :
a. Diskusi Pemaparan Presentasi PT SSB :
• Pemaparan statistic Keselamatan Pertambangan PT SSK
• Pemaparan progress tindaklanjut atas insiden Bulan Februari 2024

- M. Yainul Manaf
• Dipastikan kembali untuk seluruh tenaga kerja memiliki kompatensi sesuai dengan peruntukan
dan sektor industry
• Pengaturan Pengawasan atas pekerjaan project sehingga tidak mengganggu psikologis pekerja
• Melengkapi administrasi (lifting plan) untuk pekerjaan project upgrading BLC
• Pengaturan jam kerja sesuai rencana pekerjaan harian

- Budi Patria
• Dipastikan tidak ada kegiatan shortcut dalam penyelesaian pekerjaan
• Dipastikan kembali seluruh kegiatan dilaksanakan sesuai dengan prosedur keselamatan yang
telah di susun
• Dipastikan kembali jumlah dan kompetensi memadai untuk pekerjaan project
• Identifikasi kembali pekerjaan yang hanya dapat dilakukan di siang hari dan pekerjaan yang
bisa dilaksanakan di siang dan malam hari

No. Form: TIA-FM-HSE-35_02


KOMITE KESELAMATAN,
KESEHATAN KERJA, LINGKUNGAN HIDUP

- Gatut Sunyoto
• Peningkatan kesadaran untuk dapat melaporkan kondisi/tindakan tidak aman di area kerja
• Kelengkapan izin dan administrasi keselamatan terkait dengan pengadaan Mobile Crane
kapasitas 85 ton

- Hutomo Hinawan:
• Komitmen Inplementasi dilapangan terkait dengan pengelolaan KP
• Penyusunan lifting plan
• Koordinasi antara tim SHE SSB dan Kontrator TIA standby di area port pada saat proses lifting

b. Diskusi Pemaparan Presentasi PT PBB:


• Pemaparan terkait dengan progress tindaklanjut perbaikan atas temuan Internal Audit SMKP
2023

- Gatut Sunyoto:
• Sesuai dengan kesepakatan dengan KTT pada 21 Maret 2024 untuk pencapaian target minimal
50% hingga akhir bulan Maret 2024
• Terkait dengan Nearmiss BRD Bulan Maret 2024, jika tidak ada pengawas yang standbay di
lapangan untuk melakukan pengawasan secara langsung maka operasional akan dihentikan
hingga ada pengawas yang bertugas dilapangan.
• Target pencapaian tindaklanjut perbaikan atas temuan audit hingga bulan April 70%

- Hutomo Hinawan:
• Terkait dengan tindaklanjut perbaikan temuan berkaitan dengan SPIP dan administrasi,
upayakan hal yang sebisamungkin di upayakan, perbaikan sistem dan tata kelola administrasi

- Budi Patria:
• Tanggung jawab dan tanggung gugat atas kegiatan operasional PPB di Bulan April 2024
tergantung komitmen PJO dalam usaha penyelesaian tindaklanjut perbaikan yang dilakukan

3. Diskusi Tambahan
• Progress Tindaklanjut perbaikan temuan SMKP area PWP
• Percepatan perbaikan unit loader untuk support operasional stockpile port
• Sertifikat TML untuk izin berlayar PT Geos terkait dengan harga analisa terdapat SE Kemenhub
terkait sertifikat yang berhubungan dengan dinas perhubungan bahwa dokumen dikirim ke
syahbandar saat vessel sudah komplit dan membutuhkan waktu analisa 10 hari. Untuk
antisipasi adanya demurrage PT Geos inisiasi untuk melakukan Sertifikasi izin berlayar yang
berlaku 6 bulan.
• permasalahaan roster driver WT Supply air untuk kegiatan penyiraman
• Diklat POP oleh PT YTB setelah lebaran untuk kontraktor yang masih memiliki pengawas
dengan GAP kompetensi POP bisa di ikutsertakan.
• Bantuan Manajemen TIA terkait dengan karyawan CK TIA yang mulai di mutasi ke CK BIB
• Buat MMP dengan Batasan kualitas dan kuantitas sehingga memastikan tidak menimbulkan
GAP karyawan di CK TIA
• Regular tyre awaraness untuk kontraktor hauling dari tim CP

No. Form: TIA-FM-HSE-35_02


KOMITE KESELAMATAN,
KESEHATAN KERJA, LINGKUNGAN HIDUP
• Terkait dengan tingginya intensitas hauling dari pihak ke-3 dan jalan hauling KM 13 s/d KM 19
yang rusak, pastikan pengawas yang ada di area hauling datang tepat waktu sehingga tidak
mengganggu proses hauling batubara
• Patrol berkala area simpang ATU terkait dengan temuan banyaknya driver DT yang berhenti
untuk buang air di area tersebut.

4. Statistik KPLH
Type of Incident Jan Feb Mar Apr Mei Juni Juli Aug Sept Okt Nop Des Total
Fatality - - - -
Major Injury - - - -
Minor Injury - - - -
First Aid - - - -
Property
- - - -
Damage
Near Miss - - 1 1
Enviroment
- - - -
Incident
Hazard Report 1.020 1.020 - 2.040

5. Informasi KPLH

Tanggal
No Topik Pembahasan PIC Keterangan
Perbaikan

INFORMASI PERTEMUAN LALU


1 PJO YTB 01 Juni 2023
Pembangunan Workshop operasional PT YTB Open
PBB, TNS,
2 Diklat Impelementasi SMKP Anggota SHE Oktober 2023
Focustindo Open
yang belum melaksanakan Diklat
Membuat komitmen Janji Keselamatan Hutomo
3 30 April 2024
Pertambangan untuk Departemen Head dan Hinawan Open
seluruh PJO di area IUP PT TIA.
Hutomo 31 Desember
4 Target penurunan PDFR tahun 2024 untuk
Hinawan 2024 Open
internal TIA, lebih rendah dari 1.63.
5

INFORMASI PERTEMUAN SAAT INI


Aktivitas lifting and rigging project pastikan
1. lifting plan sudah dibuat dan pengawasan M Idrus 30 Maret 2024 Open
pekerjaan oleh pengawas dan tim HSE SSB
dan TIA
Pemenuhan RTP SMKP PBB akhir Maret
Sandra
2. minimal 50% dan akhir April 75%. Apabila 31 Maret 2024 Open
tidak tercapai, semua unit DT PBB Stop Nurega
operasional

No. Form: TIA-FM-HSE-35_02


KOMITE KESELAMATAN,
KESEHATAN KERJA, LINGKUNGAN HIDUP

Dibuat Oleh, Diketahui Oleh,


Sekretaris Komite KPLH Ketua Komite KPLH

(Hutomo Hinawan) (Budi Patria)

Dokumentasi Kegiatan

No. Form: TIA-FM-HSE-35_02

Anda mungkin juga menyukai