Anda di halaman 1dari 36

PENYIMPANAN DAN

PENGUMPULAN LIMBAH
B3 DAN NON B3
Sentul, 20 Maret 2024

DIREKTORAT PENGELOLAAN LIMBAH B3 DAN NON B3


DIREKTORAT JENDERAL PENGELOLAAN SAMPAH, LIMBAH DAN B3
KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

pslb3.menlhk.go.id ditjen.pslb3_klhk DITJEN PSLB3 KLHK


PERATURAN TURUNAN UU 11/2020 TENTANG CIPTA KERJA
terkait Pengelolaan Limbah B3 dan Non B3

PERATURAN PEMERINTAH

PP 5 Tahun 2021 PP 22 Tahun 2021


Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha
Berbasis Risiko
Tentang Penyelenggaraan Perlindungan
dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

PERATURAN MENTERI LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

PerMenLHK 3 Tahun 2021 PerMenLHK 4Tahun 2021


Tentang Standar Kegiatan Usaha pada Tentang Dafta Usaha dan/atau Kegiatan yang
Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Wajib Memiliki AMDAL, UKL-UPL atau SPPL
Risiko Sektor KLHK

PerMenLHK 6 Tahun 2021 PerMenLHK 19 Tahun 2021


Tentang Tata Cara dan Persyaratan Tentang Tata Cara Pengelolaan
Pengelolaan Limbah B3 Limbah Non B3
LIMBAH

Limbah B3 Limbah Non-B3

Limbah Non-B3 Limbah Non-B3


Limbah B3 tercantum
pada Lampiran IX Terdaftar Khusus
Peraturan Pemerintah
Nomor 22 Tahun 2021 Limbah nonB3 terdaftar Limbah nonB3 Khusus adalah
adalah Limbah non-B3 yang Limbah B3 yang dikecualikan
tercantum pada Lampiran dari Pengelolaan Limbah B3
Pengelolaan LB3 mengacu : XIV Peraturan Pemerintah berdasarkan Penetapan
Nomor 22 Tahun 2021 dengan Pengecualian dari Sumber
Permen LHK Nomor 6 Tahun 2021
kode N101 - N109 Spesifik dari Menteri

Pengelolaan LNB3 mengacu : Dilakukan


Pengelolaan sesuai SK
Permen LHK Nomor 19 Tahun 2021 Penetapan
5
PENYIMPANAN LIMBAH B3
PP 22/2021
Pasal 285 - 297
PerMenLHK 6/2021
Pasal 51 - 80
PP 22/2021

Insert Your Footer Here


INTEGRASI KEGIATAN PENYIMPANAN LIMBAH B3
KE DALAM NIB DAN PERSETUJUAN LINGKUNGAN

INTEGRASI KE DALAM PERSETUJUAN


INTEGRASI KE DALAM NIB
LINGKUNGAN
(PASAL 66 PP 22/2021)
(PASAL 40 - 44 PP 22/2021)

INSTANSI PEMERINTAH
DILAKUKAN MELALUI PENGISIAN FORMULIR
DILAKUKAN PADA SAAT PENYUSUNAN DAN
MELALUI SISTEM INFORMASI DOKUMEN
LINGKUNGAN HIDUP PENILAIAN DOKUMEN AMDAL ATAU UKL-UPL
(Sudah tersedia Informasi tentang persyaratan dan
kewajiban terkait aspek PPLH yang relevan terdiri atas
PELAKU USAHA: pengolahan dan pembuangan air limbah, pemanfaatan
DILAKUKAN MELALUI SISTEM PERIZINAN air limbah untuk apkikasi ke tanah, pembuangan emisi,
BERUSAHA TERINTEGRASI SECARA Pengelolaan Limbah B3 dan atau pengelolaan dampak
ELETRONIK lalu lintas)
Insert Your Footer Here
PerMenLHK 6/2021
PENYIMPANAN LIMBAH B3 WAJIB MEMENUHI
( Pasal 51 – 53)

A. STANDAR PENYIMPANAN LIMBAH B3 YANG B RINCIAN TEKNIS PENYIMPANAN LIMBAH B3 YANG


DIINTEGRASIKAN KE DALAM NOMOR INDUK DIINTEGRASIKAN KE DALAM PERSETUJUAN LINGKUNGAN, BAGI;
BERUSAHA, BAGI PENGHASIL LIMBAH B3 DARI 1. PENGHASIL LIMBAH B3 DARI USAHA DAN/ATAU KEGIATAN
USAHA DAN/ATAU KEGIATAN WAJIB SPPL; WAJIB AMDAL ATAU UKL-UPL;
2. INSTANSI PEMERINTAH YANG MENGHASILKAN LIMBAH B3

1. LIMBAH B3 YANG TERSIMPAN TERLINDUNG DARI


HUJAN DAN TERTUTUP
2. MEMILIKI LANTAI KEDAP AIR
3. DILENGKAPI SIMBOL LABEL LIMBAH B3 A. NAMA, SUMBER, KARAKTERISTIK, DAN
4. MENGGUNAKAN KEMASAN DARI LOGAM ATAU JUMLAH LIMBAH B3 YANG AKAN DISIMPAN
PLASTIK B. DOKUMEN YANG MENJELASKAN TENTANG
5. KEMASAN MAMPU MENGUNGKUNG LIMBAH B3 TEMPAT PENYIMPANAN LIMBAH B3
UNTUK TETAP BERADA DALAM KEMASAN C. DOKUMEN YANG MENJELASKAN TENTANG
6. MEMILIKI PENUTUP YANG KUAT UNTUK PENGEMASAN LIMBAH B3
MENCEGAH TERJADINYA TUMPAHAN PADA
SAAT DILAKUKAN PEMINDAHAN DAN/ATAU
D. PERSYARATAN LINGKUNGAN HIDUP
PENGANGKUTAN E. KEWAJIBAN PEMENUHAN STANDAR
7. KONDISI KEAMASAN TIDAK BOCOR, TIDAK DAN/ATAU RINCIAN TEKNIS PENYIMPANAN
BERKARAT, DAN TIDAK RUSAH LIMBAH B3
PERSYARATAN DAN TATA CARA KEGIATAN PENYIMPANAN LIMBAH B3
(Pasal 54 – Pasal 80)

Waktu Penyimpanan Limbah B3 Tata Cara Penyimpanan


a. 90 hari (50 kg/hari atau lebih)
b. 180 hari (kurang dari 50 kg/hari untuk Limbah Limbah B3:
B3 kategori 1) a. Tempat Penyimpanan
c. 365 hari (kurang dari 50 kg/hari untuk Limbah Limbah B3
B3 kategori 2 dari sumber tidak spesifik dan b. Cara Penyimpanan Limbah
sumber spesifik umum) B3
d. 365 hari (Limbah B3 kategori 2 dari sumber
c. Waktu Penyimpanan
spesifik khusus)
Limbah B3

Cara Penyimpanan Limbah B3


1. Memenuhi ketentuan pengemasan:
a. menggunakan kemasan yang terbuat dari
bahan logam atau plastik yang dapat
mengemas Limbah B3 sesuai dengan Persyaratan Tempat
karakteristik Limbah B3; Penyimpanan Limbah B3
b. mampu mengungkung Limbah B3 untuk • Lokasi Penyimpanan
tetap berada dalam kemasan;
c. memiliki penutup yang kuat untuk Limbah B3
mencegah terjadinya tumpahan saat • Fasilitas Penyimpanan
dilakukan penyimpanan, pemindahan, Limbah B3
dan/atau pengangkutan; dan
d. berada dalam kondisi tidak bocor, tidak • Peralatan Penaggulangan
berkarat, dan tidak rusak. keadaan darurat
2. Ketentuan kemasan disesuaikan dengan
fasilitas Penyimpanan Limbah B3
PERSYARATAN TEKNIS
TEMPAT PENYIMPANAN LIMBAH B3
1
2 Bebas Banjir dan Tidak
1 Rawan Bencana Alam
Fasilitas TPS LB3
L Waste Pile

O
permeabilitas tanah paling besar
10-5 cm/detik); atau lapisan tanah
WASTE PILE
K
yg teleh direkayasa sesuai dengan
KONTAINER IPTEK

A Waste Impoudment

S
permeabilitas tanah paling besar
TANGKI 10-5 cm/detik);dan meiliki lapisan
SILO
I
kedap di atas tanah dengan
permeabilitas 10 berupa HDPE
dan/atau lapisan konstruksi beton
WASTE
BANGUNAN IMPOUNDMENT Berada dalam
Penguasaan Setiap Orang
Penghasil, Pengumpul, Pemanfaat,
Fasilitas TPSLB3 Wajib dilengkapi Fasilitas: Pengolah, dan/atau Penimbun LB3

Pertolongan pertama 3 Peralatan penanggulangan keadaan


darurat
Penanganan Tumpahan
a. sistem pendeteksi dan peralatan pemadam kebakaran; dan/atau

Bongkar Muat b. alat penanggulangan keadaan darurat lain yang sesuai.


10
11

Insert Your Footer Here


12

Insert Your Footer Here


13

Insert Your Footer Here


14

Insert Your Footer Here


15

Insert Your Footer Here


16

Insert Your Footer Here


17

Insert Your Footer Here


18

Insert Your Footer Here


19

Insert Your Footer Here


20

Insert Your Footer Here


21

Insert Your Footer Here


22

Insert Your Footer Here


23

Insert Your Footer Here


PENGELOLAAN LIMBAH NON B3
Limbah NonB3 Terdaftar

Limbah NonB3 Khusus DOKUMEN RINCIAN TEKNIS


termuat dalam daftar Limbah
nonB3 yang tercantum dalam
Lampiran XIV Limbah B3 yang dikecualikan Dalam hal pelaksanaan Usaha dan/atau Kegiatan
dari Limbah B3 menghasilkan Limbah nonB3 baru yang tidak termuat
berdasarkan penetapan
pengecualian dari
dalam Persetujuan Lingkungan, penghasil Limbah nonB3
Pengelolaan Limbah B3 dari melakukan perubahan Persetujuan Lingkungan
sumber spesifik Rincian pengelolaan Limbah nonB3 yang
Pengelolaan sesuai dengan termuat dalam Persetujuan Lingkungan :
Dokumen Rincian Teknis
Pengelolaan Limbah NonB3 a) identitas Limbah nonB3
Pengelolaan sesuai dengan
Surat Keputusan Penetapan b) bentuk Limbah nonB3;
Pengecualian Limbah NonB3 c) sumber Limbah nonB3;
Tidak Memerlukan Persetujuan Teknis
d) jumlah Limbah nonB3 yang
dihasilkan setiap bulan; dan
Rinciannya dimuat dalam Persetujuan Lingkungan
e) jenis pengelolaan Limbah nonB
Dokumen Rincian Teknis (DRT) meliputi Identitas Limbah
NonB3; Sumber, Bentuk, Jumlah Limbah NonB3 yang
dihasilkan; Jenis Pengelolaan Limbah NonB3
Bila belum dimuat, maka diajukan Perubahan Detail Rincian Teknis diatur dalam PermenLHK
Persetujuan Lingkungan
Pengelolaan Limbah B3 dan Limbah NonB3

Penyimpanan Sementara
PENGHASIL LIMBAH memerlukan Rincian Teknis
TPS yang tercantum pada
Persetujuan Lingkungan

Pengelolaan Pemanfaatan/Pengolahan/Pe
Limbah B3 nimbunan memerlukan
Persetujuan Teknis dan
Setiap Orang yang disahkan melalui SLO
Daftar Limbah B3 → Lampiran IX
menghasilkan Limbah
wajib melakukan
pengelolaan limbah Pengelolaan Limbah nonB3
25 tidak memerlukan izin dan
yang dihasilkannya
Persetujuan Teknis

Standar Pengelolaan tercantum


Pengelolaan pada Dokumen Rincian Teknis
Limbah NonB3 yang terintegrasi degan
Persetujuan Lingkungan
Daftar Limbah NonB3 → Lampiran XIV
PENYIMPANAN LIMBAH NON-B3 (PASAL 5 – 11)
Syarat Lokasi (Pasal 8) :
Fasilitas (pasal 5) : 1. Bebas Banjir
Persyaratan (Pasal 7) : 2. Jarak Aman
• Bangunan
1. Kriteria Lokasi 3. Lokasi di area Penghasil
• Silo
2. Kriteria Desain 4. Dapat dilakukan rekayasa teknologi
• Waste Pile
3. Memperhatikan
• Waste Kriteria Desain (Pasal 9) :
Kapasitas Penyimpanan Sesuai dengan fasilitas yang akan
Impoundment
4. Tercantum dalam SOP digunakan (bangunan, silo, waste pile,
• Sesuai IPTEK
waste impoundment)

Pasal 10 - 11
1. Masa Simpan paling lama 3 tahun Apabila melebihi jangka waktu
Dapat Dilakukan Pengemasan 2. Wajib dilakukan pengelolaan
1. Dilakukan pengelolaan LNB3
(Pasal 6) 2. Diserahkan ke pihak ke3
3. Pencatatan pada logbook
a) Pemanfaat langsung LNB3
Syarat Kemasan : b) Pengelola LB3
1. Tidak Bocor
2. Tidak Berkarat
IBC
3. Tidak Rusak Jumbo kemasan
Bag
Tank
dan/atau wadah
lainnya sesuai
Kemasa dengan Bentuk
Label Limbah nonB3, berisi Drum
n
Limbah nonB3 WASTE
WASTE PILE IMPOUNDMENT
informasi : BANGUNAN SILO
1. Identitas limbah nonB3
(kode)
2. Bentuk limbah
Tertuang dalam Dokumen Rincian Teknis
3. Jumlah Limbah (DRT) Penyimpanan Limbah NonB3
4. Tanggal mulai disimpan

9
PENGUMPULAN LIMBAH B3
 PP 22/2021
Pasal 298 - 309
 PerMenLHK 6/2021
Pasal 81 - 92
PP NOMOR 5 TAHUN 2021 TENTANG PENYELENGGARAAN PERIZINAN
BERUSAHA
28
BERBASISI RESIKO (PASAL 39)

Insert Your Footer Here


LAMPIRAN I PP NOMOR 5 TAHUN 2021
Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko
29

Insert Your Footer Here


LAMPIRAN 2 PP NOMOR 5 TAHUN 2021
Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko
30

Pasal 54 – Pasal 80 dan Lampiran VII Permen


LHK No. 6 Tahun 2021)
Insert Your Footer Here
PASAL 220 PERMEN LHK NO. 6 TAHUN 2021

1) Setiap Usaha dan/atau Kegiatan wajib Amdal atau UKL-UPL yang


melakukan kegiatan Pengelolaan Limbah B3 wajib memiliki:
a. Persetujuan Teknis PLB3; dan
b. SLO PLB3.
2) Kegiatan Pengelolaan Limbah B3 sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
meliputi:
a. Pengumpulan Limbah B3;
b. Pemanfaatan Limbah B3;
c. Pengolahan Limbah B3;
d. Penimbunan Limbah B3.
KEWENANGAN PENERBITAN PERSETUJUAN TEKNIS

PEMERINTAH PUSAT PEMERINTAH DAERAH

1. Pengumpulan Skala 1. Provinsi (Gubernur) →


Nasional Pengumpulan Skala Provinsi
2. Kabupaten (Bupati) →
2. Pemanfaatan Limbah B3
Pengumpulan Skala
3. Pengolahan Limbah B3 Kabupaten
4. Penimbunan Limbah B3
32 3. Kota (Wali Kota) →
5. Dumping Limbah B3 Pengumpulan Skala Kota
PENGUMPULAN LIMBAH B3

PENGUMPULAN LIMBAH B3 DILAKUKAN DENGAN :


a.Segregasi Limbah B3;
b.Penyimpanan Limbah B3

SEGREGASI DILAKUKAN SESUAI DENGAN :


a.Nama Limbah B3 sesuai Lampiran IX PP 22 Tahun 2021;
b.Karakteristik Limbah B3 : mudah meledak, mudah menyala, reaktif, infeksius,
korosif d/a beracun

33
KEWAJIBAN PENGUMPUL LIMBAH B3

01. 02. 03. 04.


Melaksanakan Menyimpan Limbah Menyusun dan
Melakukan B3 yg dikumpulkan
kewajiban di menyampaikan
segregasi paling lama 90 hari
dalam Pertek laporan

PENGUMPUL LIMBAH B3 DILARANG

Melakukan pemanfaatan Menyerahkan Limbah Melakukan


Limbah B3 dan/atau B3 yang dikumpulkan pencampuran Limbah
Pengolahan Limbah B3 kepada pengumpul B3
yang dikumpulkan LB3 yang lain
34
35

Insert Your Footer Here


THANK YOU
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai