Anda di halaman 1dari 2

Balok adalah

bangun ruang yang


sisi-sisi
berhadapannya
berbentuk persegi
panjang yang
kongruen. Setiap
sisi persegi panjang
pada balok berimpit
dengan tepat satu
sisi persegi panjang
yang lain dan
persegi panjang
yang sehadap
adalah kongruen.

Balok memiliki 6
sisi, 12 rusuk dan 8
titik sudut. Balok
yang dibentuk oleh enam persegi sama dan sebangun disebut sebagai kubus. Ciri-ciri balok bisa dilihat
dari sifat-sifatnya. Ciri-ciri balok mirip dengan kubus.
KUBUS

Kubus adalah sebuah bangun ruang 3 dimensi yang memiliki 6 sisi yang semua sisinya berbentuk persegi
& mempunyai 12 rusuk yang sama panjang.

Anda mungkin juga menyukai