Anda di halaman 1dari 1

KIE PERAWATAN LUKA PASCA KHITAN KEPADA ORANGTUA PESERTA

Proses penyembuhan luka pasca khitan membutuhkan waktu 5-7 hari dan akan sembuh total
dalam waktu 3-4 bulan. Hal yang perlu diperhatikan mengenai perawatan luka mencakup:

1. Selalu bersihkan penis dan daerah sekitarnya setelah buang air kecil dan buang air besar
2. Perban harus tetap kering selama 1-2 hari. Selanjutnya, penggantian perban sebaiknya
dilakukan di fasilitas kesehatan
3. Nyeri, perdarahan minimal dan pembengkakan penis wajar terjadi setelah sirkumsisi.
Observasi tanda infeksi yakni jika penis semakin bengkak dan merah, nyeri hebat,
perdarahan aktif, keluar discharge, dan timbul demam

Informasikan pada orang tua agar segera ke dokter jika :


1. Ditemukan adanya infeksi
2. Jahitan terbuka
3. Tidak bisa berkemih

Faktor-faktor yang dapat membantu menunjang penyembuhan luka pasca khitan:


 Makan bergizi terutama protein
 Gunakan pakaian longgar selama 2-3 hari
 Hindari mengangkat beban berat
 Hindari olahraga dalam 4-6 minggu

Anda mungkin juga menyukai