Anda di halaman 1dari 12

OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

LAPORAN AKHIR TAHUN


DUKUNGAN SUMBER DAYA MANUSIA, ORGANISASI DAN DIKLAT
DALAM PELAKSANAAN PENGAWASAN PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024

BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Uraian singkat mengenai tugas dan wewenang Bawaslu Provinsi atau Bawaslu Kabupaten/Kota dalam
pelaksanaan pengawasan Pemilihan Umum Tahun 2024.
B. RUANG LINGKUP
Memuat ruang lingkup laporan divisi SDMO dan Diklat berdasarkan tugas dan fungsinya sebagaimana
yang diatur dalam perundang-undangan.
C. MAKSUD DAN TUJUAN
Uraian singkat yang meliputi maksud dan tujuan penyusunan laporan.

BAB II
GAMBARAN UMUM PELAKSANAAN TUGAS DAN FUNGSI
A. PENGANTAR
Memuat gambaran singkat terkait pelaksanaan penyelenggaraan tugas dan fungsi di masing-masing
Provinsi atau Kabupaten/Kota.
B. GAMBARAN UMUM
Gambaran umum wilayah/demogragi dari masing-masing wilayah (Provinsi atau Kabupaten/Kota) yang
melaksanakan Pemilihan Umum Serentak Tahun 2024, jumlah penduduk di wilayah masing-masing,
jumlah peserta Pemilihan Umum Serentak Tahun 2024 di wilayah masing-masing, dan sebagainya.

BAB III
DUKUNGAN SUMBER DAYA MANUSIA, ORGANISASI DAN DIKLAT
DALAM PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024
A. PENDAHULUAN
Deskripsi secara singkat terkait tugas dan fungsi anggaran, pembentukan, dan pembinaan
sebagaimana diatur dalam peraturan perundang-undangan.
B. PROGRAM DAN ANGGARAN APBN
1. REALISASI PROGRAM DAN ANGGARAN APBN
a. Dukungan anggaran dalam pelaksanaan tugas
Penjelasan singkat kemampuan dukungan anggaran dalam pelaksanaan tugas
b. Program dan Kegiatan yang Tidak Didukung Anggaran
Disertakan hasil identifikasi program dan kegiatan yang tidak didukung anggaran
c. Besaran serapan anggaran
Menyebutkan besaran serapan dan disusun dalam bentuk table dibawah:

1
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Tabel…….. Besaran Anggaran dan Serapan


No Deskripsi Besaran Anggaran Besaran Serapan Keterangan

Sumber:……………..
Beri penjelasan secara singkat terkait table tersebut diatas.

2. EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM DAN ANGGARAN


a. Evaluasi terhadap Pengusulan Anggaran
Uraikan dengan analisis SWOT (Kekuatan, Kelemahan, Hambatan dan Tantangan).
b. Evaluasi terhadap Kemampuan Dukungan Anggaran dalam Pelaksanaan Tugas
Uraikan dengan analisis SWOT (Kekuatan, Kelemahan, Hambatan dan Tantangan).
c. Rekomendasi
Uraian dapat berupa revisi Permendagri atau peraturan perundang-undangan lainnya yang
mengatur hal-hal terkait pada point (a) dan (b) diatas atau berupa hal-hal strategis lainnya
yang didukung dengan data yang jelas.

C. PROGRAM DAN ANGGARAN APBD


1. PROSES PENGAJUAN NPHD
a. Pengajuan Anggaran NPHD
Penjelasan secara normative proses pengajuan anggaran NPHD
b. Anggaran NPHD
Menyebutkan besaran usulan anggaran NPHD dan realisasi yang disusun sesuai dengan table
berikut ini:

Tabel…… Besaran Usulan dan Realisasi NPHD


No Deskripsi Jumlah Usulan Jumlah Realisasi Keterangan

Sumber:…………….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

2. REALISASI PROGRAM DAN ANGGARAN


a. Program dan kegiatan yang Tidak Didukung Anggaran
Disertakan hasil identifikasi program dan kegiatan yang tidak didukung anggaran.
b. Besaran serapan anggaran
Menyebutkan besaran serapan dan disusun dalam bentuk table dibawah:

Tabel…… Besaran Serapan Anggaran


No Deskripsi Besaran Anggaran Besaran Serapan Keterangan

Sumber:……………
Beri penjelasan secara singkat terkait table tersebut diatas.

2
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

3. EVALUASI PELAKSANAAN PROGRAM DAN ANGGARAN


a. Evaluasi terhadap Pengajuan Anggaran
Uraikan dengan analisis SWOT (Kekuatan, Kelemahan, Hambatan dan Tantangan).
b. Evaluasi terhadap Kemampuan Dukungan Anggaran dalam Pelaksanaan Tugas
Uraikan dengan analisis SWOT (Kekuatan, Kelemahan, Hambatan dan Tantangan).
c. Rekomendasi
Uraian dapat berupa revisi Permendagri atau peraturan perundang-undangan lainnya yang
mengatur hal-hal terkait pada point (a) dan (b) diatas atau berupa hal-hal strategis lainnya
yang didukung dengan data yang jelas.

D. DUKUNGAN SUMBER DAYA MANUSIA


1. PEMBENTUKAN DAN PENGGANTIAN ANTAR WAKTU
Deskripsikan secara singkat tugas, wewenang dan kewajiban Bawaslu Provinsi atau Bawaslu
Kabupaten/Kota dalam pembentukan Pengawas ad-hoc.
a. Pembentukan Panwaslu Kecamatan
Menguraikan secara singkat proses pembentukan Panwaslu Kecamatan mulai tahapan
sosialisasi hingga tahapan akhir. Sertakan dengan data-data dalam bentuk table seperti
berikut:

➢ Tabel Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota

Tabel 1.1 Tahapan Pendaftaran


No Nama Kecamatan Pendaftar Laki-Laki Pendaftar Grandtotal
Perempuan Pendaftar

Sumber:…………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.2 Tahapan Perpanjangan Pendaftaran


No Total Kecamatan Total Kecamatan Tidak Total Kecamatan
Perpanjangan Perpanjangan

Sumber:……
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.3 Tahapan Tanggapan dan Masukan Masyarakat


No Nama Kecamatan Nama yang Nama Materi Terbukti/Tidak
diadukan Pengadu Aduan Terbukti

Sumber:……….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

3
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Tabel 1.4 Tahapan Tes Tertulis


No Total Peserta Total Peserta Total Peserta Total Peserta Grandtotal
Laki-laki Perempuan Tes Tertulis Tes Tertulis Peserta
Online Offline

Sumber:…………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.5 Pembagian Sesi pelaksanaan Tes Tertulis


No 14 Oktober 2022 15 Oktober 2022 16 Oktober 2022 Keterangan

Sumber:………..
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.6 Tahapan Tes Wawancara


No Total Peserta Laki-Laki Total Peserta Perempuan Grandtotal Peserta

Sumber:………..
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.7 Rekapitulasi Panwaslu Kecamatan (Panwascam) Terpilih


No Total Total Panwascam Total Panwascam Keterangan
Kecamatan Terpilih Laki-Laki Terpilih Perempuan

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.8 Penggantian Antar Waktu


No Nama Alasan Penggantian Tanggal Pelantikan Keterangan
Kecamatan

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

b. Pembentukan Panwaslu Kelurahan/Desa

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota

Tabel 1.1 Tahapan Pendaftaran


No Nama Kecamatan Pendaftar Laki-Laki Pendaftar Grandtotal
Perempuan Pendaftar

4
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Sumber:……….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas
Tabel 1.2 Tahapan Perpanjangan Pendaftaran
No Total Kecamatan Total Kecamatan Tidak Total Total
Perpanjangan Perpanjangan Kecamatan Kelurahan/Desa

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.3 Tahapan Tanggapan dan Masukan Masyarakat


No Nama Kecamatan Nama yang Nama Materi Terbukti/Tidak
diadukan Pengadu Aduan Terbukti

Sumber:……
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.4 Tahapan Tes Tertulis*)


No Nama Kecamatan Total Total Peserta Total Peserta Total Grandtotal
Peserta Perempuan Tes Tertulis Peserta Peserta
Laki-laki Online Tes
Tertulis
Offline

Sumber:………
*) menyesuaikan dengan pedoman
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.5 Pembagian Sesi pelaksanaan Tes Tertulis*)


No 14 Oktober 2022 15 Oktober 2022 16 Oktober 2022 Keterangan

Sumber:……..
*) menyesuaikan dengan pedoman
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.6 Tahapan Tes Wawancara


No Nama Kecamatan Total Peserta Laki- Total Peserta Grandtotal
Laki Perempuan Peserta

Sumber:………

5
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.7 Rekapitulasi Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) Terpilih


No Nama Kecamatan Total Total PKD Total PKD Keterangan
Kelurahan/Desa Terpilih Laki- Terpilih
Laki Perempuan

Sumber:…….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.8 Penggantian Antar Waktu


No Nama Alasan Penggantian Tanggal Pelantikan Keterangan
Kelurahan/Desa

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

c. Pembentukan Pengawas Tempat Pemungutan Suara

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota

Tabel 1.1 Tahapan Pendaftaran


No Pendaftar Laki-Laki Pendaftar Perempuan Grandtotal Pendaftar

Sumber:……..
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.2 Tahapan Perpanjangan Pendaftaran


No Nama Kecamatan Total Kecamatan Total Kecamatan Total
Perpanjangan Tidak Kecamatan
Perpanjangan

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.3 Tahapan Tanggapan dan Masukan Masyarakat


No Nama Kecamatan Nama yang Nama Materi Terbukti/Tidak
diadukan Pengadu Aduan Terbukti

6
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Sumber:…..
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.4 Tahapan Tes Tertulis*)


No Nama Total Total Peserta Total Total Grandtotal
Kecamatan Peserta Perempuan Peserta Tes Peserta Peserta
Laki-laki Tertulis Tes
Online Tertulis
Offline

Sumber:……..
*) menyesuaikan dengan pedoman
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.5 Pembagian Sesi pelaksanaan Tes Tertulis*)


No 14 Oktober 2022 15 Oktober 2022 16 Oktober 2022 Keterangan

Sumber:……
*) menyesuaikan dengan pedoman
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.6 Tahapan Tes Wawancara


No Nama Kecamatan Total Peserta Laki- Total Peserta Grandtotal
Laki Perempuan Peserta

Sumber:…….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.7 Rekapitulasi Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) Terpilih


No Nama Total Total Total PTPS Total PTPS Keterangan
Kecamatan Kelurahan/Desa TPS Terpilih Laki- Terpilih
Laki Perempuan

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel 1.8 Penggantian Antar Waktu


No Nama Alasan Penggantian Tanggal Pelantikan Keterangan
Kelurahan/Desa

7
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Sumber:……
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

2. PEMBINAAN
a. Peningkatan Kapasitas, meliputi
1) Bimbingan Teknis
Disusun berupa bentuk-bentuk kegiatan bimbingan teknis yang dilakukan oleh Bawaslu
Provinsi atau Bawaslu Kabupaten/Kota yang dapat berupa penguatan kapasitas dan
ketrampilan pengawas Pemilu dalam menyelenggarakan pengawasan dan pembentukan
karakter pengawas Pemilu dalam penyelenggaraan pengawasan.
Disusun dengan didukung data sesuai dengan table berikut ini:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota


No Materi Bimtek Asal Peserta Maksud dan Hasil yang ingin Keterangan
Tujuan Dicapai

Sumber:……….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

2) Penyediaan wadah konsultasi


Disusun berupa bentuk kegiatan konsultasi yang dilakukan ke jajaran di tingkat bawah yang
dilakukan dalam memberikan pertimbangan dalam memutuskan suatu permasalahan pada
pelaksanaan tugas, memberikan rekomendasi dalam penyelesaian masalah pada pelaksanaan
tugas pengawas Pemilu, dan menyelesaikan persoalan hukum dan/atau teknis pelaksanaan
tugas pengawas Pemilu serta permaslahan mengenai kelembagaan.
Disusun dengan didukung data sesuai dengan table berikut ini:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota


No Panwascam yang berkonsultasi Materi Maksud dan Rekomendasi Keterangan
Konsultasi Tujuan
(tulis nama kecamatan, dan
nama ketua/anggota
Panwascam berkonsultasi)

Sumber:…………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

3) Penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan


Disusun berupa bentuk kegiatan Pendidikan dan Pelatihan yang pernah diselenggarakan bagai
jajaran di tingkat bawah yang dapat berbentuk seperti: pelatihan kepemimpinan dan
kemampuan manajerial, pelatihan mengenai penyelenggaraan pengawasan, pelatihan
penguatan budayya kerja soliditas, integritas, mentalitas dan profesionalitas dan pelatihan
lain yang berkaitan dengan peningkatan kapasitas pengawas Pemilu.

8
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Disusun dengan didukung data sesuai dengan table berikut ini:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota


No Asal Peserta Materi Maksud dan Hasil yang Keterangan
Tujuan diharapkan

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

4) Fasilitasi
Disusun berupa bentuk kegiatan fasilitasi yang dilakukan meliputi: pemberian bantuan
hukum, pelaksanaan pendampingan hukum, pemberian atau penyusunan modul,
penyusunan alat kerja pengawasan, penyusunan buku saku, dan/atau bentuk fasilitasi lain
yang berkaitan dengan pelaksanaan tugas pengawas Pemilu.
Disusun dengan didukung data sesuai dengan table berikut ini:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota


No Bawaslu Materi Fasilitasi Maksud dan Hasil yang Keterangan
KabKota yang Tujuan dicapai
difasilitasi

Sumber:…….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

b. Pengawasan Kinerja Pengawas Pemilu, meliputi:


1) Supervisi
Kegiatan supervise paling sedikitnya terkait pembentukan dan penggantian, peningkatan
kapasitas dan penanganan kinerja.
Deskripsi singkat berupa penilaian Bawaslu Provinsi atau Bawaslu Kabupaten/Kota terhadap
kinerja jajaran tingkat dibawahnya.
Deskripsi didukung dengan data yang disusun dengan table seperti berikut:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota


Tabel……Supervisi
No Nama Kecamatan yang Maksud dan Temuan Tindak Keterangan
disupervisi Tujuan Lanjut

Sumber:……..
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

2) Pemantauan

9
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Kegiatan pemantaun paling sedikitnya terkait pembentukan dan penggantian, peningkatan


kapasitas dan penanganan kinerja guna menjaga kualitas pelaksanaan tugas pengawas Pemilu
pada penyelenggaraan pengawasan, mengetahui perkembangan pelaksanaan tugas,
mengantisipasi terjadinya kesalahan dalam pelaksanaan tugas.
Deskripsi singkat berupa pemantauan Bawaslu Provinsi atau Bawaslu Kabupaten/Kota
terhadap kinerja jajaran tingkat dibawahnya.
Deskripsi didukung dengan data yang disusun dengan table seperti berikut:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota


No Nama Kecamatan yang Materi Temuan Tindak Keterangan
dipantau Lanjut

Sumber:…….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

3) Inspeksi Mendadak
Kegiatan inspeksi mendadak paling sedikitnya terkait pembentukan dan penggantian,
peningkatan kapasitas dan penanganan kinerja guna menemukan fakta mengenai
pelaksanaan tugas melalui proses pengamatan atau pemeriksaan secara langsung yang
diperlukan sebagai bahan pertimbangan dalam mengambil keputusan dan/atau untuk
mengetahui perkembangan kinerja pengawas Pemilu dalam penyelenggaraan pengawasan.
Deskripsi singkat berupa inspeksi mendadak Bawaslu Provinsi atau Bawaslu Kabupaten/Kota
terhadap kinerja jajaran tingkat dibawahnya.
Deskripsi didukung dengan data yang disusun dengan table seperti berikut:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota


No Nama Kecamatan yang Materi Temuan Tindak Keterangan
diinspeksi Lanjut

Sumber:……….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

4) Evaluasi
Kegiatan evaluasi paling sedikitnya terkait pembentukan dan penggantian, peningkatan
kapasitas dan penanganan kinerja guna menilai kualitas pelaksanaan tugas terhadap sebagian
atau seluruh proses pelaksanaan tugas pengawas Pemilu pada penyelenggaraan pengawasan.
Deskripsi singkat berupa penilaian Bawaslu Provinsi atau Bawaslu Kabupaten/Kota terhadap
kinerja jajaran tingkat dibawahnya.
Deskripsi didukung dengan data yang disusun dengan table seperti berikut:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota

10
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

Tabel….. Rekapitulasi Kualitas Pembentukan Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) dan


Pengawas TPS (PTPS)
No Nama Pembentukan PKD Pembentukan PTPS Keterangan
Kecamatan Sesuai Tidak Sesuai Tidak
Sesuai Sesuai
(diisi dengan (diisi dengan
“check mark”) “check mark”)

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas

Tabel…… Rekapitulasi Hasil Pembinaan terhadap Jajaran Pengawas Panwaslu Kecamatan


No Nama Pembinaan Pembinaan Pembinaan Keterangan
Kecamatan Tingkat Rendah Tingkat Sedang Tingkat Tinggi
(diisi dengan (diisi dengan
“check mark”) “check mark”)

Sumber:…….
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas.

c. Penyelesaian Pelanggaran Kinerja Pengawas Pemilu, meliputi:


Deskripsi singkat penyelesaian pelanggaran kinerja yang berkaitan dengan tata kerja dan tata cara
pelaksanaan tugas jajaran pengawas Pemilu di tingkat bawah pada penyelenggaraan pengawasan
yang informasi pelanggaran nya didapatkan dari informasi kinerja dan temuan kinerja.
Deskripsi didukung dengan data yang disusun dengan table seperti berikut:

➢ Bagi Bawaslu Kabupaten/Kota


Tabel……… Penyelesaian Pelanggaran Kinerja
No Panwaslu Sumber Materi Tindak Lanjut Rekomendasi Keterangan
Kecamatan informasi Pelanggaran (Hasil Kajian)

Sumber:………
Beri penjelasan secara singkat terkait dengan table tersebut diatas.

11
OUTLINE LAPORAN AKHIR TAHUN DIVISI SDM ORGANISASI DAN DIKLAT

BAB IV
EVALUASI DAN REKOMENDASI

1. EVALUASI
Uraian berupa identifikasi masalah dengan menggunakan analisis SWOT (Kekuatan, Kelemahan,
Hambatan dan Tantangan) secara umum terkait anggaran, pembentukan dan pembinaan.
2. REKOMENDASI
Uraian rekomendasi dari hasil evaluasi point (1) secara umum terkait anggaran, pembentukan dan
pembinaan.

12

Anda mungkin juga menyukai