Anda di halaman 1dari 1

Kisah Nabi Ibrahim Dan Nabi Ismail

Kisah kerelaan Nabi Ibrahim AS mengurbankan anak yang sangat dicintai,Nabi Ismail AS. Ismail
adalah anak yang sangat dinatikan kehadirannya oleh Nabi Ibrahim. Setiap malam Nabi Ibrahim
berdo’a agar diberikan anak yang sholeh. Ketika Ismail lahir,Allah SWT memerintahkan Nabi
Ibrahim untuk membawa anak dan istrinya. Mereka pergi menyusuri padang pasir yang gersang
hingga tiba di lembah tandus-lembah Bakka yang kini merupakan Makkah.

Saat Ibrahim meningggalkan Siti Hajar dan Ibrahim,Ibrahim diliputi rasa kekhawatiran,sepanjang
jalan Ibrahim berdo’a kepada Allah SWT (Surah Ibrahim:37)

Siti Hajar dan Ismail tinggal di padang pasir berhari-hari,suatu hari ismail menangis kehausan,Siti
Hajar panik berlari kesana-kemari dari bukit Shafa dan Marwah untuk mencari air. Peristiwa
tersebut dikenal dengan SAI (Salah satu Rukun Haji)

Siti Hajar kelelahan,Ismail lalu menghentakkan kakinya dan muncullah air jernih. Hajar
mengumpulkan air tersebut “Zami-Zami” (Berkumpulah-berkumpulah),Kini sumur tersebut disebut
dengan sumur”Zam-Zam”.

Ismail tumbuh dan besar di Mekkah dengan didikan Siti Hajar dan Ayahnya.

Perintah Menyembelih Dan Ibadah Qur’ban Saat Idul Adha


Suatu hari Ibrahim bermimpi diperintahkan untuk menyembelih anak yang di sayangi. Ismail
menjawab “Wahai ayahku,,lakukanlah yang diperintahkan Allah kepadamu”. Ibrahim dan Ismail
melaksanakan perintah Allah,Ibrahim memulai menyembelih Ismail Dengan membaringkan
anaknya,namun pisau tajam tidak mampu menyembelih Ismail. Allah menggantinya dengan seekor
kambing.

Kisah Nabi Ibrahim dan Ismail menjelaskan apa yang dilakukan Nabi Ibrahim AS merupakan Ibadah
agung yang `penuh keikhlasan karena merelakan anak kesayangannya kepada Allah SWT dengan
demikian Umat Islam disunahkan untuk berkurban. Ibadah tersebut melatih keikhlasan untuk
memberikan Sebagian harta yang dicintai kepada Allah.

Hukum ibadah kurban adalah Sunnah Muakkad Ibadah kurban termasuk Ibadah yang pahalanya
sangat luar bias ajika dilakukan karena Allah SWT Berkurban memiliki keutamaan disisi Allah muali
dari pahala yang besar hingga ampunan atas segala dosa.

Anda mungkin juga menyukai