Anda di halaman 1dari 9

UPAYA MENCEGAH DAN MENANGGULANGI

PEMANASAN GLOBAL

Disusun oleh :

Cantika Setia Pundarika (08)

Erlina Anggraini Putri (11)

Galang Adi Permana (14)

Januar Kelvin Andreas (19)

Salwa Indi Nudya Tamma (34)

(MAPEL FISIKA X-E1) SMA NEGERI 1 SLOGOHIMO


i

KATA PENGANTAR

puji dan syukur kami ucapkan atas karunia Tuhan yang maha esa sehingga tulisan ini selesai.
Tulisan ini dibuat untuk membagikan pengetahuan tentang pemanasan global, penyebab, dan
antisipasinya, agar pembaca mengerti dan dapat ikut berperan serta dalam menyelamatkan
bumi.

Penulis sadar bahwa tulisan ini belum sempurna untuk itu kritik dan saran yang membangun
tentu akan penulis terima dengan senang hati demi kesempurnaan tulisan ini.

ii

DAFTAR ISI
Judul Halaman....................................................... i

Kata Pengantar..................................................... ii

Daftar Isi............................................................... iii

BAB I PENDAHULUAN.......................................... 1

I.1.Latar Belakang Masalah................................... 1

I.2.Rumusan Masalah........................................... 1

I.3.Tujuan............................................................. 1

BAB II TINJAUAN PUSTAKA................................. 2

II.1.Pengertian...................................................... 2

II.2.Penyebab....................................................... 2

II.3.Dampak.......................................................... 2

II.4.Upaya dan Cara Menanggulangi..................... 3

II.5.Bukti Aksi Nyata.............................................. 4

BAB III.................................................................. 5

Ill.1.Kesimpulan..................................................... 5

lll.2.Saran............................................................. 5

III.3.Daftar Pustaka............................................... 6

iii

BAB I

PENDAHULUAN
l.1. Latar Belakang Masalah

bumi adalah habitat dan tempat tinggal untuk berbagai makhluk hidup yang ada di dunia,
termasuk manusia. Namun, semakin hari bumi semakin panas akibat pemanasan global.
Pemanasan global dapat mengakibatkan terjadinya bencana alam. Penyebab pemanasan global
ada beberapa hal, yaitu adanya kenaikan Suhu Permukaan Laut (SPL), panasnya suhu bumi,
panasnya udara, namun SPL merupakan salah satu hal yang penting karena merupakan
indikator bagi perubahan iklim, sehingga semua faktor penyebab pemanasan global tersebut
perlu dideteksi sejak dini sebagai pencegahan terjadinya bencana yang merugikan manusia.

Selain itu ada beberapa penyebab pemanasan global lain yaitu gaya hidup, pola konsumsi dan
pertumbuhan penduduk yang tidak teratur, ditambah dengan beragam aktivitas manusia yang
adakalanya merusak lingkungan. Pada intinya penyebab terjadinya pemanasan global adalah
adanya aktivitas manusia, sehingga pemerintah harus menerapkan kebijakan strategis dengan
ketat agar ada keberlanjutan makhluk di bumi. Untuk itu sangat diperlukan adanya langkah atau
tindakan yang nyata untuk memperbaiki pola hidup masyarakat sebagai antisipasi terhadap hal-
hal buruk yang tidak diinginkan.

l.2. Rumusan Masalah

a. Bagaimana kondisi Indonesia saat ini dengan adanya pemanasan global?

b. Bagaimana langkah yang harus dilakukan untuk mengantisipasi pemanasan global?

l.3. Tujuan

Tujuan penulisan ini adalah untuk memberikan edukasi kepada masyarakat atau pembaca
tentang pemanasan global, penyebab, bahaya dan antisipasi, agar manusia di bumi sadar akan
lingkungannya dan merubah pola hidup yang selama ini kurang baik sehingga makhluk di bumi
selamat dari bahaya yang diakibatkan adanya pemanasan global.
BAB II

TINJAUAN PUSTAKA

II.1. Pengertian

Pemanasan global (global warming) adalah suatu bentuk ketidakseimbangan ekosistem di


bumi akibat terjadinya proses peningkatan suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan di bumi.

Selain itu pemanasan global menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), pemanasan
global adalah naiknya temperatur atmosfer bumi yang disebabkan oleh bertambahnya gas
polutan seperti karbon dioksida.

II.2. Penyebab

Kegiatan manusia dapat menyebabkan pemanasan global, terutama pembakaran bahan


bakar fosil, deforestasi, dan pertanian, merupakan sumber utama peningkatan gas rumah kaca
di atmosfer. Gas-gas ini memerangkap panas dari sinar matahari yang dipantulkan oleh bumi,
menyebabkan efek rumah kaca yang berlebihan.

II.3. Dampak

Adapun dampak dari Pemanasan Global :

1. perubahan iklim cuaca yang menentu

2. perubahan musim yang datang tidak sesuai dengan masanya


3. kenaikan permukaan air laut dan peningkatan suhu permukaan laut

4. suhu udara terasa makin panas

5. penurunan produktivitas hasil pertanian

6. matinya berbagai jenis tumbuhan, dll.

II.4. Upaya dan Cara Menanggulangi

1. Mengurangi emisi gas rumah kaca:

- Meningkatkan efisiensi energi di sektor industri, transportasi, dan bangunan.

- Mengurangi deforestasi dan meningkatkan upaya reboisasi/penghijauan.

2. Menerapkan kebijakan dan regulasi:

- Mengenakan pajak karbon atau mekanisme perdagangan emisi.

- Mempromosikan dan mensubsidi energi terbarukan serta teknologi ramah lingkungan.

- Meningkatkan standar efisiensi untuk kendaraan, bangunan, dan peralatan.

3. Meningkatkan kesadaran masyarakat:

- Kampanye dan edukasi tentang dampak pemanasan global dan pentingnya gaya hidup ramah
lingkungan.

- Mendorong masyarakat untuk mengurangi konsumsi energi, menggunakan transportasi


ramah lingkungan, dan mengurangi sampah

4. Memperkuat kerjasama global:

- Menjalin kerjasama internasional dalam upaya mitigasi dan adaptasi perubahan iklim.

- Memperkuat komitmen dan implementasi perjanjian iklim global seperti Perjanjian Paris.

5. Adaptasi dan pengelolaan risiko:

- Mempersiapkan infrastruktur dan sistem untuk beradaptasi dengan dampak perubahan iklim.

- Memperkuat ketahanan masyarakat dan ekosistem terhadap perubahan iklim.


II.5. BUKTI AKSI NYATA
BAB III

KESIMPULAN

III.1.KESIMPULAN

Pada intinya penyebab pemanasan global adalah perilaku manusia dan bergegas
berdasarkan hasil yang telah diuraikan. Pemanasan global akan meningkatkan suhu
di permukaan bumi dan dapat menyebabkan berbagai dampak buruk bagi
lingkungan dan ekosistem lainnya karena adanya perubahan iklim dunia

III.2.SARAN

Manusia mempunyai peran penting untuk ikut serta mengembalikan keseimbangan


lingkungan karena aktivitas manusia merupakan unsur yang dominan dalam
terjadinya ekosistem yang terganggu manusia sebagai makhluk ciptaan Tuhan yang
berakal semestinya sadar akan pentingnya menyelamatkan lingkungan hidup dapat
menciptakan lingkungan yang baik sehingga perlu adanya edukasi terhadap
masyarakat tentang pentingnya menyelamatkan lingkungan.
DAFTAR PUSTAKA

https://chat.openai.com/

https://www.bola.com/ragam/read/4926963/macam-macam-dampak-global-
warming-ketahui-cara-mengatasinya?page=5

https://www.djkn.kemenkeu.go.id/kpknl-lahat/baca-artikel/16465/Pemanasan-
Global-Penyebab-Dampak-dan-Cara-Menyikapi-serta-Menanggulanginya.html

Wonogiri, 28 Maret 2024

Anda mungkin juga menyukai