Anda di halaman 1dari 3

Tugas

Wireless and
Mobile Network
RAHMAD HIDAYAT,
S.KOM, M.KOM
Jawablah Pertanyaan Berikut ini :

1. Ada beberapa tipe jaringan Wireless, yaitu WPAN, WLAN, WWAN.


Jelaskanlah beberapa perbedaan dari jaringan WPAN, WLAN, dan
WWAN tsb.
2. Dari penjelasan tentang WPAN pada modul tadi, sebutkanlah
contoh penerapan aplikasi WPAN dalam aktivitas kita sehari-hari!
3. Mengapa Jaringan Wireless LAN sangat efektif digunakan dalam
sebuah kawasan atau gedung?
4. Apakah yang anda ketahui tentang istilah Cell pada metode
Wireless WAN?
5. Jelaskanlah mengapa di wilayah Indonesia sebagian besar
perusahaan seluler menggunakan sistem GSM daripada
menggunakan sistem CDMA?
Instruksi Pengumpulan Tugas

1. Jawablah pertanyaan diatas pada Ms. Word, kemudian simpan dalam


bentuk file .Pdf. Tulis Nobp dan Nama masing-masing pada halaman
jawaban tsb.

2. Upload hasil jawaban anda pada Google Drive masing-masing,


kemudian aktifkan berbagi Link nya, dan kirim Link tsb pada E-Study di
Menu Kuliah – Online Reguler pada bagian Pengumpulan Latihan.

3. Waktu Pengumpulan paling lambat hari ini jam 23.59 Wib

Catatan : Jika kedapatan jawaban yang sama persis (copy – paste)


maka akan dikurangi nilai keduanya.

Anda mungkin juga menyukai