Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN KEGIATAN KAMAR BERSALIN

BULAN NOVEMBER

RUMAH SAKIT FATIMAH SERANG


TAHUN 2023
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan petunjuk dan bimbingan kepada kita semua, sehingga
dapat menyelesaikan penyusunan “ LAPORAN BULANAN UNIT KAMAR BERSALIN “ Rumah Sakit Fatimah.

Buku Laporan ini tentunya belumlah menjadi sebuah acuan dan dasar yang sempurna dan untuk itu kami akan
melakukan sebuah evaluasi dan perbaikan - perbaikan bilamana dalam pelaksanaan pelaporan ini ditemukan hal-hal
yang kurang atau tidak sesuai lagi dengan kondisi di Rumah Sakit Fatimah.

Semoga Allah SWT senantiasa memberi rahmat dan taufik serta hidayahnya bagi kita semua. Aamin Aamiin ya
robal alamin.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Serang , 05 November 2023


LAPORAN KEGIATAN KAMAR BERSALIN
RS FATIMAH
BULAN OKTOBER 2023

I. ANALISA KETENAGAAN

- Ketenagaan Poliklinik berjumlah 9 orang terdiri atas :


1.1 Kepala Ruangan
2. 8 orang tenaga bidan pelaksana (termasuk 3 katim)

II. PENDIDIKAN DAN PELATIHAN

1. 1 Orang sedang melanjutkan pendidikan

III. SARANA DAN PRASARANA

• Ruang VK terdiri dari :


 3 ruang observasi dan 3 ruang VK VIP
 1 ruang instrumen dan cuci alat
 2 alat USG
 1 alat CTG dan 4 lampu sorot
 2 alat monitor
 6 set alat partus
 3 set alat curretage
 2 set alat IUD
 1 set alat biopsi
 1 set alat vagina plasti
 1 alat dopler
 1 set alat GV
 1 set alat implant
 1 set alat HCG
 2 alat vacum + 1 alat forcep
 1 Thermomether digital baru

IV. KEGIATAN UNIT PERAWATAN RUANG BERSALIN

Kelas Partus Curet Rehecting Manual Insisi kista


bhartholin
VVIP 1 1 0 0 0

VIP 3 0 0 0 0

Kelas 1 0 0 0 0 0

Kelas 2 2 1 0 0 0

Kelas 3/PAKET 5 2 0 1 0
JRS 0 0 0 1 0

POLI 9 3 0 0 0

RUJUKAN 1 1 0 1 0

JUMLAH

LAPORAN TINDAKAN VK 2023

Jumlah Pasien
No Jenis Tindakan
Jan febru mar april Mei Juni Juli Agu Sept okt
uari ari et stus
1 Partus Spontan 13 6 18 8 14 8 13 12 7 9

2 Partus d/ Vacum 1 0 0 1 1 2 0 0 0 1
Ekstraksi
3 Partus tanpa 1 0 1 1 0 0 1 1 0 0
hecting
4 Curetage 4 5 5 7 4 6 6 7 6 4

5 Partus ILA 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

6 Rehecting 0 0 0 0 1 0 0 1 0 0

7 Eksterpasi Polip 0 0 0 0 0 0 0 0 0 1
Servix
8 MIOMA 0 0 0 0 0 0 0 1 0 0

9 Insisi Kista 0 0 0 0 0 1 1 2 0 0
Bartolini /
Marsupialisasi
10 Manual Plasenta 1 0 0 0 0 0 2 0 0 2

11 pasien perawatan 0 1 1 1 0 1 3 1 2 5

12 IUD 3 2 5 6 2 2 4 4 3 7

13 AFF IUD 1 0 0 0 0 0 0 0 0 0

14 MOW 4 2 2 2 2 1 3 3 4 2

JUMLAH 24 15 22
PEMAKAIAN ALAT DI UNIT KEPERAWATAN

NO RUANGAN ALAT YANG DIGUNAKAN


CTG USG DOPLER MONITOR
1 Ruang bersalin 80 30 80 66

XII.INDIKATOR MUTU

A. Pasien Safety

No Keterangan JULI AGUSTUS

Pasien Jatuh Salah Obat Pasien Jatuh Salah


Obat

1 ruang bersalin - - - -

B. Pencegahan Pengendalian Infeksi (PPI)

No Keterangan JULI AGUSTUS

Phlebitis Decubitus ILO Phlebitis Decubitus ILO

1 Ruang bersalin - - - - - -

Ket :

C. KOMPLAIN

- Komplain terkait hukum ke MKDKI = - pasien

- Komplain terkait hukum tanpa MKDKI = 0 pasien

D. Laporan K3

EVALUASI DAN ANALISA

 Kunjungan pasien RUANG BERSALIN rawat inap berjumlah 22 pada bulan oktober 2023 mengalami
kenaikan dari total pasien bulan september 2023 yaitu 15 pasien.

PENUTUP
Penyusunan “ LAPORAN BULANAN UNIT KAMAR BERSALIN Rumah Sakit Fatimah Serang ini mempunyaii
peranan penting sebagai pedoman bagi pelaksanaan kegiatan sehari – hari tenaga Kebidanan di Kamar Bersalin
Rumah sakit Fatimah sehingga dapat meningkatkan mutu pelayanan Kebidanan

Penyusun “LAPORAN BULANAN UNIT KAMAR BERSALIN” adalah langkah awal ke suatu proses yang panjang
sehingga memerlukan dukungan dan kerjasama dari berbagai pihak dalam penerapannya untuk mencapai tujuan
sesuai yang diharapkan.

Perlunya dukungan dan kerjasama setiap personil pemberi pelayanan (PPA) di Rumah Sakit diharapkan untuk
mendorong peningkatan mutu pelayanan kesehatan masyarakat di Rumah Sakit dengan mendukung ketersediaan
fasilitas sarana dan prasarana pelayanan kesehatan termasuk monitoring dan pembinaan, demi terwujudnya
masyarakat yang sehat di KOTA Serang .

Demikian harapan kami semoga“ LAPORAN BULANAN UNIT KAMAR BERSALIN” ini dapat menjadi pedoman bagi
Bidan dalam memberikan pelayanan kebidanannya di Instalasi Kamar Bersalin sehingga mutu pelayanan
Kebidanan lebih dapat ditingkatkan sesuai harapan dan tujuan.

Serang, 05 November 2023

Mengetahui, Penyusun

dr. Bayu Burmana Ana Husnul Fatimah, Amd.Keb

Anda mungkin juga menyukai