Anda di halaman 1dari 2

PT.

MAJU BERSAMA

Jl. Pangeran Diponegoro No. 123

Jakarta

Hal: Permohonan Penawaran

Kepada Yth.

PT. Surya Kencana

Jl Belok Kanan No. 44

Jakarta Selatan

Dengan hormat,

Terkait dengan surat perkenalan produk dari Bapak pada tanggal 30 Maret 2018 kepada perusahaan
kami, kami cukup tertarik untuk membeli dan apabila memungkinkan kami menghendaki menjadi agen
penjualan produk perusahaan Bapak di daerah Banda Aceh.

Untuk kepentingan tersebut mohon kiranya Bapak mengirimkan teknik pembelian lengkap dengan cara
pelunasan pembayaran. Proses pemesanan akan langsung kami kerjakan setelah surat yang isinya
langkah pengiriman dan pembelian produk tersebut.

Demikian surat permohonan penawaran ini kami buat. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan
terima kasih.

Hormat kami,

Anton Jaya
Dalam kegiatan bisnis atau usaha, tentunya ada serangkaian pesan bisnis yang kita tujukan pada
customer, yaitu berbagai informasi yang berkaitan dengan penyelenggaraan usaha dengan harapan akan
membawa pengaruh pada bisnis yang dijalankan.

1. Merencanakan Pesan

Struktur pesan bisnis yang pertama adalah perencanaan

2. Organisasi Pesan

Harapan dibuatnya pesan ini adalah agar penerima mampu menyerap dan memahami apa yang kita
maksudkan, oleh karena itu pesan bisnis yang akan disampaikan harus diorganisasikan atau dikelola
dengan baik, dengan memperhatikan beberapa langkah berikut:

1. Mengelompokkan ide pesan


2. Menentukan subjek dan tujuan
3. Mencatat semua informasi penting
4. Menentukan relevansi antara informasi dan subjek atau penerima pesan

3. Revisi

Karena akan disampaikan pada pihak lain dan tentunya akan berpengaruh pada citra bisnis yang kita
kembangkan, penyampaian pesan bisnis harus dilakukan sebaik mungkin. Maka, sebelum
disebarluaskan, hal yang akan kita sampaikan tersebut sebaiknya ditulis atau diperiksa kembali.

Anda mungkin juga menyukai