Anda di halaman 1dari 18

METODOLOGI PENELITIAN

METODOLOGI PENELITIAN
(PENGUMPULAN DATA)
PRODI S1-PWK FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS ISLAM BANDUNG Kuliah ke: 9
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Sumber: Kurikulum S1-PWK Fak. Teknik Unisba, 2023

P Sub-CPMK Bahan Kajian


Ke- (Kemampuan akhir yg direncanakan) (Materi Pembelajaran)
CPMK-1 Kontrak Perkuliah dan dan Pengantar Metlit
Mampu memahami paradigma penelitian, pendekatan Paradigma dan pendekatan dalam penelitian;
1 penelitian, masalah penelitian, teknis analisis, proses
pengambilan data dan validasi data penelitian Paradigma rasionalistik dan non rasionalistik
CPMK-1:
Mampu memahami paradigma penelitian, pendekatan Paradigma dan pendekatan penelitian deduktif
2 penelitian, masalah penelitian, teknis analisis, proses dan induktif dalam penelitian
pengambilan data dan validasi data penelitian
CPMK-1: 1. Isu, masalah dan fenomena penelitian;
Mampu memahami paradigma penelitian, pendekatan 2. Isu dan masalah perencanaan;
3 penelitian, masalah penelitian, teknis analisis, proses 3. Perbedaan antara proses penelitian dan
pengambilan data dan validasi data penelitian. perencanaan
CPMK-1: Obyek penelitian;
Mampu memahami paradigma penelitian, pendekatan Teori sebagai kerangka dan landasan penelitian
4 penelitian, masalah penelitian, teknis analisis, proses
pengambilan data dan validasi data penelitian. serta kerangka berpikir dalam penelitian
CPMK-1:
Mampu memahami paradigma penelitian, pendekatan Eksplorasi teori, jurnal, sumber bacaan dan
5 penelitian, masalah penelitian, teknis analisis, proses telaah Pustaka dan menyusun SOTA
pengambilan data dan validasi data penelitian.
CPMK-2 Pengetahuan tentang Data:
Mampu memahami dan menerapkan ragam teknik analisis a. Data sekunder
6 data berdasarkan ragam jenis data yang dikumpulkan sesuai b. Data primer
tujuan penelitian di bidang perencanaan wilayah dan kota c. Populasi dan sampel
CPMK-2 Ragam Teknik pengumpulan data sekunder dan
Mampu memahami dan menerapkan ragam teknik analisis data primer:
7 data berdasarkan ragam jenis data yang dikumpulkan sesuai a.Data kuantitatif
tujuan penelitian di bidang peren-canaan wilayah dan kota b.Data kualitatif
8 UJIAN TENGAH SEMESTER
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
P Sub-CPMK Bahan Kajian
Ke- (Kemampuan akhir yg direncanakan) (Materi Pembelajaran)
(1) (2) (3)
9 CPMK-2 Ragam Teknik sampling, teknik survey, ragam alat
Mampu memahami dan menerapkan ragam survey, dan Skala pengukuran
teknik analisis data berdasarkan ragam jenis Ragam metode, teknik survei, dan sampling data
10 data yang dikumpulkan sesuai tujuan kuantitatif
penelitian di bidang perencanaan wilayah dan Ragam metode, teknik survei, dan sampling data
11 kota kualititatif
CPMK-3:
Mampu menyusun proposal penelitian dengan Ragam metode dan teknik analisis data
12 menggunakan kaidah-kaidah penelitian dan Kombinasi kuantitatif dan kualitatif
penulisan ilmiah
Penyusunan Proposal Penelitian:
13 a. Struktur isi Proposal Penelitian
b. Penjelasan masing-masing isi (Bab) proposal
CPMK-3: Teknik penulisan karya Ilmiah:
Mampu menyusun proposal penelitian dengan a. Penggunaan bahasa yang benar dan baik
14 menggunakan kaidah-kaidah penelitian dan b. Teknik sitasi dan Daftar Pustaka
penulisan ilmiah c. Menyusun Pra-Proposal Penelitian (untuk Skripsi)
Presentasi Tugas
15
Pra-Proposal Penelitian Skripsi
16 UJIAN AKHIR SEMESTER
REFRESHING: ARAH, PROSES & OUTPUT SKRIPSI
Beberapa pengertian: Perencanaan merupakan rangkaian
Studi adalah Panelitian Ilmiah, Kajian, urutan rasional di dalam penyusunan
Telaahan; rencana. Prosesnya mempunyai sifat-
Sendangkan sifat sebagai berikut:
Explorasi adalah penjelajahan lapangan 1. Dapat disesuaikan dengan tujuan
dengan tujuan memperoleh pengetahuan 2. Dapat disesuaikan dengan
lebih banyak. keterbatasan yang ada
3. Dapat dikembangkan sesuai dengan
Desain = perancangan adalah teknik dan kebutuhan tertentu
1. proses visualisasi objek perencanaan
(rencana) rancangan; Dalam perencanaan,
2. Pembuatan sketsa awal, untuk ➢ input merupakan data dan/atau
merencanakan dan melaksanakan informasi,
percobaan, atau terbentuk dalam ➢ output merupakan produk
pikiran; perencanaan atau rencana,
3. desain Adalaj sebuah kegiatan kreatif ➢ proses atau analisis merupakan
untuk merencanakan dan merancang keterkaitan data atau informasi untuk
sesuatu yang bersifat fungsional → menghasilkan produk rencana.
menghasilkan kerangka bentuk;
rancangan; motif; pola; corak;
RESEARCH METHODS

Metode
KOMPONEN-KOMPONEN PROPOSAL
BAB-I
Fenomena vs Teori + Lampiran

TEORI (Bk Ref.,


Jurnal, Studi
Terdahulu, dst)

BAB-II
BAB-IV

BAB-I
Ruang
BAB-III Lingkup
RINCIAN FORMAT ISI PROPOSAL PENELITIAN (1)
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Penelitian → gunakan pendekatan 5W+1H (What, Who,
When, Where, dan Why)
1.2 Rumusan Masalah (diawali dengan identifikasi masalah/problem statement)
1.3 Tujuan dan Kegunaan Penelitian
1.4 Ruang Lingkup (materi dan wilayah studi)
1.5 Sistematikan Penyajian

BAB II TINJAUAN PUSTAKA →dpt menggunakan app. Publish or Peris, Vosviewer, dst.
mendeley, Zotero → disebut Analisis Bibliometrik, SLR
2.1 Tinjauan Teori
Telaah Teori-teori terkait dengan obyek studi
Semua terkait dengan

2.2 Telaah Jurnal-jurnal terkait dengan obyek studi


- Buku Referensi nasional/internasional sebanyak 5 s/d 10 artikel (wajib);
“Obyek Studi”

- Artikel ilmiah internasional (jurnal/prosiding) sebanyak 5 artikel (wajib);


- Artikel ilmiah nasional (jurnal/prosiding) sebanyak 5 s/d 10 artikel (wajib);
- Peraturan Perundang-Undangan sebanyak 5 peraturan
(menyesuaikan)/Kebijakan;
- Website resmi sebanyak 5 artikel (menyesuaikan);.
- Publikasi lainnya (berita, majalah, dsb) sebanyak 5 artikel (menyesuaikan);
2.3 Hasil studi-studi terdahulu yang relavan dengan obyek studi, sehingga jelas
posisi rencana studi/penelitian Sdr terhadap studi sebelumnya (SOTA) →
untuk mendapatkan Novelty (Kebaharuan)
RINCIAN FORMAT ISI PROPOSAL PENELITIAN (2)
BAB III KERANGKA PEMIKIRAN DAN METODE PENELITIAN
3.1 Kerangka Pemikiran
Dilengkapi dengan pendekatan Studi → pendekatan penelitian yg digunakan, induktif
atau deduktif. Tujuan penelitian untuk eksplorasi, deskriptif, eksplanasi, prediksi,
improve, atau solusi. Pemilihan metode penelitian kualitatif, kuantitatif, atau mixed
method (triangulasi). Ada beda antara Mixed Method (= Kombinasi Kuantitatif dan
Kualitatif) dengan Triangulasi.
Mixed Method → lebih ke gabungan antara pendekatan kuantitatif (positifistik) dan
kualitatif Konstruktifistik).
Triangulasi merupakan teknik data dan analisis dari berbagai sudut pandang baik terkait
dg: metode; antarpeneliti; sumber data; maupun teori.

3.2 Metode Analisis


3.3 Metode Pengumpulan Data
3.3.1 Kebutuhan Data METODE PENGUMPULAN DATA
3.3.2 Teknik Pengumpulan Data (Primer dan Sekunder)

BAB IV RENCANA KERJA DAN OUTLINE TESIS


4.1 Pelaksanaan Kegiatan Penelitian (Tahapan dan Langkah-langkah)
Jadwal Pelaksanaan
4.2 Rencana Outline Tesis

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN (peta kerja, alat-alat survey, modelling: SPSS, SEM)
METODE PENGUMPULAN DATA
Data
No berdasarkan: Keterangan/penjelasan
Asal kata data adalah datum (tunggal); kata data = jamak.
Pengertian Data adalah fakta mentah atau pengamatan, biasanya tentang fenomena fisik (O'brie
1 Data Marakas, 2011:32);
Data adalah hasil dari pengukuran atau pengamatan suatu variabel tertentu dalam bentuk
kata-kata, warna, angka, simbol, dan keterangan lain
Pengertian Informasi adalah data yang telah diolah menjadi sebuah bentuk yang berarti bagi
2 Informasi penerimanya dan bermanfaat dalam pengambilan keputusan saat ini atau saat mendatang
(Kelly, 2011:10)
Data penelitian adalah semua keterangan seseorang yang dijadikan responden maupun
Data yang berasal dari dokumen-dokumen, baik dalam bentuk statistik atau dalam bentuk
3 Penelitian lainnya guna keperluan penelitian;
Data adalah sekumpulan karakter (angka atau deskripsi) yang dikumpulkan dan diolah
untuk berbagai macam tujuan, termasuk untuk tujuan analisis
Ada dua → data kualitatif dan data kuantitatif.
Data kualitatif adalah data yang dinyatakan dalam bentuk kata, kalimat, dan gambar;
(skoring: baik sekali = 4, baik = 3, kurang baik = 2 dan tidak baik = 1).
4 Macam data Data kuantitatif dibagi menjadi dua, yaitu data diskrit/nominal dan data kontinum (tidak
terbatas; Contoh: suhu udara, tinggi badan, waktu terjadinya peristiwa, dst.)
Data spasial → dapat berupa bersifat kualitatif dan kuantitatif
METODE PENGUMPULAN DATA
No Karakteristik Keterangan/penjelasan
Data
Data nominal → data yang bersifat kategorik. Data ini diperoleh dari
pengukuran nominal, yaitu proses pengelompokan beberapa objek yang
berbeda berdasarkan karakteristik tertentu.
Data ini hanya memungkinkan setiap objek memiliki satu kategori.
Contoh dari data ini adalah jenis kelamin, agama, warna rambut, dan
sejenisnya, termasuk data spasial → yang berhubungan dengan lokasi
atau ruang geografis, mencakup informasi tentang koordinat geografis,
geometri objek (seperti titik, garis, atau poligon), serta atribut atau
Skala informasi tambahan yang terkait dengan objek-objek tsb. Termasuk data
5 pengukuran terkait peraturan perundang-undangan, NSPK, dst.
Data Data ordinal → kepuasan pelanggan (sangat tidak puas, cukup tidak
puas, cukup puas, sangat puas).
Data interval → diukur dikategorikan, diberi peringkat, dan diberi jarak
yang sama. Contoh sederhana data interval: Perbedaan antara 100oC
dan 90oC = 60oC dan 70oC.
Data rasio → data dikategorikan, diberi peringkat, memiliki jarak sama,
dan nol mutlak, perbandingan persentase dan rata-rata
Terbagi menjadi dua yaitu data primer dan data sekunder.
6 Sumber data Data primer → diperoleh peneliti secara langsung (dari tangan
pertama),
Data sekunder → diperoleh peneliti dari sumber yang sudah ada.
METODE PENGUMPULAN DATA
No Karakteristik Keterangan/penjelasan
Data

1. Mengumpulkan Data dengan Metode Survei dan Membaca Sumber


Literasi;
Pengumpulan 2. Mengumpulkan Data melalui dokumen dan catatan;
Data 3. Mengumpulkan Data dengan metode wawancara dan observasi;
4. Mengumpulkan Data melalui eksperimen.
5. Belajar Mengolah Data bersama DQLab.

7 1. Observasi (pengamatan langsung lapangan);


Teknik 2. Focus Group Discussion (FGD);
Pengumpulan 3. Wawancara dengan responden;
Primer 4. Kuesioner/survey angket;
5. Percobaan (experiment); pengukuran dengan alat ukur

Teknik
Pengumpulan Data yang sama yang berasal dari data yang telah disediakan (tersedia).
Data Peneliti bisa mengakses dengan bebas terkait data apa yang ingin
Sekunder
Kelebihan Data Primer dari Data Sekunder
• Data primer merupakan data yang real-
time sedangkan data sekunder merupakan
data yang berkaitan dengan masa lalu.
• Data primer dikumpulkan untuk mengatasi
masalah yang dihadapi sedangkan data
sekunder dikumpulkan untuk tujuan selain
masalah yang dihadapi. Data sekunder
dapat dijadikan sebagai pelengkap
informasi dari adanya data primer
• Pengumpulan data primer adalah proses
yang sangat mahal namun akurat
walaupun pengambilan datanya
berlangsung lama. Di sisi lain, proses
pengumpulan data sekunder berlangsung
cepat dan mudah.
• Sumber pengumpulan data primer meliputi
survei, observasi, eksperimen, kuesioner,
wawancara pribadi, dll. Sebaliknya, sumber
pengumpulan data sekunder adalah
publikasi pemerintah, situs web, buku,
artikel jurnal, catatan internal, dan lain-
lain.
Data spasial & data Non spasial
Data spasial atau yang biasa disebut dengan data keruangan ini berisi informasi
lokasi, contohnya yaitu informasi datum, proyeksi, lintang dan bujur.
Data spasial memiliki dua jenis tipe yaitu vektor dan raster

Data non-spasial adalah data yang mendeskripsikan informasi yang terdapat di


dalam data spasial.
Bentuk data non-spasial umumnya berbentuk kalimat atau tabel. Informasi yang
terdapat di dalam data non-spasial harus sesuai dengan dunia nyata karena
deskripsi yang diberikan jauh lebih akurat daripada data spasial.

Data atribut paling cocok digunakan untuk menggambarkan gejala topografi


karena datanya berupa kualitatif dan deskriptif. Contoh paling sederhana
dari data atribut adalah data jumlah penduduk, data tingkat kesuburan
tanah, data kandungan mineral dalam tanah, dan sebagainya

Data spasial dan non spasial merupakan data yang digunakan sistem informasi
geografis. Dimana data spasial merupakan data dalam bentuk grafis yang
menunjukkan ruang lokasi atau tempat-tempat di permukaan bumi serta data
non spasial data yang memberi penjelasan atau deskripsi atas setiap objek di
permukaan bumi.
Kebutuhan Data (1)
Kebutuhan data (data yang dibutuhkan) dalam/untuk kegiatan studi
(penelitian, telaahan, dst.; perencanaan, dan perancangan → tergantung
pada:
1. Proses Kegiatan → studi/penelitian atau berupa Perencanaan dan
Desain? dan/atau Planning & Design by Research
2. Masalah dan/atau pertanyaan penelitian;
3. Tujuan penelitian/studi (deskripsi eksplorasi, deskripsi eksplanasi,
pembuktian hipotesis, Evaluasi, komparasi, mendapatkan solusi, dst.)
4. Tujuan perencanaan dan/atau Planning & design dan/atau apakah
didasarkan pada hasil penelitian (Planning & Design by Research);
5. Metode Penelitian dan Teknik/alat-alat analisis yang digunakan →
a. Penelitian kuantitatif;
b. Penelitian kualitatif; dan/atau
c. Penelitain kombinasi antara kuantitatif dan kualitatif.
Kebutuhan Data (2)
Adhi Kusumastuti, dkk. (2020) → Penelitian Kuantitatif: Menurut Lincoln dan Guba (1985)
1) Disebut juga sebagai penelitian rasionalistik, fungsional, positivisme, penelitian kualitatif memiliki
dan berpola pencarian kebenaran dari luar; karakteristik sebagai berikut:
2) Menggunakan variabel-variable yang dapat berkaitan dan menguji
hipotesi; Variabel-variabelnya menjadi alat atau komponen utama (1) Latar ilmiah,
dalam melakukan analisis; (2) Manusia sebagai alat
3) Menggunakan instrumen (ditentukan terlebih dahulu, Instrumen, (instrumen),
tidak fleksibel dan tidak reflektif/tidak mengandung interpretasi; (3) Metode kualitatif,
4) Menuntut jawaban yang pasti, jelas, dan tidak ambigu (kuesioner); (4) Analisa data secara
induktif,
5) Menghasilkan angka2 (menguantifikasi sampel thd populasi dan (5) Teori dari dasar (grounded
mengangkakan karakteristik variabel-variabel penelitian; theory),
6) Desain penelitian kuantitatif bersifat tetap (misal: besaran sampel (6) Deskriptif induktif,
dan siapa yang dan bagaimana memperoleh sampel, pada umumnya (7) Lebih mementingkan proses
tidak dapat diubah-ubah;
dari pada hasil,
7) Hasil penelitian dirumuskan hanya berdasarkan data yang ada (tabel (8) Adanya batas yang
data, analisis statistik dan grafik); ditentukan oleh fokus,
8) Didasarkan pada teori-teori atau konsep yang ada, dengan asumsi si (9) Adanya kriteria khusus
peneliti tahu arti suatu perbuatan yang dilakukan oleh orang-orang untuk keabsahan data,
yang sedang diteliti; (10) Desain yang bersifat
9) Perumusan konsep, teori, dan kesimpulan dilakukan dg metode sementara,
deduktif dan bebas nilai (value free), didasarkan pada realistik (11) Hasil penelitian
epistemology (bagaimana) yang beranggapan bahwa apa yang dirundingkan dan
dikatakan sebagai suatu "truth" itu persis sama dengan kenyataan
yang sebenarnya. Sehingga, suatu kesimpulan harus benar-benar disepakati bersama
akurat responden
TUGAS (dikerjakan bertahap s/d P.11)
Sajikan dalam bentuk Tabel seperti di bawah ini, terkait dengan Desain Penelitian Saudara:
Nama : NPM :
No Judul/Bab/Sub Bab Isi/Penjelasan Ket
Judul Pra-Penelitian
BAB I: PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1.2 Rumusan Masalah /
Pertanyaan Penelitian
1.3 Tujuan dan Kegunaan
1.4 Ruang Lingkup (Wilayah dan
Substansi/materi)
BAB II: TINJAUAN PUSTAKA
2.1 Hasil Analisis Blibiografi:
Novelty/SOTA
2.2 Landasan/Kerangka Teoritis
yang digunakan
TUGAS (dikerjakan bertahap s/d P.)
Sajikan dalam bentuk Tabel seperti di bawah ini, terkait dengan Desain Penelitian Saudara:
Nama : NPM :
No Judul/Bab/Sub Bab Isi/Penjelasan Ket
BAB III: KERANGKA
PEMIKIRAN & METODOLOGI
3.1 Kerangka Pemikiran
3.2 Metode Analisis
3.3 Metode Pengumpulan Data:
3.3.1 Kebutuhan Data Buat Tabel tersendiri !
Teknik Pengumpulan data
3.3.2 untuk masing-masing jenis
data yang dibutuhkan:
a. Data sekunder:
b. Data primer
Terakhir dicek Kembali → apakah semua data yang harus dikumpulkan sudah sesuai dengan kebutuhan
analisis?

Anda mungkin juga menyukai