Anda di halaman 1dari 5

T2-4 Demonstrasi Kontekstual

Nama : Imam firdaus

Nim : 2398011861
Untuk mempermudah dalam melakukan evaluasi kegiatan pembelajaran, Anda dapat
merancang kegiatan asesmen dan memetakannya pada kisi-kisi dengan panduan
sebagai berikut:
Tujuan Jenis Bentuk
Indikator Capaian Indikator Soal Ranah
Pembelajaran Penilaian Instrumen
1. Peserta didik 1. Peserta didik Sebutkan 3 Kognitif Tes tertulis Uraian
dapat dapat bagian tubuh (C1)
menjelaskan menyebutkan yang digunakan
gerak dasar bagian-bagian dalam guling ke
guling ke depan tubuh yang depan!
dalam aktivitas digunakan dalam
senam lantai guling ke depan. Jelaskan fungsi 2 Kognitif Tes tertulis Uraian
dengan lugas dan bagian tubuh (C2)
sederhana yang disebutkan
pada soal
sebelumnya
dalam guling ke
depan!

2. Peserta didik Jelaskan urutan Kognitif Tes tertulis Uraian


dapat langkah-langkah (C3)
menjelaskan guling ke depan
urutan langkah- dengan benar!
langkah guling ke
depan dengan Buatlah diagram Kognitif Tes tertulis Gambar
benar. yang (C4)
menunjukkan
urutan langkah-
langkah guling ke
depan!

2. Peserta didik 1. Peserta didik Peragakan sikap Psikomotor Observasi Lembar


dapat dapat awal guling ke (P1) observasi
mempraktikkan menunjukkan depan!
gerak dasar sikap awal guling
guling ke depan ke depan dengan
dalam aktivitas benar.
senam lantai 2. Peserta didik Lakukan guling Psikomotor Observasi Lembar
dengan benar dan dapat melakukan ke depan dengan (P2) observasi
sungguh- guling ke depan benar dan lancar!
sungguh dengan benar dan
lancar.
3. Peserta didik Lakukan guling Psikomotor Observasi Lembar
dapat melakukan ke depan dengan (P3) observasi
guling ke depan mendarat dengan
dengan mendarat seimbang dan
dengan seimbang aman!
dan aman.
3. Peserta didik 1. Peserta didik Bagaimana cara Afektif (A1) Diskusi Lembar
dapat menunjukkan menunjukkan diskusi
menjelaskan antusiasme dan antusiasme dan
gerak dasar semangat dalam semangat dalam
guling ke depan mempelajari mempelajari
dalam aktivitas guling ke depan. guling ke depan?
senam lantai 2. Peserta didik Bagaimana cara Afektif (A2) Diskusi Lembar
setelah menunjukkan menunjukkan diskusi
melakukan kerjasama dan kerjasama dan
diskusi dengan saling membantu saling membantu
jelas dan tepat dalam melakukan dalam melakukan
guling ke depan. guling ke depan?
Anda juga dapat melakukan identifikasi terhadap asesmen yang telah dilakukan seperti
tabel berikut ini:

PENILAIAN
(ASSESMEN)

A. Penilaian Sikap
Penilaian sikap dapat dilakukan selama Peserta didik melakukan pembelajaran PJOK di
sekolah. Unsur-unsur yang dinilai yaitu tanggungjawab, percaya diri, kerjasama, kedisiplinan,
kejujuran.
Kriteria
Tanggung Percaya
No Nama Kerjasama Kedisiplinan Kejujuran
jawab Diri
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3
dst.

Indikator:
a. Tanggungjawab
- Menjaga dan menggunakan peralatan pembelajaran sesuai dengan penggunaannya.
- Menjaga keselamatan diri sendiri dan orang lain
- Membuat tugas sesuai arahan Pendidik
- Mengirimkan tugas sesuai waktu
b. Percaya diri
- Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan
- Aktif melakukan semua kegiatan
- Mampu membuat keputusan dengan cepat
- Berani presentasi
c. Kerjasama
- Mau membantu teman selama kegiatan pembelajaran
- Menghargai hasil teman
- Bersedia menerima tugas sesuai kesepakatan
- Terlibat aktif dalam bekerja
d. Kedisiplinan
- Mematuhi petunjuk Pendidik
- Memakai pakaian olahraga
- Mengikuti kegiatan sesuai waktu yang ditentukan
- Mengikuti semua proses pembelajaran
e. Kejujuran
- Menyampaikan sesuatu sesuai dengan keadaan yang sebenarnya
- Berani mengakui kesalahan, kekurangan ataupun keterbatasan dirinya
- Tidak berbohong
- Tidak memanipulasi informasi
Pedoman skor:
- Nilai 1 jika memenuhi 1 indikator
- Nilai 2 jika memenuhi 2 indikator
- Nilai 3 jika memenuhi 3 indikator
- Nilai 4 jika memenuhi 4 indikator

B. Penilaian Pengetahuan
Teknik Bentuk Contoh Instrumen Kriteria Asesmen
Tertulis Pilihan 1. Setiap hari Minggu Caca pergi berlatih Jawaban benar
ganda senam lantai Bersama ayahnya. Ia mendapat skor 1
dengan 4 melakukan Gerakan berguling di atas dan salah 0
opsi matras seperti trenggiling. Gerakan apa
yang dilakukan oleh Deni?
a. Guling ke samping
b. Guling ke atas
c. Guling trenggiling
d. Guling ke depan
Isian Istilah lain dari Guling depan adalah .... Skor 2 jika jawaban
benar
Skor 1 jika jawaban
mendekati benar
Skor 0 jika tidak
ada jawaban
sesuai/tidak
dijawab

C. Penilaian Keterampilan
Indikator Kriteria Skor
Guling depan - Awalan dilakukan dengan posisi jongkok menghadap ke
dengan awalan matras dengan kedua kaki rapat dan kedua lutut ditekuk di
jongkok depan dada.
- Kedua telapak tangan diletakkan di matras dengan jarak
kedua telapak tangan dibuka selebar bahu.
- Kemudian masukkan tengkuk diantara kedua tangan hingga
dagu menyentuh dada, kemudian letakkan tengkuk pada
matras.
- Kemudian angkat panggul tinggi dan lakukan Gerakan
guling depan dengan kedua kaki tetap ditekuk.
- Ketika punggung menyentuh matras, lakukan tolakan
dengan kedua tangan. Ketika kedua tangan melakukan
tolakan, rangkul kedua kaki dengan kedua tangan.
- Gerakan akhir dilakukan dengan posisi badan jongkok,
kedua tangan lurus kedepan, dan kepala menunduk
Peserta didik dapat melakukan 5-6 indikator gerakan 3
Peserta didik dapat melakukan 3-4 indikator Gerakan 2
Peserta didik dapat melakukan 1-2 indikator gerakan 1
Peserta didik tidak dapat melakukan gerakan 0

Gerakan guling ke depan


No. Nama Peserta didik SP SA
1 2 3 4 5 6

1. Pengolahan skor
: Skor
maksimum: 13
Skor perolehan peserta didik: SP
Nilai keterampilan yang diperoleh peserta didik: SP/13 x 100
2. Lembar pengamatan proses gerak guling ke depan
a. Teknik penilaian
Praktik melakukan gerakan guling depan dengan urutan gerakan yang baik dan
benar
b. Instrumen Penilaian dan Pedoman Penskoran
Peserta didik diminta untuk mengamati gerakan awal, pelaksanaan, dan sikap akhir

Anda mungkin juga menyukai