Anda di halaman 1dari 7

UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO

====================================
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)
Jln. Drs. Achmad
INSTRUMEN
Nadjamuddin
PENILAIAN
– Kota Gorontalo
TERHADAP INSTR
OLEH PESERTA

INSTRUMEN PENILAIAN PROSES PELAKSANAAN PROGRAM PPG PRA JABATAN


Petunjuk:
(1) Lingkari kode huruf sesuai dengan pilihan Saudara.
(2) Kesungguhan dan tanggungjawab Saudara untuk mengisi Instrumen ini akan sangat berguna untuk peningkatan mutu
pelaksanaan Program PPG Pra Jabatan.

Kinerja Instruktur (Dosen/Instruktur)

Nama Dosen/Instruktur: Arsita Laima, M.Pd

Materi Kuliah: Prinsip Pengajaran dan Asesmen 1


I. PERIHAL PENGUASAAN MATERI, KESESUAIAN, PENYAMPAIAN, DAN PENAMPILAN

NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET


1. 1. Kedisiplinan Instruktur 1. Bagaimana penilaian Saudara tentang kedisiplinan Instruktur hadir tepat
hadir tepat waktu waktu sesuai jadwal?
sesuai jadwal a. Terlambat lebih dari 10 mnt 1
b. Terlambat 1 – 10 menit 2
c. Tepat waktu 3
d. Hadir sebelum acara dimulai 4

2. Kedisiplinan Instruktur 2. Bagaimana penilaian Saudara tentang kedisiplinan Instruktur dalam hadir
hadir tepat waktu tepat waktu setelah masa istirahat?
setelah masa istirahat a. Terlambat lebih dari 10 mnt 1
b. Terlambat 1 – 10 menit 2
c. Tepat waktu 3
d. Hadir sebelum acara dimulai 4

3. Efisiensi dan efektivitas 4. Bagaimana penilaian Saudara tentang ketepatan waktu Instruktur dalam
penyajian materi menyampaikan materi

a. Tepat waktu a. satu unsur 1


b. Mudah dipahami b. dua unsur 2
c. Tepat sasaran c. tiga unsur 3
d. Kontektual d. empat unsur 4

4.Penampilan Instruktur 5. Bagaimana penilaian saudara tentang penampilan Instruktur dalam


dalam menyampaikan menyampaikan materi?
materi
a. Sabar a. satu unsur 1
b. Akomodatif b. dua unsur 2
c. Komunikatif c. Tiga unsur 3
NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET
d. Tegas d. empat unsur 4

5. Penampilan Instruktur 6. Bagaimana penilaian Saudara tentang kerapian berpakaian Instruktur


dalam berpakaian ketika ketika menyajikan materi?
menyajikan materi
a. Sederhana a. satu unsur 1
b. Bersih b. dua unsur 2
c. Sopan c. tiga unsur 3
d. Rapih d. semua unsur 4

2. 6. Penguasaan materi 7. Bagaimana penguasaan Instruktur dalam menyampaikan materi?

a. Mampu a. satu unsur 1


menjelaskan
b. Mudah dipahami b. dua unsur 2
c. efektif c. tiga unsur 3
d. Kontekstual d. empat unsur 4

7. Keterkaikan contoh 8. Bagaimana keterkaikan contoh kasus dengan materi yang diberikan
kasus dengan materi yang Instruktur?
diberikan Instruktur
a. Jelas a. satu unsur 1
b. Relevan b. dua unsur 2
c. Kontekstual c. tiga unsur 3
d. Inovatif d. empat unsur 4

8. Pemanfaatan Media 9. Bagaimana penilaian Saudara atas pemanfaatan media yang dilakukan oleh
Instruktur dalam menyajikan materi?
a. Cermat a. satu unsur 1
b. Efesien b. dua unsur 2
c. Efektif c. tiga unsur 3
NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET
d. Inovatif d. empat unsur 4

9, Penguasaan 9.Bagaimana penilaian Saudara terhadap kemampuan Instuktur dalam


Kelas/Audience mengelola kelas?
a. Kolaboratif a. satu unsur 1
b. Akomodatif b. dua unsur 2
c. Komunikatif c. tiga unsur 3
d. Partisipatif d. empat unsur 4

10. Kemampuan 10. Bagaimana kemampuan berkomunikasi Instruktur ?


berkomunikasi
a. Bahasa mudah a. satu unsur 1
dipahami
b. Materi yang b. dua unsur 2
disampaikan sesuai
panduan
c. Terampil c. tiga unsur 3
menggunakan media
d. Ekspresif d. empat unsur 4
3. KINERJA PANITIA
11. Pengkondisian ruang 11. Bagaimana pengkondisian kelas luring oleh Panitia?
kelas luring
a. Pengaturan meja dan kursi a. Satu unsur 1 Meja dan
kursi di
ruangan N1
dan N2 ada
beberapa
yang tidak
layak
digunakan
b. Penyiapan papan tulis, b. Dua unsur 2
spidol dan pengahapus
c. Penyiapan LCD c. Tiga unsur 3 Akibat
NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET
lampu yang
tidak stabil
atau mati
menyala di
ruangan N1
dan N2 saat
pembelajara
n sehingga
kondisi
kelas terasa
panas
d. Memastikan AC beroperasi d. Empat unsur 4
dengan baik
12. Kemampuan 12. Bagaimana kemampuan Panitia menyampaikan informasi sesuai jadwal
menyampaikan kuliah pada mahasiswa ?
informasi kegiatan
sesuai jadwal
a. a. Berbicara dengan jelas a. satu unsur 1
b. b. Mudah dipahami b. dua unsur 2
c. c. Menyampaikan dengan c. tiga unsur 3
ramah
d. d. Berkomunikasi secara d. empat unsur 4
efektif
e. 13. Memfasilitasi 13. Bagaiman Panitia memfasilitasi kebutuhan mahasiswa ?
kebutuhan mahasiswa
f. a. Kebutuhan tempat kos a. satu unsur 1
g. b. Kebutuhan tempat b. dua unsur 2
makan
h. c. Kebutuhan tempat c. tiga unsur 3
ibadah
i. d. Kebutuhan jaringan d. empat unsur 4
internet yang free
j. 14. Hubungan pergaulan 14. Bagaimana hubungan pergaualan antara Panitia dan mahasiswa
mahasiswa dengan mahasiswa
NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET
a. sabar a. satu unsur 1
b. ramah b. dua unsur 2
c. akrab c. tiga unsur 3
d. kekeluargaan d. empat unsur 4
15. Kemampuan 15.Bagaimana kemampuan Panitia berkomunikasi dengan mahasiswa ?
berkomunikasi dengan
mahasiswa
a. Kemampuan a. Satu unsur 1
mendengarkan
b. Kemampuan komu- b. Dua unsur 2
nikasi non verbal
c. Kemampuan c. Tiga unsur 3
mengontrol emosi
d. Kemampuan asertif d. Empat unsur 4
16. Layanan IT 16.Bagaimana pelayanan Panitia terhadap kebutuhan Mahasiswa pada kelas
LMS?
a. Pemberian Panduan LMS a. Satu unsur 1
b. Layanan jaringan WiFi b. Dua unsur 2
yang memadai
c.Membimbing pengopera- c. Tiga unsur 3
sian fitur-fitur pada LMS
d. Melayani konsultasi e. Empat unsur 4
pada permasalahan yang
muncul dalam LMS
4. Berikan respon Anda pada Bagaimana respon Anda terhadap Kinerja Panitia pada penyelenggaraan
kinerja Pengelola/Panitia Program PPG Pra Jabatan ini ?
PPG.
Tanggapan Anda:

Panitia PPG Prajabatan sangat luar biasa, karena telah memfasilitasi kami dan
selalu cepat tanggap ketika ada kesulitan yang kami alami
NO. INDIKATOR & RUBRIK PERTANYAAN SKOR KET

Gorontalo, 20 Mei 2023


Penilai,

Galu Parwati, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai