Anda di halaman 1dari 29

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

( PRAKERIN )

PADA
PT. ANEKA SIGNAL

TEBING TINGGI

DISUSUN OLEH :

1. CICI KIRANI HARAHAP NIS.16241


2. NABILA SAKIMAH NIS.16250
3. IVANA ARIFA NIS.16247
4. ELSA TRIANDINI NIS.16244

PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER JARINGAN

SMK SWASTA YAYASAN PEMBANGJUNAN DAYABAKTI


(SMK YPD) TEBING TINGGI
T.P. 2022/2023
LEMBAR PENGESAHAN OLEH SEKOLAH

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI


( PRAKERIN )

PADA
PT. ANEKA SIGNAL
TEBING TINGGI

DISUSUN OLEH :

1. CICI KIRANI HARAHAP NIS.16241


2. NABILA SAKIMAH NIS.16250
3. IVANA ARIFA NIS.16247
4. ELSA TRIANDINI NIS.16244

PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER JARINGAN

SMK SWASTA YAYASAN PEMBANGJUNAN DAYABAKTI


(SMK YPD) TEBING TINGGI
T.P. 2022/2023

KEPALA SEKOLAH SMK YPD


TEBING TINGGI GURU PEMBIMBING

ADILAH, S.Pd RAYINDRA ASMARA,ST


LEMBAR PENGESAHAN OLEH BENGKEL

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI


( PRAKERIN )

PADA
PT. ANEKA SIGNAL
TEBING TINGGI

DISUSUN OLEH

1. CICI KIRANI HARAHAP NIS.16241


2. NABILA SAKIMAH NIS.16250
3. IVANA ARIFA NIS.16247
4. ELSA TRIANDINI NIS.16244

PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KOMPUTER JARINGAN

SMK SWASTA YAYASAN PEMBANGUNAN DAYABAKTI


(SMK YPD) TEBING TINGGI
T.P. 2022/2023

PIMPINAN PERUSAHAAN PEMBIMBING PERUSAHAAN

_____________________ _______________________

KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, atas limpahan rahmat-Nya penulis dapat
menyelesaikan laporan hasil praktik kerja industri ini, dengan tujuan untuk memenuhi persyaratan
mengikuti Ujian Akhir Sekolah (UAS) pada sekolah menengah kejuruan (SMK) Swasta YPD
Tebing Tinggi, serta mempraktekan secara langsung teori yang telah penulis terima dari sekolah.
Selain penulis laporan hasil kerja industri (Prakerin) ini tidak lepas dari ketentuan pembimbing
untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Ibu Adilah, S.Pd, selaku Kepala SMK Swasta YPD Tebing Tinggi
2. Bapak Sunaryo, ST, selaku Waka Dudi & Humas.
3. Bapak Rayindra Asmara, ST, selaku Ketua Jurusan Teknik Komputer dan Jaringan,
sekaligus Pembimbing Prakerin SMK YPD Tebing Tinggi.
4. Semua dewan guru SMK Swasta YPD Tebing Tinggi yang telah banyak berperan aktif
dalam penyelenggaraan Praktik Kerja Industri.
5. Bapak Muhammadun Hisyam selaku Pimpinan PT. Aneka Signal Tebing Tinggi.
6. Dan kepada Bang Arif, Kak Ima, Bang Usuf, dan seluruh karyawan PT. Aneka Signal
Tebing Tinggi

Semoga laporan ini dapat bermanfaat untuk penulis khususnya dan bermanfaat untuk kegiatan pada
tahun yang akan datang. Akhirnya dengan segala kerendahan hati penulis mengharapkan saran dan
kritik yang membantu untuk kebaikan masa yang akan datang.

Tebing Tinggi, 1 April 2023

Tim Penyusun

iii
DAFTAR ISI

i…. Lembar Pengesahan dari Sekolah


ii… Lembar Pengesahan dari Tempat Prakerin
iii.. Kata Pengantar

1. BAB I. PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang PRAKERIN

1.2. Tujuan PRAKERIN

1.3. Tujuan Pembuatan Laporan PRAKERIN

1.4 Sistematika Laporan PRAKERIN

2. BAB II. GAMBARAN UMUM BENGKEL

2.1. Sejarah Pendirian Bengkel/Industri/Lembaga

2.2. Struktur Organisasi

2.3. Kepegawaian

2.4. Disiplin Kerja dan Keselamatan Kerja

2.5. Jenis Bidang Usaha

3. BAB III. URAIAN PELAKSANAAN PRAKTEK DI PERUSAHAAN


3.1. Pelaksanaan jenis Kegiatan
3.2. Jenis-jenis Kegiatan
3.3. Langkah-langkah Kerja/Proses kerja
3.4. Hasil yang diharapkan dari jenis Kegiatan
3.5. Jenis-jenis alat Keselamatan Kerja yang digunakan Hambatan - hambatan yang dialami
dan cara penyelesaiannya

4. BAB IV. PENUTUP


4.1. Kesimpulan
4.2. Saran-saran

BAB I
PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG PRAKERIN


Sejalan dengan perkembangan pembangunan Bangsa Indonesia yang terus meningkat di
segala sector, untuk itu Negara kita terus memacu dan meningkatkan semua sumber daya yang
dimiliki untuk mendukung pembangunan, di antaranya sumber daya yang paling penting adalah
sumber daya manusia yang merupakan pelaksanaan pembangunan. Oleh karena itu pemerintah
berusaha meningkatkan kualitas sumber daya dengan berbagai cara agar pembangunan di Negara
kita dapat di tingkatkan.
Program pelatihan PRAKERIN ini merupakan salah satu cara pemerintah meningkatkan kualitas
sumber daya manusia, khususnya para siswa dalam program ini sangat bermanfaat, sehingga setelah
lulus dapat menjadi tenaga kerja siap pakaiyang profesional tingkat menengah.

1.2. TUJUAN PRAKERIN


Tujuan PRAKERIN pada dasarnya adalah memberikan kesempatan pada siswa Sekolah
Menengah Kejuruan untuk mendalami dan menghayati situasi dan kondisi dunia usaha yang sesuai
dengan Program Keahliannya secara rinci tujuan dan maksud dapat disebutkan:
1.2.1. Meningkatkan, Memperluas, dan memantapkan keterampilan siswa sebagai bekal memasuki
lapangan kerja.
1.2.2. Memberikan pengalaman kerja yang sesungguhnya sebagai usaha memasyarakatkan diri
sebelum terjun ke lapangan kerja dan masyarakat pada umumnya.
1.2.3 Menumbuhkembangkan dan memantapkan sikap professional sesuai yang diisyaratkan
Dunia Usaha/Dunia Industri.

1.3. TUJUAN PEMBUATAN LAPORAN PRAKERIN

Setelah melaksanakan PRAKERIN, setiap siswa Sekolah Menengah Kejuruan diharapkan


dapat membuat laporan serta mengetahui bagaimana cara membuat dan menyusun laporan
PRAKERIN tersebut yang sesuai dengan acuan dari sekolah.
Adapun tujuan dari pembuatan laporan PRAKERIN ini, yaitu:
1.3.1. Merupakan syarat utama untuk mengikuti Ujian Sekolah (US) bagi siswa/siswi Sekolah
Menengah Kejuruan (SMK) Tahun pembelajaran 2022/2023.
1.3.2. Merupakan rincian dari kegiatan-kegiatan yang telah di lakukan oleh siswa/siswi di Dunia
Usaha/Dunia Industri.
1.3.3. Merupakan suatu bukti atas kegiatan praktek keahlian yang dilakukan siswa/siswi di Dunia
Usaha/Dunia Industri.

BAB II
GAMBARAN UMUM BENGKEL
2.1 SEJARAH PENDIRIAN BENGKEL
PT.ANEKA SIGNAL adalah join venture company antara PT.ADIDAYA INFOCOM
LESTARI (berdiri pada tahun 1998) dibenuk pada tahun 2010 dengan sumber daya yang
berkualitas dan berpengalaman,aneka signal siap menjadi fatner usaha di bidang
perdagangan ,jasa dan perindustrian teknologi informasi.aneka signal terpilih karena
fleksibilitas dan kemampuannya membantu pelanggan untuk memberikan perubhan yang
berkesinambungan dalam bidang IT. Termasuk menyelesaikan beberapa perkerjaan proyek
swasta maupun pemerintah seperti membangun infrastruktur jaringan nirkabel, layanan berbasis
web yang berkaitan dengan industri broadband.

2.2 STRUKTUR ORGANISASI BENGKEL


Pimpinan : MUHAMMADUN HISYAM
Anggota
: YUSUF SARIF
: ARIF
Administrasi : IMA

2.3 KEPEGAWAIAN

2.4 DISIPLIN KERJA DAN KESELAMATAN KERJA

2.4.1 DISIPLIN KERJA


Pekerjaan adalah satu keperluan yang teramat penting kepada manusia.Kehidupan kita
bergantung kepada kerja. Ini karena ia merupakan sumber ekonomi untuk keperluan. Pekerjaan juga
boleh mengangkat status dan pengiktirafan seseorang individu dalam masyarakatnya. Selain itu,
pekerjaan juga meletakkan nilai dan harga diri seseorang.
Agama amat menggalakkan setiap penganutnya bekerja dan tidak meminta-minta.Ia
merupakan tuntutan yang perlu dilaksanakan dengan jujur dan amanah. Dengan pekerjaan inilah kita
dapat memberi nafkah untuk diri dan keluarga di samping membangun ekonomi bangsa serta
negara.
Lazimnya, kebanyakan mereka yang berjaya adalah orang yang berdisiplin dalam
kerja.Dengan memiliki disiplin membolehkan seseorang itu menjadi pekerja yang berkreativiti dan
berkualiti.Untuk menjadi pekerja tersebut memerlukan banyak kemahiran dan pengalaman.Ia hanya
diperoleh dengan adanya DISIPLIN.

Kedisplinan di PT. ANEKA SIGNAL sebagai berikut :


a) Setiap pagi karyawan masuk pukul , dan sebelum bekerja karyawan wajib melakukan doa
bersama.
b) Jam istirahat yaitu pukul 12.00 WIB dan masuk kembali pukul 13.00 WIB.
c) Karyawan diperbolehkan meninggalkan bengkel pukul 17.00 WIB pada hari Senin s/d
Jum’at, sedangkan hari Sabtu, Minggu dan libur nasional diperbolehkan pulang pukul 16.00
WIB.

2.4.2. KESELAMATAN KERJA


Keselamatan kerja adalah upaya yang dilakukan untuk mengurangi terjadinya kecelakaan,
kerusakan dan segala bentukkerugian baik terhadap manusia, maupun yang berhubungan dengan
peralatan, obyek kerja, perusahaan tempat bekerja, dan lingkungan kerja, secara langsung dan tidak
langsung.
Keselamatan kerja merupakan tanggung jawab semua orang baik yang terlibat langsung
dalam pekerjaan dan juga masyarakat produsen dan konsumen pemakai teknologi pada umumnya.
Bahkan, sikap dan kebiasaan kerja merupakan kunci utama seorang teknisi yangsukses. Secara
umum, tujuan keselamatan kerja bagi pekerja professional teknologi komputer jarigan dapat
dijelaskan sebagai berikut:
1. Sebelum memulai kerja, sebaiknya setiap siswa wajib memahami peraturan dan tata tertib
perusahaan
2. Melindungi tenaga kerja atas keselamatan fisik dan mental dalam melaksanakan pekerjaan
3. Menjamin keselamatan setiap orang yang berada di tempat kerja
4. Obyek kerja diserahkan kepada siswa dari instruktur

2.5 JENIS BIDANG USAHA


Bidang usaha yang dikelola PT. Aneka Signal adalah pemasangan jaringan internet

BAB III
URAIAN PELAKSANAAN PRAKTEK DI PERUSAHAAN
SMK Sw TEKNOLOGI DAN REKAYASA YPD TEBING TINGGI
Jl. Gunung Martimbang No. 12 Tebing Tinggi 20614
Telp. (0621) 327941 Email : smk_ypd@ymail.com

No. : FM-HUM-02-02
AGENDA KERJA PRAKERIN TP. 2022/2023 Tanggal : 01 Februari 2023
N0. Revisi : 00

T.TANGAN
HARI/
URAIAN KERJA PRAKTEK KERJA INDUSTRI PEMBIMBING
TANGGAL
PERUSAHAAN
Sabtu MEMBUAT KABEL STRAUGHT DAN KABEL
02 Feb 2023 CROSSOVER
s/d  Pengertian kabel straight

3 Feb 2023 Kabel straight merupakan memiliki cara pemasangan yang sama
antara ujung satu dengan ujung lainnya,kabel straight di gunakan
untuk menghubungkan dua device yang berbeda.

Urutan standar kabel straight adalah seperti di bawah ini yaitu sesuai
dengan TIA/EIA 368B (yang paling banyak di pakai) atau kadang
juga di pakai sesuai standar sebagai berikut :

Contoh penggumaan kabel straight sebagai berikut :


 Menghubungkan antara komputer dengan swicth
 Menghubngkan komputer dengan LAN
 Menghubungkan router dengan LAN
 Menghubungkan swicth ke router
 Menghubungkan hub ke router

 Pengertian kabel cross


Kabel cross meruakan kabel kabel yang memiliki susunan berbeda
antara ujung satu dngan ujung dua, kabel cross digunakan untuk
menghubungan 2 device yang sama gambar diibawah adalah
susunan standar kabel cross

Contoh penggunaan kabel cross adlah sebagai berikut


 Menghubungkan 2 buah komputer secara langsung
 Menghubungkan 2 buah switch
 Menghubungkan 2 buah hub
 Menghubungkan switch dengan hub

 Menghubungkan komputer dengan router

Dari 8 buah kabel yang ada, pada kabel UTP ini (baik kabel straight
maupun kabel cross) hanya 4 buah saja yang digunakan untuk
mengirim dan menerima data. Yaitu kabel pada pin No., 1,2,3 dan 6

BAHAN-BAHAN
Untuk membuat sebuah kabel jaringan dipelukan beberapa peralatan
diantaranya :

 TANG CRIMPING

 ALAT PENGUPAS KABEL

 Kabel UTP

 CONNECTOR RJ-45
 TESTER

Langkah-langkah pemassangn kabel UTP


 Tipe straight
Langkah 1
Kupas terlebih dahulu ujung kabel menggunakan alat pengupas
kabel sekitar kurang lebih 2 cm sampai kabel dalam nya terlihat

Langkah 2 :
Pisah kan kabel-kabel tersebut dan susunlah kabel-kabel tersebut
dengan rapih berdasarkan warna seperti putih orange,orange,putih
hijau,biru,putih biru,hijau,putih coklat,coklat

Langkah 3 :
Setelah kabel tersusun,kemudian ambil connector RJ-45,connector
ini terdiri dari 8 pin
Langkah 4 :
Masukan kabel-kabel tersebut sehingga bagian ujungnya
mentok/pas di dalam connector dan sesuai kan dengan urutan

Hasil dari susunan dari kabel straight

Langkah 5 :
Setelah susunan kabel straight kemudian kita akan mencoba dengan
menggunakan LAN tester masukan ujung kabel ke
alatnya,kemudian nyalakan ,kalau lampu LED pada LAN tester
menyalh semua,dari No. 1 sampai 8 berarti Anda telah sukses.

Langkah 6 :
Untuk cara pemasangn kabel yang ke dua, langkah-langkah nya
sama dengan pnasangan ujung kabel pertama, ulangi langkah-
langkah yang tadi untuk memasang connector RJ-45 pada ujung
kabek yang ke dua

 TIPE CROSS
Langkah 1 :
Cara pemasangan kabel UTP tipe cross hampir sama denagn
pemasangn kabel UTP tipe straight,mengenai pemasangnnya sama
seperti pemasangn kbael straight hanya saja perbedaan berada di
urutan warna kabel, pada ujung kabel yang kedua untuk ujng kabel
pertama susunan warna pada kabel coss

Setelah selesai menyusun kabel cross kemudian kita akan mencoba


dengan menggunkan LAN tester masukan ujung kabel
kealatnnya,kemudian nyalakan susunan warna ujung kabel pertama
berbeda dengan jung kabel kedua nanti jika di tes menggunkan LAN
tester, maka nantiny LED 1,2,
3 dan 6 akan bertukar.

PEMBIMBING PERUSAHAAN
SMK Sw TEKNOLOGI DAN REKAYASA YPD TEBING TINGGI
Jl. Gunung Martimbang No. 12 Tebing Tinggi 20614
Telp. (0621) 327941 Email : smk_ypd@ymail.com

No. : FM-HUM-02-02
AGENDA KERJA PRAKERIN TP. 2022/2023 Tanggal : 01 Februari 2023
N0. Revisi : 00

T.TANGAN
HARI/
URAIAN KERJA PRAKTEK KERJA INDUSTRI PEMBIMBING
TANGGAL
PERUSAHAAN
Sabtu MEMBERSIHKAN DAN MENGENAL KOMPONEN-
06 Feb 2023 KOMPONEN PC

 POWER SUPPLY

Power Supply merupakan suatu perangkat keras (hardware) pada


komponen elektronika yg mempunyai fungsi sebagai supplier arus
listrik dengan terlebih dahulu merubah tegangannya dari AC jadi DC
yang kemudian diubah menjadi daya atau energi yang dibutuhkan
komponen-komponen pada komputer seperti motherboard, CD Room,
Hardisk, dan komponen lainnya

 VGA CARD

Definisi VGA Card VGA (Video Graphics Adapter) adalah perangkat


keras komputer yang berfungsi menerjemahkan tampilan ke layar
monitor. VGA juga sering disebut sebagai kartu grafis. VGA
digunakan untuk merujuk ke resolusi layar 640 x 480, terlepas dari
produsen perangkat keras kartu grafis.
Fungsi utama dari VGA Card adalah mengubah sinyal digital dari
sistem lalu mengubahnya menjadi tampilan grafis pada layar.

 RAM

Random Access Memory (RAM) merupakan suatu alat yang bisanya


disebut dengan memori yang digunakan sebagai tempat penyimpanan
data sementara, ketika saat komputer dijalankan dan dapat diakses
secara acak (random).
Salah satu Fungsi RAM adalah mempercepat pemeprosesan data
pada PC atau komputer. Semakin besar RAM yang dimiliki maka
akan semakin cepat pula komputer tersebut. RAM bisa
mempercepat kinerja dari komputer, sebab RAM menyediakan
ruang penyimpanan sementara untuk computer.

 MOTHERBOARD

Secara garis besar, fungsi motherboard yaitu sebagai tulang belakang


komputer dengan fungsi utamanya yaitu sebagai media penampung
komponen komputer, motherboard juga berfungsi untuk mengatur
kode basic input/output system (BIOS) pada chip read-only memory
(ROM).
 HARD DISK

Fungsi hard disk adalah media penyimpanan data. Bukan hanya


dokumen, tapi juga gambar, musik, dan video. Program-program
komputer, preferensi situs-situs favorit, bahkan sistem operasi Anda-
semuanya disimpan dalam hard disk komputer Anda. Jika harddisk
rusak, otomatis semua data hilang.

PEMBIMBING PERUSAHAAN

SMK Sw TEKNOLOGI DAN REKAYASA YPD TEBING TINGGI


Jl. Gunung Martimbang No. 12 Tebing Tinggi 20614
Telp. (0621) 327941 Email : smk_ypd@ymail.com

No. : FM-HUM-02-02
AGENDA KERJA PRAKERIN TP. 2022/2023 Tanggal : 01 Februari 2023
N0. Revisi : 00
T.TANGA
N
HARI/
PEMBIMB
TANG URAIAN KERJA PRAKTEK KERJA INDUSTRI
ING
GAL
PERUSAH
AAN
Sabtu
02 Feb SETTING RADIO OUTDOOR
2023

s/d  ALAT DAN BAHAN


1. Radio ubiquity

03 Feb
2023

2.Kabel LAN

 LANGKAH-LANGKAH

1.Hubungkan radio ke POE


2.hubungkan kabel LAN ke laptop setelah itu buka apk UBNT lalu scan
radionya

3.sesuaikan IP radio dengan laptop dan gateway sesuai dengan ip radio

4. Hidupkan radio wireless Nano Station M5 Ubiquiti, lalu buka browser


(Chrome / Mozilla), kemudian ketikkan IP Address 192.168.1.20, atau jika tidak
muncul bisa menambahkan https://192.168.1.20, lalu Enter.

Penting!.
Perlu dipahami, bahwa ketika Anda kali login wireless radio Ubiquiti Nano Station
M5, umumnya akan muncul pesan Your Connection Is Not Private, untuk itu
Anda tidak perlu khawatir atau bahkan panik, mengingat pesan Privacy Error
tersebut kemungkinan besar disebabkan oleh Extensi Error atau sertifikat SSL situs
yang Anda kunjungi sudah kedaluwarsa atau tidak valid, untuk itu silahkan klik
Advanced.
5. Kemudian klik Proceed 192.168.1.20 (unsafe).

6. Tahap berikutnya akan muncul tampilan Web UI dari radio wireless Ubiquiti
M5, untuk login ke perangkat NanoStation M5, silahkan gunakan Username dan
Password Default Radio Wireless Nano Station M5 adalah, Username : ubnt,
Password : ubnt., kemudian lakukan settingan sebagai berikut:

1. Username : ubnt.
2. Password : ubnt.
3. Country : Indonesia atau sesuaikan dengan Nama Negara Anda.
4. Language : English atau sesuaikan dengan Bahasa yang Anda gunakan.
5. Ceklist I Agree to these TERMS OF USE and the UBIQUITI FIRMWARE
LICENSE AGREEMENT.
6. Lalu klik Login

7.Selanjutnya lakukan setingan pada menu WIRELESS dengan cara sebagai


berikut:

1. Klik menu Wireless.


2. Untuk setting client Penerima Sinyal Wifi, silahkan pilih Station.
3. Aktifkan WDS (Transparent Bridge Mode), silahkan pilih Enable.
4. Kemudian klik Select untuk mencari sinyal Wifi yang di pancarkan oleh
Access Point.
5. Selanjutnya, secara otomatis Station akan mendeteksi sinyal wifi yang ada,
atau jika sinyal tidak muncul, silahkan klik Scan, lalu Pilih sinyal yang ingin
digunakan.
6. Kemudian untuk mengunci sinyal wifi yang di dapat, silahkan klik Lock to
AP, dan secara otomatis Nama dan MAC Address Access Point akan di
simpan oleh Station.
7. Pada Chanel Width, pilih 20 Mhz.
8. Kemudian pada Out Power, silahkan pilih 15 dBm mengikuti Out Power
yang digunakan oleh Access Point.
9. Pada Max TX Rate, Mbps, silahkan pilih Auto.
10. Kemudian pada Wireless Security silahkan pilih tingkat keamanan yang
paling bagus, pada contoh dibawah ini sya menggunakan Security : WPA2-
AES.
11. Untuk WPA Authentication, pilih PSK.
12. Pada WPA Preshared Key, silahkan masukkan Password Wifi yang
digunakan oleh Access Point.
13. Kemudian klik Change.

8.Tahap berikutnya silahkan klik menu Network, kemudian lakukan settingan


sebagai berikut:

1. Klik menu Network.


2. Pada Network Mode, silahkan pilih Bridge.
3. Kemudian pada Management IP Address, pilih Static.
4. Selanjutnya silahkan masukkan IP Address, Netmask, Gateway IP,
Primary DNS IP sesuai dengan IP Address jaringan yang anda gunakan.
5. Kemudian, aktifkan IP Aliasing.
6. Lalu klik Change.
8.Selesai, Setting Ubiquiti NanoStaion M5 Sebagai Station / Penerima Sinyal Wifi
sudah selesai, selanjutnya agar internet dapat di terima oleh Smartphone Android,
Laptop ataupun Komputer PC, terlebih dahulu harus di sambungkan ke Router.

9.SELESAI
T.TANGAN
HARI/
URAIAN KERJA PRAKTEK KERJA INDUSTRI PEMBIMBING
TANGGAL
PERUSAHAAN
Sabtu KONFIGURASI HOSPOT MENGGUNAKAN
02 Feb 2023
MIKROTIK
s/d

3 Feb 2023

Aplikasi dan Perangkat

 Router MikroTik/OS (dalam keadaan sudah reset/tanpa


konfigurasi)
 Kabel UTP straight
 Komputer/Laptop (dengan IP address optain/otomatis)
 Winbox | Download
 Intenet dari ISP/Modem (IndiHome, Biznet, MyRepublic, dll)

Topologi
Dalam membuat jaringan komputer maka diperlukan topologi untuk
mempermudah perancangan dan simulasi jaringan tersebut, berikut
topologinya untuk cara setting MikroTik RB750, RB941 dll.

1. Buka dan Login MikroTik di Winbox

 Pertama silakan login melalui Winbox dengan klik pada


bagian Mac Address, isi form Login: admin dan Password:
[kosong atau tanpa password], lalu klik Connect.

2. Setting DHCP Client Ether1

 Setelah berhasil login konfigurasi yang pertama adalah DHCP


Client, pilih menu IP – DHCP Client – klik tambah (+) –
pilih interface dengan mengisi form pada pilihan Interface :
ether1.
 Lalu hilangkan centang pada Use Peer DNS yang berarti
MikroTik tidak akan menggunakan DNS bawaan dari ISP
karena nanti akan menggunakan kustom DNS, lalu klik
Apply – OK.

3. Tes Ping Google

 Setelah itu seharusnya MikroTik sudah mendapatkan akses


internet dari ISP melalui ether1. Untuk mengecek buka menu
New Terminal – ketik ping google.com lalu Enter. Dengan
fitur DHCP Client ini, kamu sudah tidak perlu untuk setting
gateway intenet.

4. Setting IP Address Ether2

 Selanjutnya yakni cara setting IP address pada ether2, masuk


pada menu IP – Addresses – klik tambah (+) dan akan
muncul tab baru, isi dengan IP address beserta prefixnya (/24)
pada form Address : 192.168.1.1/24 dan pilih Interface :
ether2 dan klik Apply – OK.
 Sampai tahap ini maka ether2 sudah memiliki IP address yaitu
192.168.1.1, kamu bisa mengganti IP address tersebut sesuai
keinginan asalkan IP address class C misalnya
192.168.10.1/24.

5. Setting DNS MikroTik

 Setting MikroTik dari Awal selanjutnya adalah konfigurasi


DNS, caranya masuk menu IP – DNS – Isi pada form
Servers : 8.8.8.8 dan 8.8.4.4, kemudian centang pada Allow
Remote Requets dan klik Apply – OK.

 DNS tersebut yang merupakan DNS Google, selain itu kamu


juga bisa menggunakan DNS lain yang tersedia di Internet,
seperti DNS Nawala yang memiliki IP yaitu :
180.131.144.144 dan 180.131.145.145.
 DNS Nawala banyak digunakan untuk memfilter konten-
konten negatif sehingga tidak perlu untuk memblokir satu
persatu, namun DNS Google juga banyak digunakan untuk
mendapatkan kecepatan internet yang maksimal.

6. Setting NAT MikroTik

 Lalu setting NAT pada MikroTik dengan masuk pada menu


IP – Firewall – tab NAT – klik tambah (+) – lalu isi form
Chain : scrnat dan Out. Interface : ether1.
 Chain: scrnat yang berfungsi untuk mengubah source address
dari sebuah paket data, dengan kata lain MikroTik mengubah
IP local menjadi IP public.
 Out Interface: ether1 menentukan trafik internet yang keluar
dari MikroTik yaitu melalui ether1.

 Selanjutnya pada tab Action pilih Action : masquerade dan


Apply – OK.
 Action: masquerade ini berfungsi untuk menghubungkan IP
local dengan IP public.

Nah, sampai tahap cara setting MikroTik ini, maka komputer yang
terhubung pada ether2 akan bisa mengakses internet akan tertapi
harus mengisi IP address secara manual, oleh karena itu agar tidak
perlu repot-repot maka bisa menggunakan fitur DHCP Server.
7. Setting DHCP Server MikroTik

 Lanjut pada cara setting DHCP Server, masuk pada menu IP


– DHCP Server – pilih menu DHCP Setup.

 Pilih interface yaitu ether2 – Next


 Tentukan DHCP Address Space, tahan ini akan terisi otomatis
– Next
 Tentukan gateway, tahap ini akan terisi otomatis oleh IP
Address dari ether2 yaitu 192.168.1.1 – Next
 Pilih IP pool yang akann digunakan oleh client, dan akan
terisi otomatis sesuai hosts pada prefix yang digunakan yaitu
192.168.1.2-192.168.1.254 – Next, pada IP address
192.168.1.1 tidak akan digunakan karena sudah digunakan
sebagai gateway dan 192.168.1.255 sebagai broadcast
 Isi DNS : 8.8.8.8 dan 8.8.4.4 – Next, DNS inilah yang
digunakan otomatis pada semua client yang tersambung pada
ether2
 Tentukan Lease Time – Next, yaitu berapa lama IP address
akan dipinjamkan ke client

Sampai tahap ini, kamu sudah berhasil mengikuti cara konfigurasi


dasar MikroTik, komputer/laptop yang terhubung dengan ether2 akan
mendapatkan akses internet dan IP address otomatis antara
192.168.1.2 sampai 192.168.1.254, agar bisa digunakan lebih banyak
perangkat, kamu bisa menambahkan switch pada ether 2.
Cara Setting Hotspot MikroTik dengan Winbox
Nah setelah menghubungkan ether2 hingga terkoneksi internet,
selanjutnya kamu bisa melakukan konfigurasi hotspot MikroTik pada
ether lainnya. Berikut langkah-langkah cara setting hotspot MikroTik:

 Pertama silakan masuk menu IP – Hotspot – pada tab Servers


pilih Hotspot Setup.

 Selanjutnya pilih interface Hotspot, disini saya memilih


ether3 karena ether1 dan 2 sudah digunakan pada settingan
sebelumnnya – Next
 Tentukan IP Address, misalkan 192.168.2.1/24 dan centang
Masquerade Network – Next
 Lalu tentukan IP pool, disini akan terisi otomatis sesuai hosts
pada prefix yang digunakan yaitu 192.168.2.2-192.168.2.254
– Next
 Pada opsi Select Sertificate, pilih none – Next
 Pada SMTP Server silakan pilih Next
 Isi DNS : 8.8.8.8 dan 8.8.4.4 – Next
 Berikutnya pada DNS Name, isi misalkan teknolalat.com –
Next
 Terakhir isi user Hotspot dan password sesuai keinginan,
misalkan user:admin dan password:admin – Next

Begitulah cara setting hotspot MikroTik. Sekarang ether3 sudah


terkonfigurasi dengan hotspot dan dapat diteruskan melalui Access
Point dengan mode AP Bridge. Selanjutnya pengguna perlu login
hotspot dengan user dan password yang telah dibuat sebelumnya agar
terhubung internet melalui ether3.
Nah, bagi kamu yang ingin tes kecepatan internet dari MikroTik yang
baru saja dikonfigurasi, maka kamu bisa kunjungi salah satu website
berikut:

 OpenSpeedTest
 Speedtest
 Fast

PEMBIMBING PERUSAHAAN

BAB IV
PENUTUP
4.1. KESIMPULAN
Dari hasil pelaksanaan PRAKERIN yang dilaksanakan di PT. ANEKA SIGNAL selama 2 bulan dan
kami menarik kesimpulan bahwa dengan melaksanakan PRAKERIN ini kami mendapat pengalaman
baru, yang tidak kami dapatkan disekolah.
Selama kami melaksanakan PRAKERIN, kami mendapat pengalaman dalam bekerja di lapangan,
serta pengalaman untuk menyesuaikan diri didalam dunia kerja, selain itu menambah wawasan kami
tentang dunia jaringan komputer yang sesungguhnya.

4.2. SARAN-SARAN

4.2.1. Saran Untuk Perusahaan


Dengan berakhirnya pelaksanaan PRAKERIN serta berdasarkan uraian diatas maka dengan rendah
hati kami memberanikan diri untuk mengemukakan saran – saran yang bersifat positif yang
sekiranya dapat berguna dan bermanfaat.
Adapun saran – saran tersebut yaitu :
1. Selama kami melaksanakan PRAKERIN di PT. ANEKA SIGNAL, kami merasakan bahwa
bengkel tersebut sangat baik dan ramah dalam membimbing kami. Oleh karena itu kami
berharap agar keramahan dan kebaikan karyawan PT. ANEKA SIGNAL bukan hanya
kepada kami, melainkan kepada siswa/i dari sekolah kami. Tidak lupa kami juga ingin
mengucapkan terima kasih pegawai yang telah membantu kami dalam melaksanakan
PRAKERIN
2. Para pegawai harus menjunjung rasa solidaritas dan kebersamaan dengan baik
3. Perlu di tingkatkannya disiplin dalam bekerja
4. Mempertahankan rasa kekeluargaan yang erat dan harmonis
5. Perusahaan bersedia memberikan ilmu pelajaran yang berguna bagi siswa ataupun siswi
yang melaksanakan PRAKERIN di PT. ANEKA SIGNAL
6. Memberikan kesempatan PRAKERIN lagi kepada siswa/i periode berikutnya
7. Memberikan pengarahan pada kami dengan sabar dan mampu menerima kekurangan kami

4.2.2. Saran Untuk Sekolah.


Untuk lebih meningkatkan mutu lulusan Sekolah Menengah Kejuruan YPD Tebing Tinggi, kami
mengharapkan agar lebih di tingkatkan lagi proses belajar mengajar serta meningkatkan mutu dan
keterampilan dan menambah fasilitas yang ada.

Anda mungkin juga menyukai