Anda di halaman 1dari 11

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI

( PRAKERIN )

PADA
BENGKEL HABIB SERVIS

SEI BAMBAN KAB. SERDANG BEDAGAI

DISUSUN OLEH :

1. TIYAS PRASETYO NIS. 16288


2. DEDEK SETIAWAN NIS. 16107
3. AHDIAT FAHREZA NIS. 16084
4. HAIRUL AMRI NIS. 16126
5. MARDIANSYAH NIS. 16132
6. NAIK BERTUA SIREGAR NIS. 16296

PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN

SMK SWASTA YAYASAN PEMBANGJUNAN DAYABAKTI


(SMK YPD) TEBING TINGGI
T.P. 2022/2023
LEMBAR PENGESAHAN OLEH SEKOLAH

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI


( PRAKERIN )

PADA
BENGKEL HABIB SERVIS

SEI BAMBAN KAB. SERDANG BEDAGAI

DISUSUN OLEH :

1. TIYAS PRASETYO NIS. 16288


2. DEDEK SETIAWAN NIS. 16107
3. AHDIAT FAHREZA NIS. 16084
4. HAIRUL AMRI NIS. 16126
5. MARDIANSYAH NIS. 16132
6. NAIK BERTUA SIREGAR NIS. 16296

PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN

SMK SWASTA YAYASAN PEMBANGJUNAN DAYABAKTI


(SMK YPD) TEBING TINGGI
T.P. 2022/2023

KEPALA SEKOLAH SMK YPD


TEBING TINGGI GURU PEMBIMBING

ADILAH, S.Pd RAYINDRA ASMARA,ST

i
LEMBAR PENGESAHAN OLEH BENGKEL

LAPORAN PRAKTEK KERJA INDUSTRI


( PRAKERIN )

PADA
BENGKEL HABIB SERVIS

SEI BAMBAN KAB. SERDANG BEDAGAI

DISUSUN OLEH :

1. TIYAS PRASETYO NIS. 16288


2. DEDEK SETIAWAN NIS. 16107
3. AHDIAT FAHREZA NIS. 16084
4. HAIRUL AMRI NIS. 16126
5. MARDIANSYAH NIS. 16132
6. NAIK BERTUA SIREGAR NIS. 16296

PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN

SMK SWASTA YAYASAN PEMBANGUNAN DAYABAKTI


(SMK YPD) TEBING TINGGI
T.P. 2022/2023

PIMPINAN BENGKEL PEMBIMBING BENGKEL

RUDIANTO PANTAS SYAHPUTRA

ii
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.


Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT, atas limpahan rahmat-Nya penulis dapat
menyelesaikan laporan hasil praktik kerja industri ini, dengan tujuan untuk memenuhi persyaratan
mengikuti ujian akhir nasional (UAN-UAS) pada sekolah menengah kejuruan (SMK) Swasta YPD
Tebing Tinggi, serta mempraktekan secara langsung teori yang telah penulis terima dari sekolah.
Selain penulis laporan hasil kerja industri (Prakerin) ini tidak lepas dari ketentuan pembimbing
untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Ibu Adilah, S.Pd selaku Kepala SMK Swasta YPD Tebing Tinggi
2. Bapak Sunaryo, ST selaku Waka Dudi & Humas.
3. Bapak Rayindra Asmara, ST selaku Pembimbing Prakerin SMK YPD Tebing Tinggi.
4. Semua dewan guru SMK Swasta YPD Tebing Tinggi yang telah banyak berperan aktif
dalam penyelenggaraan Praktik Kerja Industri.
5. Bapak Rudianto (Dali) selaku pimpinan Bengkel Habib Service Sei Bamban
6. Bapak Pantas Syahputra selaku pembimbing Bengkel Habib Service Sei Bamban
7. Serta bapak-bapak dan abang-abang mekanik Bengkel Habib Service Sei Bamban

Semoga laporan ini dapat bermanfaat untuk penulis khususnya dan bermanfaat untuk kegiatan
Prakerin di Rayhan com cell pada tahun yang akan datang. Akhirnya dengan segala kerendahan hati
penulis mengharapkan saran dan kritik yang membantu untuk kebaikan masa yang akan datang.
Tebing Tinggi, 1 April 2023

Tim Penyusun

iii

DAFTAR ISI
i…. Lembar Pengesahan dari Sekolah
ii… Lembar Pengesahan dari Tempat Prakerin
iii.. Kata Pengantar

1. BAB I. PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang PRAKERIN

1.2. Tujuan PRAKERIN

1.3. Tujuan Pembuatan Laporan PRAKERIN

1.4 Sistematika Laporan PRAKERIN

2. BAB II. GAMBARAN UMUM BENGKEL

2.1. Sejarah Pendirian Bengkel/Industri/Lembaga

2.2. Struktur Organisasi

2.3. Kepegawaian

2.4. Disiplin Kerja dan Keselamatan Kerja

2.5. Jenis Bidang Usaha

3. BAB III. URAIAN PELAKSANAAN PRAKTEK DI PERUSAHAAN


3.1. Pelaksanaan jenis Kegiatan
3.2. Jenis-jenis Kegiatan
3.3. Langkah-langkah Kerja/Proses kerja

4. BAB IV. PENUTUP


4.1. Kesimpulan
4.2. Saran-saran

BAB I
PENDAHULUAN

1.1. LATAR BELAKANG PRAKERIN


Sejalan dengan perkembangan pembangunan Bangsa Indonesia yang terus meningkat di
segala sector, untuk itu Negara kita terus memacu dan meningkatkan semua sumber daya yang
dimiliki untuk mendukung pembangunan, di antaranya sumber daya yang paling penting adalah
sumber daya manusia yang merupakan pelaksanaan pembangunan. Oleh karena itu pemerintah
berusaha meningkatkan kualitas sumber daya dengan berbagai cara agar pembangunan di Negara
kita dapat di tingkatkan.
Program pelatihan PRAKERIN ini merupakan salah satu cara pemerintah meningkatkan kualitas
sumber daya manusia, khususnya para siswa dalam program ini sangat bermanfaat, sehingga setelah
lulus dapat menjadi tenaga kerja siap pakaiyang profesional tingkat menengah.

1.2. TUJUAN PRAKERIN


Tujuan PRAKERIN pada dasarnya adalah memberikan kesempatan pada siswa Sekolah
Menengah Kejuruan untuk mendalami dan menghayati situasi dan kondisi dunia usaha yang sesuai
dengan Program Keahliannya secara rinci tujuan dan maksud dapat disebutkan:
1.2.1. Meningkatkan, Memperluas, dan memantapkan keterampilan siswa sebagai bekal memasuki
lapangan kerja.
1.2.2. Memberikan pengalaman kerja yang sesungguhnya sebagai usaha memasyarakatkan diri
sebelum terjun ke lapangan kerja dan masyarakat pada umumnya.
1.2.3 Menumbuhkembangkan dan memantapkan sikap professional sesuai yang diisyaratkan
Dunia Usaha/Dunia Industri.

1.3. TUJUAN PEMBUATAN LAPORAN PRAKERIN

Setelah melaksanakan PRAKERIN, setiap siswa Sekolah Menengah Kejuruan diharapkan


dapat membuat laporan serta mengetahui bagaimana cara membuat dan menyusun laporan
PRAKERIN tersebut yang sesuai dengan acuan dari sekolah.
Adapun tujuan dari pembuatan laporan PRAKERIN ini, yaitu:
1.3.1. Merupakan syarat utama untuk mengikuti Ujian Nasional (UN) bagi siswa/siswi Sekolah
Menengah Kejuruan (SMK) Tahun pembelajaran 2023/2024.
1.3.2. Merupakan rincian dari kegiatan-kegiatan yang telah di lakukan oleh siswa/siswi di Dunia
Usaha/Dunia Industri.
1.3.3. Merupakan suatu bukti atas kegiatan praktek keahlian yang dilakukan siswa/siswi di Dunia
Usaha/Dunia Industri.

BAB II
GAMBARAN UMUM BENGKEL

2.1 SEJARAH PENDIRIAN BENGKEL


Bengkel Habib Service adalah bengkel yang melayani perbaikan dan servis mobil semua jenis,
didirikan pada tahun 2007 yang beralamat jalan pintas Medan Tebing Tinggi Kecamatan Sei
Bamban Kabupaten Serdang Bedagai

2.2 STRUKTUR ORGANISASI BENGKEL


Pimpinan Bengkel : Rudianto (Dali)
Kepala Bengkel : Pantas Syahputra

2.3 KEPEGAWAIAN
Memiliki 10 orang teknisi

2.4 DISIPLIN KERJA


Buka jam 08.00 WIB – 18.00 WIB Senin sampai Sabtu

2.4.1 DISIPLIN KERJA


Pekerjaan adalah satu keperluan yang teramat penting kepada manusia.Kehidupan kita
bergantung kepada kerja. Ini karena ia merupakan sumber ekonomi untuk keperluan. Pekerjaan juga
boleh mengangkat status dan pengiktirafan seseorang individu dalam masyarakatnya. Selain itu,
pekerjaan juga meletakkan nilai dan harga diri seseorang.
Agama amat menggalakkan setiap penganutnya bekerja dan tidak meminta-minta.Ia
merupakan tuntutan yang perlu dilaksanakan dengan jujur dan amanah. Dengan pekerjaan inilah kita
dapat memberi nafkah untuk diri dan keluarga di samping membangun ekonomi bangsa serta
negara.
Lazimnya, kebanyakan mereka yang berjaya adalah orang yang berdisiplin dalam
kerja.Dengan memiliki disiplin membolehkan seseorang itu menjadi pekerja yang berkreativiti dan
berkualiti.Untuk menjadi pekerja tersebut memerlukan banyak kemahiran dan pengalaman.Ia hanya
diperoleh dengan adanya DISIPLIN.

2.4.2. KESELAMATAN KERJA


Keselamatan kerja adalah upaya yang dilakukan untuk mengurangi terjadinya kecelakaan,
kerusakan dan segala bentukkerugian baik terhadap manusia, maupun yang berhubungan dengan
peralatan, obyek kerja, perusahaan tempat bekerja, dan lingkungan kerja, secara langsung dan tidak
langsung.
Keselamatan kerja merupakan tanggung jawab semua orang baik yang terlibat langsung
dalam pekerjaan dan juga masyarakat produsen dan konsumen pemakai teknologi pada umumnya.
Bahkan, sikap dan kebiasaan kerja merupakan kunci utama seorang teknisi yangsukses. Secara
umum, tujuan keselamatan kerja bagi pekerja professional mekanik bengkel dapat dijelaskan
sebagai berikut:
1. Sebelum memulai kerja, sebaiknya setiap siswa wajib memahami peraturan dan tata tertib
perusahaan
2. Melindungi tenaga kerja atas keselamatan fisik dan mental dalam melaksanakan pekerjaan
3. Menjamin keselamatan setiap orang yang berada di tempat kerja
4. Obyek kerja diserahkan kepada siswa dari instruktur

2.5 JENIS BIDANG USAHA


Bidang usaha yang dikelola Bengkel Habib Service adalah perbaikan dan servis mobil.

BAB IV
PENUTUP

4.1. KESIMPULAN
Dari hasil pelaksanaan PRAKERIN yang dilaksanakan di Bengkel Habib Service selama 2 bulan
dan kami menarik kesimpulan bahwa dengan melaksanakan PRAKERIN ini kami mendapat
pengalaman baru, yang tidak kami dapatkan disekolah.
Selama kami melaksanakan PRAKERIN, kami mendapat pengalaman dalam bekerja di lapangan,
serta pengalaman untuk menyesuaikan diri didalam dunia kerja, selain itu menambah wawasan kami
tentang dunia jaringan komputer yang sesungguhnya.

4.2. SARAN-SARAN

4.2.1. Saran Untuk Perusahaan


Dengan berakhirnya pelaksanaan PRAKERIN serta berdasarkan uraian diatas maka dengan rendah
hati kami memberanikan diri untuk mengemukakan saran – saran yang bersifat positif yang
sekiranya dapat berguna dan bermanfaat.
Adapun saran – saran tersebut yaitu :
1. Selama kami melaksanakan PRAKERIN di Bengkel Habib Service, kami merasakan bahwa
bengkel tersebut sangat baik dan ramah dalam membimbing kami. Oleh karena itu kami
berharap agar keramahan dan kebaikan karyawan Bengkel Habib Service bukan hanya
kepada kami, melainkan kepada siswa/i dari sekolah kami. Tidak lupa kami juga ingin
mengucapkan terima kasih pegawai yang telah membantu kami dalam melaksanakan
PRAKERIN
2. Para pegawai harus menjunjung rasa solidaritas dan kebersamaan dengan baik
3. Perlu di tingkatkannya disiplin dalam bekerja
4. Mempertahankan rasa kekeluargaan yang erat dan harmonis
5. Perusahaan bersedia memberikan ilmu pelajaran yang berguna bagi siswa ataupun siswi
yang melaksanakan PRAKERIN di Bengkel Habib Service
6. Memberikan kesempatan PRAKERIN lagi kepada siswa/i periode berikutnya
7. Memberikan pengarahan pada kami dengan sabar dan mampu menerima kekurangan kami

4.2.2. Saran Untuk Sekolah.


Untuk lebih meningkatkan mutu lulusan Sekolah Menengah Kejuruan YPD Tebing Tinggi, kami
mengharapkan agar lebih di tingkatkan lagi proses belajar mengajar serta meningkatkan mutu dan
keterampilan dan menambah fasilitas yang ada.

Anda mungkin juga menyukai