Anda di halaman 1dari 8

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM PENGAJARAN

: JARINGAN KOMPUTER : CS 3623 / 3 SKS : Mempelajari detil detil dari prinsip jaringan yang berkaitan dengan setiap layer secara downtop, serta memahami contoh-contoh penerapan protokol disetiap layer. TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM (TIU) : Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan dengan baik bagaimana jaringan bekerja baik dilihat dari luar maupun dari dalam jaringan itu sendiri, dari bagian terbawah yaitu perangkat keras pada layer fisik sampai layer aplikasi dibagian teratas. Mahasiswa juga diharapkan mampu melakukan proses analisis data yang berkaitan dengan performansi jaringan. Est. Wakt u

JUDUL MATAKULIAH NOMOR KODE / SKS DESKRIPSI SINGKAT

No 1

Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa memiliki motivasi untuk mempelajari sebuah sistem jaringan computer dan dapat menjelaskan latar belakang, kebutuhan dan perkembangan jaringan. Mahasiswa dapat menjelaskan konsep layering dan dapat menjelaskan perbedaan antara arsitektur jaringan dari sudut pandang OSI dan TCP/IP Mahasiswa dapat menjelaskan detil fungsi layer fisik, jenis media transmisi dan contoh konfigurasi fisik dari beberapa jaringan, yaitu satelit, PSTN

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan 1. Overview kuliah 2. Motivasi dan kebutuhan pembangunan jaringan 3. Sejarah perkembangan jaringan dan Internet 1. Sudut pandang OSI 2. Sudut pandang TCP/IP

Daftar Kepustakaan Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann. Bab 1.

Pengantar

100

Arsitektur jaringan

Konsep layer fisik

3. Perbandingan sudut referensi OSI dengan TCP/IP 1. Dasar teoritis untuk komunikasi data 2. Media transmisi kabel 3. Media transmisi tanpa kabel/wireless

100

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann. Bab 1. Tanenbaum, Andrew S. Computer Network (4th edition), PHI, 2003

100

No

Tujuan Instruksional Khusus sistem telepon bergerak dan televisi kabel

Pokok Bahasan 4. 5. 6. 7. 1. 2.

Sub Pokok Bahasan Satelit komunikasi PSTN Sistem telephone bergerak Televisi kabel Framing Deteksi kesalahan a. Cyclic Redudancy Check b. Two-Dimensional Parity 3. Internet checksum 4. Flow Control a. Stop-and-Wait b. Sliding Wondow 5. Concurrent Logical Channels

Est. Wakt u

Daftar Kepustakaan

Mahasiswa dapat menjelaskan detil fungsi layer data link dan algoritma yang berkaitan dengan penerapan fungsi tersebut Konsep layer data link

200

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 2. Tanenbaum, Andrew S. Computer Network (4th edition), PHI, 2003

Mahasiswa dapat menjelaskan jenis media fisik, protokol dan best practice yang berkaitan dengan Ethernet

Ethernet (802.3)

1. Property fisik 2. Kendali akses media (MAC) CSMA /CD 3. Spesifikasi Ethernet vs IEEE 802.3 4. Beberapa pengalaman dengan Ethernet

100

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 2.

No 6

Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menjelaskan jenis media fisik, protokol dan best practice yang berkaitan dengan Token ring dan FDDI

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan 1. Property Fisik 2. Kendali akses media (MAC) Token Passing 3. Pengelolaan token ring 4. Format frame 5. FDDI 1. 802.11 protocol stack 2. Property Fisik 3. Collision avoidance 4. Distribusi system 5. Format frame 1. Datagram 2. Virtual Circuit Switching 3. Source Routing 4. Learning Bridge 5. Algoritma spanning tree 6. Broadcast dan multicast 7. Keterangan Bridge Introduction of OPNET IT GURU

Est. Wakt u

Daftar Kepustakaan Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 2. Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 2.

Token Ring (801.3 dan FDDI)

100

Mahasiswa dapat menjelaskan jenis media fisik, protokol dan best practice yang berkaitan dengan wireless LAN Mahasiswa dapat membedakan prinsip switching datagram dan virtual circuit. Mahasiswa dapat membedakan perangkat switch dan perangkat bridge Mahasiswa dapat menerapkan prinsip switch LAN sebagai contoh protokol yang berjalan di layer data link

Wireless LAN (802.11)

100

Switching, Bridge dan LAN Switch

100

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 3.

Lab 1

100

OPNET IT GURU

No 10

Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menjelaskan istilah internetworking, pengalamatan global dan protocol-protokol pendukung internetworking

Pokok Bahasan 1. 2. 3. 4. Internetworking 5.

Sub Pokok Bahasan Pengertian internetwork Model model internetwork Pengalamatan global Datagram forwarding pada IP Protokol pendukung internetworking a. ARP b. DHCP c. ICMP Network dipandang sebagai graph Distance vector : RIP Link state : OSPF Metrik routing Routing untuk mobile host IP Version 4 dan Subneting Classless Routing (CIDR) Routing area : BGP, EGP Perkembangan IP a. IP versi 6 b. Mobile IP

Est. Wakt u

Daftar Kepustakaan

100

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 4.

11

Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan beberapa jenis algoritma routing dan parameterparameter yang dapat dipakai untuk menentukan sebuah route yang optimal Mahasiswa mampu menjelaskan prinsip pengalamatan ip pada sebuah internetwork, dan memahami prinsip inferior dan eksterior routing pada ineternetworking. Mahasiswa dapat menjelaskan perkembangan protokol IP

1. 2. 3. 4. 5. 1. 2. 3. 4.

Routing

100

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 4.

12

Global Internet

200

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 4.

No

Tujuan Instruksional Khusus

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan

Est. Wakt u

Daftar Kepustakaan

UJIAN TENGAH SEMESTER 13 Mahasiswa mampu menjelaskan algoritma routing intra autonomous system dan inter autonomous system Mahasiswa dapat menerapkan prinsip algoritma routing sebagai penerapan salah satu fungsi layer network Mahasiswa mampu menjelaskan konsep tunneling dan memberi contoh penerapannya dalam VPN 1. 2. Multicast Background Multicast Routing: 1. Link State based 2. Distance Vector based 3. PIM Switched LAN Lab 2 1. Multiprotocol Label Switching Destination-based forwarding 2. Explicit routing 3. Virtual Private Network dan Tunnel 1. 2. End-to-end protocol Layanan layer transport UDP : simple demultiplexer 3. TCP : reliable byte stream 4. Remote Procedure Call (RPC) 100 OPNET IT GURU Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 4. Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 4.

100

14

15

100

16

Mahasiswa mampu menjelaskan fungsi layer transport dengan detil dan layanan yang disediakan, yaitu TCP dan UDP

100

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 5.

No 17

Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menerapkan contoh-contoh protokol yang berjalan di layer transport Mahasiswa mampu menjelaskan mekanisme kontrol kemacetan pada jaringan

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan

Est. Wakt u 100

Daftar Kepustakaan

Lab 3

1. Distance-vector routing 2. Link state routing

Mikrotik

18

1. Isu isu pengalokasian sumber daya 2. Disiplin antrian : a. - FIFO b. - FAIR 3. Kontrol kongesti pada TCP : a. Additive Increase Multiplicative Decrease b. Slow start Congestion control c. Fast retransmission and fast recovery 4. Mekanisme menghindari kongesti a. DECbit b. Random Early Getection c. Source-based congestion avoidance 5. Basic QoS LAB 4 TCP 1. Presentation formatting : a. Taksonomi b. Contoh : ASN 1, XDR, NDR

200

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 6.

20

21

Mahasiswa dapat menerapkan prinsip kelas layanan sebagai bagian dari kontrol kemacetan Mahasiswa mampu menjelaskan konsep transformasi data pada layer presentation dan dapat memberikan contoh

100

Wireshark Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 7. 6

Data Transformation

100

No

Tujuan Instruksional Khusus penerapannya

Pokok Bahasan

Sub Pokok Bahasan Markup language : XML Compression Mekanisme keamanan : a. Enkripsi simetrik : DES, AES b. Enkripsi asimetrik : RSA c. Message integrity d. Public key distribution Fast retransmission and fast recovery a. Contoh : PGP, SSH, SSL, IPSec dll. Firewall: a. Filter-based b. Proxi-based c. Keterbatasan firewall Intrusion Detection System (IDS) c.

Est. Wakt u

Daftar Kepustakaan

22

Mahasiswa mampu menjelaskan alas an kebutuhan keamanan pada jaringan dan dapat menjelaskan mekanisme penerapan keamanan jaringan

2. 1.

2. Keamanan jaringan

200

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 8.

3.

4.

No 23

Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa dapat menerapkan prinsip keamanan jaringan

Pokok Bahasan Lab 5

Sub Pokok Bahasan Disiplin Antrian

Est. Wakt u 100

Daftar Kepustakaan

IPTable

24

Mahasiswa dapat menjelaskan dan memberi contoh aplikasi dan protokolnya yang berjalan diatas jaringan dan dapat menjelaskan cara kerja aplikasi manajemen jaringan, seperti SNMP

1. 2. Protokol layer aplikasi 3. 4. 5. 6.

DNS Email : SMTP, MIME, POP3, IMAP WWW : HTTP Manajemen jaringan : SNMP Aplikasi multimedia : RTP, SIP, dll. Jaringan Overlay

100

Peterson, Larry L., Bruce S. Davie, Computer Networks : A Systems Approach (3rd ed), Morgan Kaufmann.. Bab 9.

25

Mahasiswa dapat melakukan uji coba dan simulasi terhadap unjuk kerja sebuah jaringan dan melakukan analisa dari hasil simulasi tersebut

Lab 6

Analisis unjuk kerja aplikasi

100

OPNET IT GURU

UJIAN AKHIR SEMESTER

Anda mungkin juga menyukai