Anda di halaman 1dari 19

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1.

: Andi Iulian Ishar/ Juz Amma Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan 2. 3. Akhlaq Tauhid Teori Sikap Teori Sikap 4. 5. Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai A AA B AC B AB B B B BA Deskripsi Andi sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan bagus Andi cukup mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Andi masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang lama mendengungkan bacaan (2 ketukan) Andi sudah mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Andi perlu sering berlatih membaca Andi perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Andi masih memerlukan bantuan dari ustadzah ketika menghafalkan surat An Nas, Andi perlu berlatih menghafal surat pendek di rumah dan teliti panjang pendek Andi sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Andi masih sering berkata jelek, gampang marah, dan berlari-lari ketika ustadzah sedang mengajar Andi sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tuganya dengan cukup baik Andi sangat antusias dan sering bertanya mengenai keberadaan Allah dan makhluk gaib lainnya, ini baik dan orang tua di rumah juga harus memberikan pemahaman yang bisa diterima Andi cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Andi cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Andi sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Andi masih sering bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat, Andi sudah waktunya membiasakan sholat 5 waktu Andi cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Andi masih kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Andi rajin masuk dan jarang telat

Pelajaran Al Quran

7 Kerajinan Note: A AB BC C-

: 95-100 : 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Andi 1235, Andi berada pada peringkat ke-6 dari 9 santri, SOPAN & TETAP RAJIN YAA!! Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): ___________________________________ ___________________________________ ___________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Aprilia Dewi Mayasari/ Juz Amma Al Ghosyiah Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap 4. 5. Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai AB B A A A A AA B A B B B Deskripsi Maya sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus Maya cukup mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Maya masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang lama mendengungkan bacaan (2 ketukan) Maya sudah mampu membaca dengan cukup lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Maya perlu sering berlatih membaca dan nderes sebelum sorogan dan teliti panjang pendeknya Maya perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Maya sudah mampu menghafalkan surat Al Falaq, Al Lahab, Al Fil, An Nasr dan sebagian Al Maun Maya sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Maya sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz maupun temannya serta anteng ketika diajar Maya sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan baik Maya sangat antusias dan sering bertanya mengenai keberadaan Allah dan makhluk gaib lainnya, ini baik dan orang tua di rumah juga harus memberikan pemahaman yang bisa diterima Maya dapat memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Maya cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Maya sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar serta sudah mampu melaksanakan sholat dengan tenang, Maya sudah waktunya membiasakan sholat 5 waktu Maya mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Maya masih sedikit kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab sendiri Maya masih sering tidak masuk

Pelajaran Al Quran

2. 3.

Akhlaq Tauhid

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Maya 1300, Maya berada pada peringkat ke-4 dari 9 santri, RAJIN MASUK & NDERES YAA!! Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________ _____________________________________ _____________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Budi Prayogo/ 6 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai ABB BAC B B B B B AAADeskripsi Prapto sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus Prapto masih perlu banyak belajar agar mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, Prapto juga masih belum hafal nama bacaannya dan kurang teliti panjang pendek Prapto cukup mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering berhenti di tengah tengah ayat, Prapto perlu sering berlatih membaca dan banyak nderes sebelum sorogan Prapto tidak pernah menulis, untuk Semester depan Prapto wajib menulis Praptomasih belum terlalu hafal surat Al Qodr dan sering tidak mau menghafalkan surat pendek Prapto sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Prapto masih sering berkata jelek, suka menyanyi di dalam masjid, mengganggu temannya, dan menjawab ketika Ustadz/ah menasehati dan berlari-lari ketika ustadz/ah sedang mengajar Prapto cukup mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan cukup baik Prapto cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Prapto masih perlu banyak belajar dan membaca agar memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Prapto cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Prapto sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Prapto masih sering bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat, prapto sudah waktunya membiasakan sholat 5 waktu Prapto cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, dan kata ganti (ana, anta, anti) Prapto cukup mampu mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Prapto rajin masuk akan tetapi sering terlambat Catatan dari Orang tua (mohon diisi): __________________________ __________________________ __________________________

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C-

: 95-100 : 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Prapto 1200, Prapto berada pada peringkat ke-4 dari 5 santri, RUBAH SIKAP & TENANG YAA!! Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Desi Sekarsari/ Al Quran juz 12 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan 2. 3. 4. 5. Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai B B B B AAAAAB A AAB Deskripsi Desi masih harus sering berlatih melafalkan huruf agar dapat melafalkan huruf-huruf arab dengan bagus Desi cukup mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Desi masih belum hafal nama bacaannya dan kurang memanjangkan dengung (2 ketukan) serta kurang teliti panjang pendek Desi cukup mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Desi perlu sering berlatih membaca, banyak nderes sebelum sorogan dan teliti panjang pendek Desi perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Desi masih memerlukan bantuan dari ustadz/ah ketika menghafalkan surat Al Qodr, Desi perlu berlatih menghafal surat pendek di rumah dan teliti panjang pendek Desi sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Desi sudah mampu bersikap sopan kepada guru, akan tetapi kadang masih mengganggu temannya Desi sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan cukup baik Desi mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Desi cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Desi cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Desi sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, Desi juga sudah mampu bersikap tenang ketika praktek sholat, Desi sudah waktunya membiasakan sholat 5 waktu Desi cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, dan kata ganti (ana, anta, anti) Desi cukup mampu mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Desi masih sering tidak masuk

Pelajaran Al Quran

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Desi 1275, Desi berada pada peringkat ke-5 dari 9 santri, RAJIN NDERES N MASUK YAA Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Devi Pratiwi/ 6 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan 2. 3. 4. 5. Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai B AAA A A A AAAA A AA Deskripsi Tiwi sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus, hanya huruf sya yang perlu diperbaiki Tiwi sudah mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Tiwi masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang memanjangkan dengung (2 ketukan) dan teliti panjang pendeknya Tiwi sudah mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Tiwi perlu sering berlatih membaca dan banyak nderes sebelum sorogan Untuk semester depan Tiwi wajib menulis Tiwi sudah mampu menghafalkan surat Al Falaq, Al Lahab, An Nasr, Al Fil, Al Kafirun, Al Maun, Al Qodr, dan Al Insiroh dengan sangat baik, perlu teliti panjang pendek Tiwi sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Tiwi sudah mampu bersikap sopan kepadan ustadz/ah maupun temannya dan bersikap tenang ketika belajar Tiwi sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat dan tugas-tugasnya dengan baik Tiwi cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Tiwi cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Tiwi cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Tiwi sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar dan tenang ketika praktek sholat, jadi Tiwi harus mulai membiasakan sholat 5 waktu Tiwi cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, dan kata ganti (ana, anta, anti) Tiwi cukup mampu mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Tiwi rajin masuk dan jarang telat

Pelajaran Al Quran

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Tiwi 1360, Tiwi berada pada peringkat ke-1 dari 5 santri, TETAP RAJIN & BANYAK NDERES!! Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _________________________________________ _________________________________________ _________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Diyaatul Fahmi/ Al Quran juz 4 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan 2. 3. 4. 5. Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai AAA A A A A AAAA AAA Deskripsi Diya sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus Diya sudah mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Diya masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang memanjangkan dengung (2 ketukan) Diya sudah mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Diya perlu sering berlatih membaca dan banyak nderes sebelum sorogan Diya perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Diya sudah mampu menghafalkan surat Al Falaq, Al Lahab, An nasr, Al Fil, Al Kafirun, Al Maun, Al Qodr danAn Insiroh dengan sangat baik, perlu teliti panjang pendek Diya sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Diya sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya serta tenang ketika sedang belajar Diya sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan baik Diya cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Diya cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Diya cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Diya sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benardan tenang ketika praktek sholat, jadi Diya harus mulai membiasakan melaksanakan sholat 5 waktu Diya cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Diya cukup mampu mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Diya rajin masuk dan jarang telat

Pelajaran Al Quran

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Diya 1365, Diya berada pada peringkat ke-1 dari 9 santri, TETAP RAJIN & BANYAK NDERES YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): __________________________________ __________________________________ __________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Ilham Dimas R./ 2 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan 2. 3. Akhlaq Tauhid Teori Sikap Teori Sikap 4. 5. Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai AA AAA AA AAAAB ABA Deskripsi Iil sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus, mengetahui nama dan bunyi harakat Iil sudah mampu membedakan mana bacaan yang dibaca panjang dan pendek Iil sudah mampu membaca dengan cukup lancar, Iil perlu sering berlatih membaca dan teliti hurufnya Iil mampu menulis huruf hijaiyah dengan cukup rapi, akan tetapi kadang hanya menyalin (tidak melihat itu huruf apa asal tulis sesuai tulisan di buku, sehingga Iil tidak bisa membaca tulisannya sendiri) Iil mampu menghafalkan surat An Nas dengan baik, Iil perlu berlatih menghafal surat pendek di rumah dan teliti panjang pendek Iil sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan cukup mampu menyebutkannya Iil sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya serta bersikap tenang ketika belajar Iil sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan cukup baik Iil sangat antusias dan sering bertanya mengenai keberadaan Allah dan makhluk gaib lainnya, ini baik dan orang tua di rumah juga harus memberikan pemahaman yang bisa diterima Iil cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Iil cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Iil sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Iil masih sering terpengaruh dengan temannya yang bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat Iil cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Iil masih kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Iil rajin masuk dan jarang telat

Pelajaran Al Quran

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Iil 1335, Iil berada pada peringkat ke-1 dari 5 santri, TETAP RAJIN & BANYAK NDERES YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Asmaul Muyasaroh

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Iswari Diah P./ Al Quran Juz 4 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap 4. 5. Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai AB AAA A A AA AA A A A Deskripsi Diah sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus Diah cukup mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Diah masih belum terlalu hafal nama bacaannya, kurang teliti panjang pendeknya, dan kurang memanjangkan dengung Diah cukup mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Diah perlu sering berlatih membaca agar bacaannya bagus Diah perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Diah sudah mampu menghafalkan surat Al Qodr dan Al Fil dengan baik, perlu teliti panjang pendek Diah sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Diah sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya serta bersikap tenang ketika belajar Diah sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan sangat baik Diah sangat antusias dan sering bertanya mengenai keberadaan Allah dan makhluk gaib lainnya, ini baik dan orang tua di rumah juga harus memberikan pemahaman yang bisa diterima Diah memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Diah cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Diah sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar dan tenang ketika praktek sholat, Diah sudah waktunya membiasakan melaksanakan sholat 5 waktu Diah mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, dan kata ganti (ana, anta, anti) Diah sudah mampu mempraktekkan percakapan Bahasa Arab dengan baik Diah rajin masuk dan jarang telat

Pelajaran Al Quran

2. 3.

Akhlaq Tauhid

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Diah 1360, Diah berada pada peringkat ke-2 dari 9 santri, TETAP RAJIN & BANYAK NDERES YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Nur Awaliya/ Al Quran Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai AAA A A A A AA AA A A BDeskripsi Liya sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus Liya sudah mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Liya masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang memanjangkan dengung (2 ketukan) Liya sudah mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Liya perlu sering berlatih membaca Liya perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Liya sudah mampu menghafalkan surat Al Qodr, Al Maun, dan Ad Duha (1-5) dengan sangat baik Liya sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Liya sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan kepada temannya serta bersikap tenang ketika belajar Liya sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan baik Liya cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Liya cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Liya cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Liya sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar dan tenang ketika praktek sholat, Liya sudah waktunya membiasakan melaksanakan sholat 5 waktu Liya cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, dan kata ganti (ana, anta, anti) Liya sudah mampu mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Liya masih sering tidak masuk

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Liya 1355, Liya berada pada peringkat ke-3 dari 9 santri, RAJIN MASUK YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Luluk Fitriani/ Al Quran juz 4 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai A AA A A A A AA AA A AB Deskripsi Luluk sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan bagus Luluk sudah mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Luluk masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang memanjangkan dengung (2 ketukan) Luluk sudah mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat Luluk perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Luluk sudah mampu menghafalkan surat Al Lahab, Al Fil, Al Maun dan Al lahab dengan sangat baik Luluk sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Luluk sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya serta mampu bersikap tenang ketika belajar Luluk sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan baik Luluk cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Luluk mampu memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Luluk cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Luluk sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar dan tenang ketika praktek sholat, Luluk sudah waktunya membiasakan melaksanakan sholat 5 waktu Luluk cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, dan kata ganti (ana, anta, anti) Luluk cukup mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Luluk masih sering tidak masuk

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Luluk 1365, Luluk berada pada peringkat ke-1 dari 9 santri, RAJIN MASUK YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : M. Mahzumi/ 2 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap 4. 5. Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai AAAAA B AAB B B ABA Deskripsi Zumi sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus, hanya huruf fad an yang Zumi sering lupa Zumi cukup mampu membaca dengan lancar huruf-huruf bersambung, Zumi perlu sering berlatih membaca Zumi cukup mampu menulis Arab dengan rapi akan tetapi belum menulis dengan urut (loncat-loncat halamannya) Zumi cukup hafal hafal surat An Nas, Zumi perlu berlatih menghafal surat pendek di rumah dan teliti panjang pendeknya Zumi sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Zumi sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya akan tetapi juga masih sering terpengaruh dengan temannya serta berlari dan bergurau ketika belajar Zumi sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan cukup baik Zumi sangat antusias dan sering bertanya mengenai keberadaan Allah dan makhluk gaib lainnya, ini baik dan orang tua di rumah juga harus memberikan pemahaman yang bisa diterima Zumi cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Zumi cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Zumi sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Zumi masih sering bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat Zumi cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Zumi masih kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Zumi rajin masuk dan jarang telat

Pelajaran Al Quran

2. 3.

Akhlaq Tauhid

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Zumi 1280, Zumi berada pada peringkat ke-2 dari 5 santri, TENANG &TETAP RAJIN YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Asmaul Muyasaroh

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Nuris/ 1 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai AAB AA B AB B B B ADeskripsi Nuris sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus Nuris cukup mampu membaca dengan lancar, Nuris perlu sering berlatih membaca Nuris sudah mampu menulis huruf a dan ba, akan tetapi kadang tidak mau menulis Mulai semester depan Nuris mulai menghafalkan surat pendek Nuris cukup mengetahui apa saja perilaku yang baik Nuris sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya serta tenang ketika belajar Nuris cukup mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan cukup baik Nuris cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Nuris cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Nuris cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Nuris cukup mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Nuris masih sering terpengaruh dengan temannya yang bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat Nuris cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, dan kata ganti (ana, anta, anti) Nuris rajin masuk akan tetapi masih sering telat

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Nuris , Nuris berada pada peringkat ke-3 dari 5 santri, NDERES & BELAJAR DI RUMAH YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Asmaul Muyasaroh

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Putri Ainur Rofiah/ 6 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai A AA AAAA AAAB A B B ADeskripsi Putri sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan bagus Putri sudah mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Putri masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang memanjangkan dengung (2 ketukan) Putri sudah mampu membaca dengan lancar, Putri perlu sering berlatih membaca Putri cukup mampu menulis dengan rapid an harap tiap hari menulis Putri cukup mampu menghafalkan surat Al Falaq, An Nas, dan Al Lahab dengan baik Putri sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Putri sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya serta mampu bersikap tenang ketika belajar Putri mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan cukup baik Putri cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Putri cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Putri cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Putri sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar dan tenang ketika praktek sholat, jadi Putri sudah waktunya membiasakan melaksanakan sholat 5 waktu Putri cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Putri masih kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Putri rajin masuk akan tetapi sering telat

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Putri 1320, Putri berada pada peringkat ke-3 dari 5 santri, BELAJAR JUGA DI RUMAH YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Rizal/ Juz Amma Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai B B ABA C BAB B BAA ADeskripsi Rizal sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus, akan tetapi Rizal kurang membuka bibir ketika membaca sehingga bacaannya kurang jelas Rizal sudah mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Rizal masih belum terlalu hafal nama bacaannya, kurang memanjangkan huruf, dan kurang teliti panjang pendek Rizal sudah mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Rizal perlu sering berlatih membaca Rizal perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Rizal masih belum terlalu hafal surat Al Qodr dan sering tidak mau menghafalkan surat pendek Rizal sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Rizal masih sering mengganggu temannya, bergurau dan berlari-lari ketika ustadz/ah sedang mengajar Rizal perlu banyak belajar dan sering masuk agar mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya Rizal cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Rizal cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Rizal cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Rizal sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Rizal masih sering bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat, Rizal sudah waktunya membiasakan sholat 5 waktu Rizal cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, kata ganti (ana, anta, anti) Rizal sudah mampu mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Rizal rajin masuk akan tetapi selalu telat

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Rizal 1210, Rizal berada pada peringkat ke-7 dari 9 santri, RUBAH SIKAP & NDERES!! Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Rizky/ Juz Amma Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai BBC B ACBAB B BB AB Deskripsi Rizky sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus akan tetapi belum hafal nama hurufnya Rizky masih kesulitan membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas dan Rizky masih belum hafal nama bacaannya Rizky sering membaca Quran dengan hafalan tanpa mengetahui apa yang dibacanya, Rizky perlu banyak nderes Rizky perlu sering berlatih menulis di rumah dan wajib membawanya ketika mengaji untuk semester depan Rizky cukup hafal surat Al Qodr akan tetapi kurang teliti panjang pendek Rizky sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Rizky masih sering berkata jelek, gampang marah, menyuruh dan mengganggu temannya, dan berlari-lari ketika ustadzah sedang mengajar Rizky perlu banyak belajar dan sering masuk agar mengetahui rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya Rizky cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Rizky cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Rizky cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Rizky sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Rizky masih sering bergurau, mengganggu teman dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat, Rizky sudah waktunya membiasakan sholat 5 waktu Rizky cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, dan kata ganti (ana, anta, anti) Rizky cukup mampu mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Rizky sering tidak masuk dan selalu telat

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Rizky 1115, Rizky berada pada peringkat ke-8 dari 9 santri, RUBAH SIKAP, RAJIN BELAJAR & NDERES Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): __________________________________________ __________________________________________ __________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Satria Wahyu S. Pr./ 1 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai A A BB BBAB BB ABADeskripsi Satria sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan bagus Satria sudah mampu membaca dengan lancar dan sudah hafal semua huruf hijaiyah akan tetapi Satria tetap harus sering berlatih membaca Satria masih sering sulit disuruh untuk menulis Satria cukup mengetahui apa saja perilaku yang baik dan cukup mampu menyebutkannya Satria masih sering mengganggu teman, bicara sendiri dan berlari-lari ketika ustadzah sedang mengajar Satria harus memperhatikan ketika diajar agarmengetahuidan mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya Satria cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Satria cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Satria cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Satria sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Satria masih sering bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat Satria cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Satria masih kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Satria rajin masuk akan tetapi telat

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Satria 1115, Satria berada pada peringkat ke-5 dari 5 santri, TENANG DI KELAS YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _____________________________________________ _____________________________________________ _____________________________________________

Asmaul Muyasaroh

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Syifaul Jinan/ 1 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai A A BACAAB B BB BA Deskripsi Syifa sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan bagus Syifa sudah mampu membaca dengan lancar dan sudah hafal semua huruf hijaiyah akan tetapi Syifa tetap harus sering berlatih membaca Syifa masih sering sulit ketika disuruh untuk menulis Mulai semester depan Syifa mulai menghafalkan surat pendek Syifa cukup mengetahui apa saja perilaku yang baik dan cukup mampu menyebutkannya Syifa masih sering berkata jelek, gampang marah, mengganggu temannya dan berlari-lari ketika ustadzah sedang mengajar Syifa sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan cukup baik Syifa cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Syifa cukup memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Syifa cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Syifa cukup mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Syifa masih sering bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat Syifa cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Syifa masih kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Syifa rajin masuk dan jarang telat

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Syifa 1120, Syifa berada pada peringkat ke-4 dari 5 santri, TENANG & TIDAK MENGGANGGU TEMAN YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): ______________________________________ ______________________________________ ______________________________________

Asmaul Muyasaroh

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Yunia Rosyida/ 5 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap 4. 5. Tarikh/Seja rah Fiqih Teori Sikap Teori Sikap 6. Bahasa Arab Teori Sikap Nilai A AAA A AA AA AAAB B Deskripsi Nia sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan bagus Nia sudah mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Nia masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang memanjangkan dengung (2 ketukan) Nia sudah mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat dan teliti panjang pendek, Nia perlu sering berlatih membaca dan nderes sebelum dan sesudah sorogan Nia tidak mau menulis, mulai semester depan Nia harus menulis Nia sudah mampu menghafalkan surat Al Falaq, Al Lahab, An Nasr dan Al Kafirun dengan sangat baik Nia sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Nia sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya, akan tetapi masih sering bermain ketika sedang belajar Nia sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnya dengan baik Nia sangat antusias dan sering bertanya mengenai keberadaan Allah dan makhluk gaib lainnya, ini baik dan orang tua di rumah juga harus memberikan pemahaman yang bisa diterima Nia memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Nia cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Nia sudah mampu melakukan sholat dengan gerakan yang benar, akan tetapi Nia masih sering bergurau dan berpindah-pindah tempat ketika praktek sholat Nia cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Nia masih kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Nia masih sering tidak masuk

Pelajaran Al Quran

2. 3.

Akhlaq Tauhid

7 Kerajinan Note: A AB BC C-

: 95-100 : 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Nia 1335, Nia berada pada peringkat ke-2 dari 5 santri, RAJIN MASUK & BANYAK NDERES YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _______________________________ _______________________________ _______________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

LAPORAN HASIL BELAJAR SANTRI TPQ AS SALAM Semester I (Ramadhan 1432 H) Nama/jilid No. 1. : Alif Bayu/ 6 Aspek yang dinilai Bacaan/Makhorijul Huruf Tajwid Kelancaran membaca Tulisan Hafalan Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Teori Sikap Nilai AB B A AA AA AC B BBDeskripsi Bayu sudah mampu melafalkan huruf-huruf arab dengan cukup bagus Bayu cukup mampu membedakan mana bacaan yang dibaca dengung, samar ataupun jelas, akan tetapi Bayu masih belum terlalu hafal nama bacaannya dan kurang memanjangkan dengun (2 ketukan) Bayu cukup mampu membaca dengan lancar akan tetapi masih sering bernafas di tengah tengah ayat, Bayu perlu sering berlatih membaca dan teliti panjang pendek Untuk semester depan Bayu wajib menulis Mulai semester depan Bayu mulai menghafalkan surat pendek Bayu sudah mengetahui apa saja perilaku yang baik dan mampu menyebutkannya Bayu sudah mampu bersikap sopan kepada ustadz/ah dan temannya, akan tetapi Bayu masih sering ngobrol sendiri ketika belajar Bayu sudah mampu menyebutkan rukun iman, melafalkan Asmaul Husna dan menyebutkan nama-nama malaikat beserta tugasnyadengan cukup baik Bayu cukup mampu menunjukkan sikap percayanya terhadap keberadaan Alloh, makhluk gaib dan nabi Bayu memahami jalan kisah Nabi Adam dan Nabi Muhammad serta mengetahui biografinya Bayu cukup mampu menyebutkan rukun islam, memahami pengertian syahadat dan melafalkannya, pengertian sholat dan waktu-waktunya, serta pengertian zakat Bayu sering tidak masuk ketika pelajaran Fasholatan Bayu cukup mampu menyebutkan hitungan 1-20 dengan Bahasa Arab, menyanyikan lagu li yadani, masih kurang untuk kata ganti (ana, anta, anti) Bayu masih kesusahan ketika mempraktekkan percakapan Bahasa Arab Bayu masih sering tidak masuk dan telat

Pelajaran Al Quran

2. 3. 4. 5. 6.

Akhlaq Tauhid Tarikh/Seja rah Fiqih Bahasa Arab

7 Kerajinan Note: A AB BC C: 95-100

: 85-95 : 75-85 : 65-75 : 55-65 : Kurang dari 55

Total skor Bayu 1150, Bayu berada pada peringkat ke-5 dari 5 santri, RAJIN MASUK & BANYAK NDERES YAA.. Gandekan, 24 Agustus 2011M/ 24 Romadhon 1432 H Ustadz/ah Orang tua/Wali Santri

Catatan dari Orang tua (mohon diisi): _________________________________________ _________________________________________ _________________________________________

Amidana Hikmah Nafiah

___________________________

Anda mungkin juga menyukai