Anda di halaman 1dari 14

A Kosala Dwiatmoko

Dion Sartono
M Ihwan Firdaus
Rexilino Helmi Aziz
Ridho Firmansyah
Zahri Tsaniyal Baqy

(01)
(11)
(18)
(24)
(25)
(35)

Negara Maju

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Negara Maju adalah suatu negara yang dapat


memenuhi seluruh kebutuhan negaranya sendiri.
Negara maju ada di banyak benua, contohnya Benua
Eropa yaitu :
Finlandia
Swedia
Norwegia
Inggris
Irlandia
Islandia
Swiss
Luksemburg
Belgia

10.Denmark
11.Austria
12.Perancis
13.Belanda
14.Jerman
15.Italia
Selain itu, di benua lain pun juga ada negara
maju, seperti Benua Amerika yaitu :
1. Amerika Serikat (AS)
2. Kanada
Dan juga ada di Benua Asia yaitu Jepang serta
Oceania yaitu Australia dan Selandia Baru (New
Zealand).

1.Ciri-ciri Negara Maju


2.Apa yang Dihadapi Negara
Maju
3.Contoh Negara Maju

Negara maju dan negara berkembang pasti


mempunyai perbedaan karena perkembangan
negaranya pun juga berbeda-beda, begitu juga
dengan ciri-cirinya. Ciri-ciri negara maju antara
lain :
1.Pertanian termasuk perternakan dan perikanan
untuk industrial, dijual dan diekspor.
2.Aktifitas dan perekonomian menggunakan
sarana dan prasarana modern.
3.Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
yang menunjang industrialisasi secara cepat.
4.Pendapatan rata-rata penduduk tinggi sehingga
tidak dijumpai kemiskinan.
5.Pendidikan dan keterampilan penduduk cukup

7. Tidak tergantung pada alam.


8. Tingkat pertumbuhan penduduk rendah.
9. Angka harapan hidup tinggi.
10.Intesitas mobilitas tinggi.
11.Pendapatan perkapita setiap penduduk
(GNP) di atas 5000 Dollar AS.
12.Semakin sedikit yang bekerja di sektor
pertanian, semakin banyak yang bekerja di
sektor industri dan jasa.
13.Penggunaan bahan bakar lebih dari 500
galon per tahun
14.Usia harapan hidup lebih dari 60 tahun.
15.Konsumsi bahan makanan lebih dari cukup.
16.Pendidikan tinggi dan buta huruf rendah.
17.Telah ada kesetaraan gender antara

APA YANG DIHADAPI NEGARA


MAJU
Meskipun negara maju lebih dominan banyak
memiliki kelebihan, negara maju pun juga memiliki
masalah yang harus dihadapinya yaitu :
1.Negara maju yang memiliki industri yang lebih
besar dan besar daripada negara berkembang
menyebabkan polusi yang dihasilkan negara maju
lebih banyak daripada negara berkembang.
2.Negara maju yang rata-rata sedikit memiliki
sumber daya alam biasanya mengimpor sumber
daya alam dari negara berkembang untuk industri
dan teknologi di negaranya.

3. Hubungan sosial tatap muka antara orang satu


dengan yang lain lebih rendah karena warga
negara maju lebih memanfaatkan teknologi
komunikasi untuk berkomunikasi satu sama lain
dan lebih mementingkan bekerja, selain itu ratarata rumah disana berbentuk perumahan (ratarata warga perumahan bersifat individual), bukan
kampung.
4. Akibat penghasilan dan ekonomi yang tinggi,
warga negara maju bisa saja menyelewengkan
hartanya tersebut ke sesuatu yang buruk, seperti
judi, penjual-belian wanita dan lainnya.

Banyak sekali negara maju yang berada


di muka bumi ini, salah satunya adalah Inggris
(Britania Raya).
Perserikatan Kerajaan Britania Raya dan
Irlandia Utara (Bahasa Inggris : United
Kingdom of Great Britain and Northern Ireland
atau disingkat UK) atau umumnya dikenal
sebagai Britania Raya, Kerajaan Serikat,
Inggris, Inggris Raya, atau Pulau Britania Raya
(yang merupakan sebuah pulau dan Negara
Inggris

Anda mungkin juga menyukai