Anda di halaman 1dari 22

BKMM MAKASSAR MENUJU

RUMAH SAKIT KHUSUS MATA

Dr. dr. H. Noor Syamsu, Sp.M(K). M. Kes


(Kepala BKMM Makassar)
Mengapa Harus Berubah ?
TINGGINYA ANIMO MASYARAKAT TERHADAP
PELAYANAN KESEHATAN MATA DI BKMM
MAKASSAR
BELUM ADA RUMAH SAKIT KHUSUS MATA
PEMERINTAH DI KAWASAN INDONESIA TIMUR
CAPAIAN KUNJUNGAN DARI TAHUN KETAHUN
MENGALAMI PENINGKATAN YG SIGNIFIKAN,
SEHINGGA TARGET PENDAPATAN TERUS
MENINGKAT
TEMPAT PENDIDIKAN DAN PENELITIAN BAGI
MAHASISWA KEDOKTERAN DAN KEPERAWATAN
MASYARAKAT LEBIH MENGENAL BKMM SEBAGAI
RUMAH SAKIT MATA SEHINGGA PERLU
LEGALISASI DALAM IZIN OPERASIONAL.
TELAH MEMENUHI PERSYARATAN SESUAI
KLASIFIKASI RUMAH SAKIT KHUSUS,
BERDASARKAN PERMENKES NO.
340/MENKES/PER /III/2010, DAN PERMENKES
NO. 56 TAHUN 2014
KLASIFIKASI RUMAH SAKIT KHUSUS
DITETAPKAN BERDASARKAN :
1. PELAYANAN
2. SDM
3. PERALATAN
4. SARANA DAN PRASARANA
5 ADMINISTRASI DAN MANAJEMEN
KESIAPAN BKMM MAKASSAR
PELAYANAN
SUMBER DAYA MANUSIA.
PERALATAN.
SARANA DAN PRASARANA.
ADMINISTRASI DAN MANAJEMEN
PELAYANAN
PELAYANAN YG ADA DI BKMM ADALAH
PELAYANAN SPESIALITIK DAN SUB SPESIALISTIK
MATA
UKM DAN UKP
JUMLAH KUNJUNGAN MENINGKAT SETIAP
TAHUN.
PENINGKATAN PENDAPATAN SETIAP TAHUN
KUNJUNGAN BKMM
KEGIATAN 2012 2013 2014 2015 2016

Kunjungan 30.878 31.444 36.271 48.463 54.135


Mata

Kunjungan 1.678 1.747 1.561 1.235 1.487


THT
Laboratorium 5.801 9,831 16.037 22.903 23.254

Optik 178 149 119 160 179

APOTIK 23.178 26.421 30.271 40.463 51.324


Layanan OPERASI
JENIS OPERASI 2012 2013 2014 2015 2016

PHACOEMULSI 2.416 3.031 3.627 4.646 5.573


FIKASI
SICS/ECCE 325 470 380 49 12

GLAUKOMA 315 325 339 152 58

PTERIGIUM 427 486 397 455 458

OPERASI LAIN 501 512 496 285 133


Pendapatan BKMM 5 Thn Terakhir
TAHUN TARGET REALISASI % PREDIKSI

2011 4.300.040.000 4.623.793.985 107,5 %

2012 8.201.667.000 9.996.863.525 121,88%

2013 10.343.800.000 14.859.077.533 143,65%

2014 12.740.000.000 22.711.812.976 178,27%

2015 28.000.000.000 38.559.915.637 137,37%

2016 41.622.397.000 43. 473.760.868 104.49%


SDM BKMM MAKASSAR
TENAGA MEDIS TENAGA KEPERAWATAN

- Dokter Spesialis Mata - 11 Orang - S1 Keperawatan - 17 Orang

- Dokter Konsultan - 3 Orang - D4 Keperawatan - 2 Orang

- Dokter Sub. Spesialis 4 orang - D3 Keperawatan - 10 Orang

- Dokter Mata Umum - 4 orang

- Dokter Spesialis THT - 1 Orang

- Dokter umum - 3 orang

TENAGA KES. MASYARAKAT TENAGA KETEKNISAN MEDIS


- S2 Kesmas - 6 Orang - S1 Farmasi - 2 Orang
- S1 Kesmas - 2 Orang - D3 Farmasi - 1 Orang
- D4 Laboratorium - 2 Orang
- Refraksionis - 3 Orang
- D3 Elektro Medik - 2 Orang
- D3 Rekam Medik - 2 Orang
- SMAK Labkes - 1 Orang
- SAA - 1 Orang
Pengembangan SDM
Tahun
No Jenis Ketenagaan
2015 2016 2017 2018 2019

1 Dokter Spesialis Mata - 4 2 2 2

2 Dokter Spesialis Anastesi - 1 - - -

3 Dokter Spesialis Patologi Klinik - 1 - - -

4 Dokter Spesialis Penyakit Dalam - 1 - - -

5 Dokter Spesialis Anak - 1 - - -

6 Perawat - 20 5 - -

7 Perekam medis - 2 - - -

8 Refraksionis - 2 - - -

9 Tenaga Administrasi - - 2 - -

10 Kesehatan Lingkungan - - 1 - -

11 Tenaga gizi - - 1 - -

12 Tenaga Analis kesehatan - - 1 - -


SARANA DAN PRASARANA
PEMBANGUNAN GEDUNG BARU
Luas Gedung BKMM sampai saat ini yaitu :
1. Tanah : 1.980 m2
2. Bangunan :
- Bangunan Lama : 557 m2
- Bangunan Baru : 1.256 m2
NO NAMA RUANGAN JUMLAH
1 RUANG PENDAFTARAN 1
2 R. POLIKLINIK MATA 5
3 R. REFRAKSI 2
4 R. ALAT CANGGIH 9
5 R. TINDAKAN 1
6 R. FARMASI 1
7 R. OPTIK 1
8 R. LABORATORIUM 1
9 R. RAWAT INAP 50 Temp Tdr
10 R. OPERASI 4
11 INSTALASI GAWAT DARURAT 1
ALKES
NO NAMA JUMLAH
1 MOBIL OPNAME 2
2 MIKROSKOP 5
3 MESIN PHACO 7
4 BIOMETRI PORTBLE 2
5 INSTRUMEN SET 50 SET
6 SET OF TRIAL LENS 2 UNIT
PHOROPTOR
7 KERATOMETER 2
8 COMPACT REFRAKTION UNIT 2
9 OCT NIDEK RS 3000 1
10 SLT 1
11 PATTREN LASER 1
12 IN DIRECT OPTAMOSCOPE 2
Alkes
Katarak Set - Auto Clave Statim
Tonometri - Auto clave Uap
Slit Lamp - Instrumen Katarak
Retinometer lamda - Tonometer Non
100 Kontak
- Instrumen
Opthalmoscope Phacoemulsifikasi
Retinoscope - Instrumen Pterigium
Lensa periksa 28 - Tympanometri
Lensa periksa 78 - Aligator Kecil
Lensa periksa 90 - Biopsi Tang
Lensa periksa 3 mirror
13 mm
NO NAMA JUMLAH
1 ND YAG LASER 1
2 OCT 1
3 HUMPREY 1
4 FEMTO SECOND 1
5 INST BEDAH KATARAK 50 SET
6 FOTO FUNDUS 1

7 MIKROSKOP CCTV 3
8 SLT 1
9 IOL MASTER 1
10 OPTOMETRIC WORKSTATION 1
11 CATARACT STATION 1
12 PEDIATRIC DIAGNOSTIC SET 1
13 ARK HANDHELD 1
ADMINISTRASI DAN MANAGEMEN
TERSTANDARISASI ISO 9001:2008
Semua Unsur Management Memahami dan
menghayati konsep dasar dan prinsip mutu
pelayanan sehingga dapat menyusun langkah
langkah dlm upaya peningkatan mutu.
Menciptakan budaya mutu di lingkungan
BKMM Makassar, termasuk didalamnya
menyusun program mutu, menyusun tema
yang akan dipakai sebagai pedoman, memilih
pendekatan yang akan dipakai dalam
penggunaan standar prosedur serta
menetapkan mekanisme monitoring dan
evaluasi
RENCANA PENGEMBANGAN
1. PEMBELIAN LAHAN 1200 M2 UNTUK PARKIR DAN
PERKANTORAN (2017)
2. PENAMBAHAN ALAT BARU
HRT/ERG NEUROOFTALMOLOGI (2018)
LASIX (2018)
3. PEMBANGUNAN GEDUNG KEMBAR 2019
SEBAGAI CENTER OF CATARAK
PEDIATRIK OPTALMOLOGI
VITRO RETINA
BEDAH REFRAKSI
GLAUKOMA
RAWAT INAP
3. PENGEMBANGAN SDM
FELLOWSHIP DOKTER
(PO DAN RETINA) 2017
BEDAH REFRAKSI (2018)
INFEKSI (2019)

Anda mungkin juga menyukai